Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Koridor Transjakarta rute Tendean-Ciledug akan diperpanjang 2,5 km

Koridor Transjakarta rute Tendean-Ciledug akan diperpanjang 2,5 km Jalan layang Transjakarta Tendean-Ciledug. ©facebook.com/BinaMargaDKI

Merdeka.com - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan memastikan rencana pemanjangan koridor 13 jurusan Ciledug-Tendean. Lantaran memasuki wilayah Tangerang, Banten maka perlu koordinasi dengan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas).

Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) DKI Jakarta Tuty Kusumawati telah mengirim surat kepada Bappenas dan Kementerian Perhubungan terkait rencana ini. Rute koridor 13 akan melintas di dua provinsi.

jlnt tendean ciledug

"Pemprov DKI sudah bersurat secara resmi kepada Bappenas dan Kemenhub, kami diskusi langsung dengan Bappenas bahwa seyogyanya yang lintas provinsi seperti itu ditangani oleh pemerintah pusat," katanya di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (12/5).

Proyek pembangunan ini memerlukan dana Rp 1,5 triliun. Pemprov DKI Jakarta membutuhkan bantuan pendanaan mengingat fokus pemda saat ini pembangunan infrastruktur di dalam kota.

jalan layang transjakarta tendean ciledug

"Ini sudah direspon oleh Bappenas, bahwa ini butuh integrasi karena enggak bisa bangun sepotong-sepotong untuk angkutan perkotaan, dan integrasi itu layaknya APBN," jelasnya.

Tuty mengungkapkan, Pemerintah Kota Tangerang telah membuat kajian terkait rencana pembangunan tersebut. Kajian ini akan diserahkan ke Bappenas untuk ditindaklanjuti. Jika mencapai titik temu, maka pembiayaan pembangunan diambil alih oleh pemerintah pusat.

"Kami sudah membiayai study kepada pihak Tangerang dan mereka sudah selesaikan. Bagaimana pembiayaan pembangunan kami komunikasikan ke Bappenas," tutupnya. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Akhirnya Tersambung, Tol Cinere-Serpong Bakal Tembus Jagorawi
Akhirnya Tersambung, Tol Cinere-Serpong Bakal Tembus Jagorawi

Jalan Tol Cinere-Serpong Seksi 2 sepanjang 3,6 kilometer telah memasuki fase akhir dan ditargetkan beroperasi tahun 2023.

Baca Selengkapnya
Panjang Jalan Tol di Indonesia Kini Mencapai 2.893 Kilometer
Panjang Jalan Tol di Indonesia Kini Mencapai 2.893 Kilometer

Terkait keberadaan Tol Cimanggis-Cibitung yang baru diresmikannya, Wapres mengharapkan akan mendorong efisiensi dan efektivitas kegiatan ekonomi.

Baca Selengkapnya
Dokumen Desain MRT Timur-Barat ke Pemprov DKI, Grounbreaking Ditargetkan Agustus 2024
Dokumen Desain MRT Timur-Barat ke Pemprov DKI, Grounbreaking Ditargetkan Agustus 2024

Penyerahan BED merupakan salah satu batu loncatan bagi perkembangan transportasi massal berbasis rel di Indonesia, khususnya di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Tol Cimanggis-Cibitung Resmi Beroperasi, dari Depok ke Cikampek Cuma 30 Menit
Tol Cimanggis-Cibitung Resmi Beroperasi, dari Depok ke Cikampek Cuma 30 Menit

Pembangunan Jalan Tol Cimanggis-Cibitung sepanjang 26,18 km dikerjakan Waskita Karya dengan investasi Rp10,6 triliun.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Lanjutkan Pembangunan Jalan Tol Bocimi hingga ke Bandung
Pemerintah Lanjutkan Pembangunan Jalan Tol Bocimi hingga ke Bandung

Adapun rutenya melalui Ciranjang Kabupaten Cianjur dan Padalarang, Kabupaten Bandung Barat.

Baca Selengkapnya
Tol Jakarta-Cikampek II Selatan Beroperasi Fungsional saat Mudik Lebaran 2024
Tol Jakarta-Cikampek II Selatan Beroperasi Fungsional saat Mudik Lebaran 2024

Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek) II Selatan ruas Sadang hingga Kutanegara, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, sepanjang 8,5 km akan dibuka fungsional.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Keindahan Tol Bocimi Berpadu Cantiknya Gunung Salak
FOTO: Melihat Keindahan Tol Bocimi Berpadu Cantiknya Gunung Salak

Kementerian PUPR berencana melanjutkan proyek Tol Bocimi seksi 3 dan 4 serta melanjutkan pengembangan Tol Bocimi hingga Kabupaten Cianjur dan Padalarang.

Baca Selengkapnya
Catat! Tarif Baru Tol Ruas Serpong-Balaraja, Berlaku per 3 November
Catat! Tarif Baru Tol Ruas Serpong-Balaraja, Berlaku per 3 November

Tol Serbaraja telah diresmikan langsung oleh Presiden Republik Indonesia ke-7, Joko Widodo pada 20 September 2022.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, Tarif Tol Serpong-Balaraja Naik Mulai 3 November 2024
Siap-Siap, Tarif Tol Serpong-Balaraja Naik Mulai 3 November 2024

Kenaikan ini berdasarkan surat keputusan menteri pekerjaan umum dan perumahan rakyat (Kepmen PUPR) nomor 2808/KPTS/M/2024.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Gelontorkan Rp14,6 Triliun untuk Inpres Jalan Daerah, Jabar Dijatah Rp360 Miliar
Pemerintah Gelontorkan Rp14,6 Triliun untuk Inpres Jalan Daerah, Jabar Dijatah Rp360 Miliar

Program ini dinilai sangat membantu daerah yang terbatas anggarannya untuk membangun jalan.

Baca Selengkapnya
Jalan Tol Cimanggis-Cibitung Dibangun 8 Tahun, Ternyata Segini Biaya yang Dihabiskan
Jalan Tol Cimanggis-Cibitung Dibangun 8 Tahun, Ternyata Segini Biaya yang Dihabiskan

Pembangunan jalan tol Cimanggis-Cibitung dibangun pertama kali pada tahun 2016 lalu.

Baca Selengkapnya
Pramono Siapkan Rp26 Triliun untuk Perbaikan dan Subsidi Transportasi Jakarta
Pramono Siapkan Rp26 Triliun untuk Perbaikan dan Subsidi Transportasi Jakarta

Pramono Anung akan menganggarkan dana sebesar Rp26 Triliun untuk membangun sistem transportasi di Jakarta.

Baca Selengkapnya