Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pesan Buya Syafii pada Djarot, Jakarta harus bebas dari kemiskinan

Pesan Buya Syafii pada Djarot, Jakarta harus bebas dari kemiskinan Djarot temui Syafii Maarif. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Calon Petahana Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Syaiful Hidayat berkunjung ke rumah Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah Buya Syafii Maarif di kawasan Nogotirto, Sleman, Kamis (2/3) malam. Dalam kunjungan selama lebih kurang satu jam itu, Djarot maupun Buya Syafii berbincang santai.

Kepada Djarot, Buya Syafii berpesan agar ketimpangan sosial di Jakarta harus diatasi. Selain itu, Buya Syafii juga berpesan agar Jakarta bisa bebas kemiskinan.

"Saya berharap Jakarta harus memelopori program (pengentasan kemiskinan). Jakarta harus dibebaskan dari kemiskinan. Kalau tidak bisa jangan ngomong," ujar Buya Syafii.

Orang lain juga bertanya?

Buya Syafii memaparkan bahwa kondisi Jakarta saat ini mulai membaik. Meskipun demikian lanjut Buya Syafii, kantong-kantong kemiskinan masih ada di Jakarta.

"Ke depan harus sudah tidak ada lagi kantong-kantong kemiskinan di Jakarta. Jakarta harus bebas kemiskinan," tutur Buya Syafii.

Meskipun menerima kunjungan dari Djarot, Buya Syafii menolak jika dianggap sebagai partisan atau pendukung Ahok-Djarot. Menurut Guru Besar Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) ini, siapapun tamu yang datang ke rumahnya akan selalu diterimanya.

"Saya tidak pro atau mendukung salah satu calon di Pilkada DKI Jakarta. Saya tidak mau jadi partisan apa pun. Kebetulan Pak Djarot datang ke rumah. Ya, saya terima," terang Buya Syafii.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Banggar DPR Soal Orang Miskin
VIDEO: Banggar DPR Soal Orang Miskin "Jika Tak Ada, Baju Bekas Kita Tak Ada yang Beli"

Anggota Banggar DPR, Muhammad Nasir Djamil menyinggung, soal kemiskinan di Indonesia

Baca Selengkapnya
Jusuf Hamka Janji Sumbang Gaji untuk Makan Gratis Tiap RT jika jadi Gubernur Jakarta
Jusuf Hamka Janji Sumbang Gaji untuk Makan Gratis Tiap RT jika jadi Gubernur Jakarta

Jusuf Hamka berjanji membuat program makan nasi kuning gratis di setiap RT maupun RW bila terpilih menjadi Gubernur Jakarta pada Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
Menko PMK Muhadjir Effendy Bertemu Heru Budi Bahas Kemiskinan Ekstrem di Jakarta
Menko PMK Muhadjir Effendy Bertemu Heru Budi Bahas Kemiskinan Ekstrem di Jakarta

Berdasarkan Badan Pusat Statistik (BPS) jumlah penduduk miskin ekstrem di DKI Jakarta melonjak.

Baca Selengkapnya
Ahok Sebut Butuh Pendapatan Rp5 Juta hingga Rp10 Juta untuk Tinggal di Jakarta
Ahok Sebut Butuh Pendapatan Rp5 Juta hingga Rp10 Juta untuk Tinggal di Jakarta

"Tinggal di Jakarta tuh harusnya (pendapatan) Rp5juta sampai Rp10 juta lebih bagus," kata Ahok

Baca Selengkapnya
Diusung Maju Pilkada Jakarta 2024, Jusuf Hamka: Tidak Boleh Ada Warga yang Lapar
Diusung Maju Pilkada Jakarta 2024, Jusuf Hamka: Tidak Boleh Ada Warga yang Lapar

Pria akrab disapa Babah Alun itu memastikan, warga Jakarta tidak boleh lagi ada yang kelaparan jika dirinya menjadi cagub.

Baca Selengkapnya
Muhammadiyah Jakarta ke Pramono:Andai Menang Pembangunan dan Pendidikan Agama Harus Jadi Prioritas
Muhammadiyah Jakarta ke Pramono:Andai Menang Pembangunan dan Pendidikan Agama Harus Jadi Prioritas

Kepada Pramono, Bunyamin menjelaskan beberapa hal terkait pentingnya sumber daya manusia untuk menuju Jakarta sebagai Kota Global.

Baca Selengkapnya
Ridwan Kamil: Kami Membawa Harapan, Bukan Mencari Kerja
Ridwan Kamil: Kami Membawa Harapan, Bukan Mencari Kerja

RK ingin agar masyarakat Jakarta dapat merasakan pemerataan keadilan serta terbebas dari polusi.

Baca Selengkapnya
Kampanye di Tangerang, AHY Janjikan Keadilan Hukum dan Ekonomi
Kampanye di Tangerang, AHY Janjikan Keadilan Hukum dan Ekonomi

Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) berkampanye di Tangerang, Kamis (7/12). Dia menjanjikan penegakan hukum yang adil bagi masyarakat.

Baca Selengkapnya
BPS Catat Kemiskinan di Jakarta Turun & Perekonomian Tumbuh di Era Pj Heru
BPS Catat Kemiskinan di Jakarta Turun & Perekonomian Tumbuh di Era Pj Heru

BPS mencatat ekonomi Jakarta naik dan angka kemiskinan di DKI Jakarta turun di era Pj Gubernur DKI Heru Budi.

Baca Selengkapnya
Waketum Golkar Sebut Banyak Persoalan Jakarta Perlu Dibenahi
Waketum Golkar Sebut Banyak Persoalan Jakarta Perlu Dibenahi

Erwin Aksa menyampaikan masih banyak permasalahan yang terjadi di tengah masyarakat Jakarta.

Baca Selengkapnya
Pesan Sandiaga kepada Paslon Pilkada Jakarta, Benahi Biaya Hidup Rakyat
Pesan Sandiaga kepada Paslon Pilkada Jakarta, Benahi Biaya Hidup Rakyat

Sandiaga mengatakan saat ini biaya hidup masyarakat di Jakarta ini semakin mahal

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertemu Ketum Koalisi Bahas Pilkada, Anies Ogah Ikut Campur: Lebih Penting Mikirin Warga
Jokowi Bertemu Ketum Koalisi Bahas Pilkada, Anies Ogah Ikut Campur: Lebih Penting Mikirin Warga

Dia memikirkan nasib warga khususnya di Kampung Bayam.

Baca Selengkapnya