Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Lulung sesalkan sopir bus Transjakarta lecehkan rekan kerja dipecat

Lulung sesalkan sopir bus Transjakarta lecehkan rekan kerja dipecat Haji Lulung. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Abraham Lunggana alias Lulung memberikan tanggapan terkait pelecehan seksual yang dilakukan Sopir Bus Transjakarta, Tutuq Wahyu Widodo (50) terhadap rekannya Irma Rahmadewi (21) yang bekerja sebagai petugas on-board bus Transjakarta.

Lulung mengatakan, TWW harus diberi peringatan karena ulahnya. Karena, menurutnya, perbuatan TWW telah melanggar peraturan yang telah ditetapkan PT Transjakarta.

"Ya itu melanggar etika dan norma itu. Dan itu kalau ada ketentuan dalam peraturan di Transjakarta, mereka harus diberi peringatan. Jangan semaunya apalagi persoalan etika tadi," kata Lulung saat dihubungi, Kamis (3/12).

Meski demikian, Lulung menyarankan agar pihak Transjakarta tidak langsung memecat TWW. Lulung menyarankan lebih baik pemberian sanksi dilakukan melalui prosedur surat peringatan.

"Tapi jangan dulu dipecat lah. Orangkan diberi peringatan 1, 2. Tapi jangan diulang lagi itu kan pelecehan. Malu dong," jelas politikus PPP ini.

Seperti diketahui, pelecehan yang dilakukan TWW kepada IR terjadi di bus Transjakarta TJ0186 jurusan PGC-Harmoni pada Sabtu 28 November, pukul 21.40 WIB. Pelecehan yang dilakukan TWW adalah pelaku diduga mencolek kemaluan korban di dalam bus.

Mendengar kejadian itu, Direktur Utama Transjakarta A.N.S Kosasih menyatakan pihaknya akan memberikan sanksi tegas apabila bawahannya melakukan tindakan asusila, perjudian dan tindak pidana kriminal lainnya.

"Sesuai peraturan Perusahaan, semua personel Transjakarta yang melakukan tindakan asusila, perjudian, menggunakan narkoba dan terlibat tindak pidana kriminal sanksinya adalah pemecatan." Kata Kosasih melalui keterangan persnya, Kamis (3/12).

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
PT Transjakarta Pecat Pramudi Mikrotrans JakLingko Ugal-ugalan Sebabkan Pelajar Terjatuh
PT Transjakarta Pecat Pramudi Mikrotrans JakLingko Ugal-ugalan Sebabkan Pelajar Terjatuh

Kepada sopir Mikrotrans diimbau mematuhi SOP baik pada saat berkendara hingga menurunkan penumpang.

Baca Selengkapnya
Sopir Bus Putera Fajar jadi Tersangka Kecelakaan Maut di Subang, Ini Kelalaiannya
Sopir Bus Putera Fajar jadi Tersangka Kecelakaan Maut di Subang, Ini Kelalaiannya

Sopir Bus Putera Fajar jadi Tersangka Kecelakaan Maut di Subang, Ini Kelalaiannya

Baca Selengkapnya
Polantas yang Lakukan Pungli di Tol Halim Dimutasi, Komandan Usul Dikeluarkan dari Satuan
Polantas yang Lakukan Pungli di Tol Halim Dimutasi, Komandan Usul Dikeluarkan dari Satuan

Sementara untuk dua polantas lainnya, mereka masih menjalani pemeriksaan.

Baca Selengkapnya
Kecelakaan Maut Bus SMK Lingga Kencana di Subang, Pengamat Minta Pengusaha Bus Diperkarakan
Kecelakaan Maut Bus SMK Lingga Kencana di Subang, Pengamat Minta Pengusaha Bus Diperkarakan

Menurut Djoko, pengawasan terhadap bus pariwisata masih perlu diperketat dan harus ada sanksi bagi perusahaan bus yang lalai terhadap tertib administrasi.

Baca Selengkapnya
Bolehkah Sopir Bus Turunkan Penumpang di Pinggir Jalan Tol, Begini Penjelasannya
Bolehkah Sopir Bus Turunkan Penumpang di Pinggir Jalan Tol, Begini Penjelasannya

Viral di media sosial seorang petugas menghalau sopir bus saat hendak menurunkan penumpang di jalan tol

Baca Selengkapnya
Kronologi Viral Pria Timpuk Kaca Bus Transjakarta di Lenteng Agung, Pelaku Berprofesi Sebagai Pelaut
Kronologi Viral Pria Timpuk Kaca Bus Transjakarta di Lenteng Agung, Pelaku Berprofesi Sebagai Pelaut

Kejadian ini diketahui terjadi di Jalan Raya Lenteng Agung Barat (sebelah Halte Stasiun Lenteng Agung), Srengseng Sawah

Baca Selengkapnya
Kecelakaan Siswa SMK Lingga Kencana: Sopir Tahu Rem Bermasalah, Tapi Paksakan tetap Jalan
Kecelakaan Siswa SMK Lingga Kencana: Sopir Tahu Rem Bermasalah, Tapi Paksakan tetap Jalan

Sopir bus Putera Fajar sempat dua kali coba perbaiki rem tetapi gagal. Bukannya minta bantuan tapi tetap jalan.

Baca Selengkapnya
KNKT Ungkap Bentuk Bus Putera Fajar Pembawa SMK Lingga Kencana Kecelakaan di Subang Diubah Tidak Sesuai Surat
KNKT Ungkap Bentuk Bus Putera Fajar Pembawa SMK Lingga Kencana Kecelakaan di Subang Diubah Tidak Sesuai Surat

KNKT masih menyelidiki apakah perubahan pada bus tersebut dapat mengurangi kekuatan dan fungsi rem atau tidak.

Baca Selengkapnya
Sopir Bus Ugal-ugalan, Warganet Soroti Hukuman dari Anggota TNI, 'Biar Sehat'
Sopir Bus Ugal-ugalan, Warganet Soroti Hukuman dari Anggota TNI, 'Biar Sehat'

Video seorang supir dan kernet bus yang dihukum push up oleh anggota TNI viral di media sosial.

Baca Selengkapnya
PO Rosalia Indah Terancam Kena Sanksi Jika Terbukti Sopir Berkendara 8 Jam Lebih
PO Rosalia Indah Terancam Kena Sanksi Jika Terbukti Sopir Berkendara 8 Jam Lebih

Menhub Budi Karya masih mendalami terkait kecelakaan maut itu.

Baca Selengkapnya
KNKT Ungkap Sopir Bus Rosalia Indah Sempat Jalan Kaki Mondar-mandir Supaya Tak Ngantuk
KNKT Ungkap Sopir Bus Rosalia Indah Sempat Jalan Kaki Mondar-mandir Supaya Tak Ngantuk

"Si sopir sempat berhenti jalan kaki, terus mondar-mandir untuk ngilangin ngantuk terus naik lagi."

Baca Selengkapnya
Polisi Pastikan Kecelakaan Bus Rosalia Indah di Tol Semarang-Batang Akibat Human Error
Polisi Pastikan Kecelakaan Bus Rosalia Indah di Tol Semarang-Batang Akibat Human Error

Kecelakaan yang menyebabkan tujuh orang meninggal dunia dipicu murni human error.

Baca Selengkapnya