Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Korsleting Listrik, Tiga Bangunan di Pulo Gadung Ludes Terbakar

Korsleting Listrik, Tiga Bangunan di Pulo Gadung Ludes Terbakar Ilustrasi kebakaran. ©2015 Merdeka.com/firewatch.co.uk

Merdeka.com - Tiga bangunan kontrakan yang berada di Jalan Perintis Kemerdekaan, RT 08, RW 01, Kelurahan Pulo Gadung, Kecamatan Pulo Gadung, Jakarta Timur, telah hangus terbakar. Kejadian itu terjadi pada Rabu (18/8) malam.

"Titik kenal RS Mediros. Yang terbakar 3 bangunan kontrakan dengan total 16 pintu," kata Kasi PB Damkar Jakarta Timur, Gatot Sulaeman dalam keterangannya, Kamis (19/8).

Ia menyebut, pemilik tiga bangunan kontrakan itu yakni milik Iwak (56), Wardi (60) dan Orisa dengan luas kurang lebih sekitar 300 meter.

"Kerugian Rp750.000.000. Jiwa terselamatkan 25 KK, 47 jiwa," sebutnya.

Ia mengungkapkan, dugaan penyebab terjadinya kebakaran tersebut dikarenakan adanya konsleting listrik.

"Konsleting listrik yang menyambar kardus di rumah Pak Iwak," ungkapnya.

Api itu sendiri baru bisa dipadamkan oleh petugas setelah menerjunkan 60 personel Pemadam Kebakaran (Damkar).

"Pengerahan 10 Unit JT dan 2 JU. Awal pemadaman pukul. 22.40 Wib dan akhir pemadaman pukul. 00.27 Wib," tutupnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kronologi Kebakaran di Bali Tewaskan Pasutri & Balitanya, Jasad Berdempetan di Kamar Mandi
Kronologi Kebakaran di Bali Tewaskan Pasutri & Balitanya, Jasad Berdempetan di Kamar Mandi

Petugas kaget menemukan ada jasad karena sebelumnya warga sekitar menyebut rumah itu dalam keadaan kosong.

Baca Selengkapnya
Rumah Kontrakan Terbakar di Denpasar, Tiga Orang Tewas
Rumah Kontrakan Terbakar di Denpasar, Tiga Orang Tewas

Tiga orang tewas akibat kebakaran rumah kontrakan dan indekos di Jalan Dukuh Sari, Sesetan, Denpasar, Bali, Senin (6/5) malam.

Baca Selengkapnya
Kebakaran di Kontrakan 100 Pintu, Api Melumat Bangunan Lantai Satu hingga Tiga
Kebakaran di Kontrakan 100 Pintu, Api Melumat Bangunan Lantai Satu hingga Tiga

Kebakaran terjadi di kontrakan 100 pintu yang berada di Jalan Jembatan Besi.

Baca Selengkapnya
Kebakaran di Kalideres Jakarta Barat, Satu Orang Meninggal Dunia
Kebakaran di Kalideres Jakarta Barat, Satu Orang Meninggal Dunia

Kebakaran di Kalideres Jakarta Barat, itu mengakibatkan satu orang merenggang nyawa dan tiga orang lainnya mengalami luka bakar.

Baca Selengkapnya
Ruko Konfeksi Kompleks PIK di Jaktim Terbakar, 4 Orang Tewas & Kerugian Rp1 M
Ruko Konfeksi Kompleks PIK di Jaktim Terbakar, 4 Orang Tewas & Kerugian Rp1 M

Keempat korban tewas, kata Gatot, ditemukan di tempat terpisah

Baca Selengkapnya
11 Rumah di Rokan Hilir Terbakar, 3 Orang Meninggal Termasuk 2 Penyandang Keterbelakangan Mental
11 Rumah di Rokan Hilir Terbakar, 3 Orang Meninggal Termasuk 2 Penyandang Keterbelakangan Mental

Sebelas rumah di Rokan Hilir, terbakar, Kamis (13/7) dini hari. Tiga orang meninggal dunia dalam peristiwa itu, termasuk dua penyandang keterbelakangan mental.

Baca Selengkapnya
Kebakaran Ratusan Lapak di Penjaringan Memakan Korban, Wanita Lansia Meninggal Dunia
Kebakaran Ratusan Lapak di Penjaringan Memakan Korban, Wanita Lansia Meninggal Dunia

Jasad korban saat ini telah dievakuasi oleh petugas ke RSCM.

Baca Selengkapnya
ODGJ Bakar Dua Rumah Milik Kakaknya di Kupang
ODGJ Bakar Dua Rumah Milik Kakaknya di Kupang

Pelaku merupakan ODGJ sejak tahun 2019 dan selama ini tinggal di rumah kakak kandungnya.

Baca Selengkapnya
Fakta di Balik Kebakaran Gudang di Solo, Puluhan Warga Harus Mengungsi
Fakta di Balik Kebakaran Gudang di Solo, Puluhan Warga Harus Mengungsi

Pemprov Jateng berjanji akan membantu perbaikan rumah korban terdampak kebakaran.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Ini Dugaan Penyebab 120 Rumah Semi Permanen di Penjaringan Jakut Ludes Terbakar
Terungkap, Ini Dugaan Penyebab 120 Rumah Semi Permanen di Penjaringan Jakut Ludes Terbakar

Total ada 120 rumah petak dan 35 lapak yang terbakar.

Baca Selengkapnya
Kebakaran di Cipinang Tewaskan 3 Balita, 17 KK Mengungsi ke Masjid
Kebakaran di Cipinang Tewaskan 3 Balita, 17 KK Mengungsi ke Masjid

Kebakaran diduga terjadi saat rumah salah satu warga berinisial Y mengalami korsleting listrik pada pukul 09.40 WIB.

Baca Selengkapnya
30 Rumah di Rokan Hilir Diamuk Si Jago Merah, Kebakaran Terjadi Jelang Waktu Salat Jumat
30 Rumah di Rokan Hilir Diamuk Si Jago Merah, Kebakaran Terjadi Jelang Waktu Salat Jumat

Sebanyak 30 rumah ludes terbakar di Kelurahan Pujud Selatan Kabupaten Rokan Hilir (Rohil), Riau. Peristiwa itu terjadi menjelang salat Jumat (21/7).

Baca Selengkapnya