Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sandiaga klaim semua pihak semangat sambut Jakarnaval 2018

Sandiaga klaim semua pihak semangat sambut Jakarnaval 2018 Sandiaga sebut harga pangan stabil saat lebaran. ©Liputan6.com/ika defianti

Merdeka.com - Jakarnaval 2018 siap digelar Minggu (8/7) besok. Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno mengatakan semua pihak menyambut dengan semangat gelaran tersebut.

"Jakarnaval besok sudah memasuki persiapan akhir, semuanya semangat," ujar Sandiaga di GOR Ciracas, Jakarta Timur, Sabtu (7/7).

Bahkan, menurutnya, masih ada komunitas-komunitas yang baru daftar di detik-detik terakhir Jakarnaval 2018 ini.

Orang lain juga bertanya?

"Ada beberapa last minute komunitas yang ingin bergabung. Komunitas bidadari ingin bergabung, komunitas Jakarta Berlari, tadi pagi sudah bersama-sama tapi mereka ingin juga bergabung, dan beberapa komunitas lainnya," ucapnya.

Selain itu, Sandiaga memastikan memberikan ruang bagi teman-teman disabilitas untuk berpartisipasi.

"Dari UKM juga komunitas-komunitas lain yang kita pastikan mereka semua menjadi salah satu bagian dari Jakarnaval besok," tegas Sandiaga.

Pemprov DKI Jakarta kembali mengadakan Jakarnaval setelah absen selama dua tahun. Jakarnaval 2018 akan dilaksanakan pada Minggu, 8 Juli mendatang di sekitaran Monas, Jakarta Pusat.

Jakarnaval kali ini akan lebih istimewa karena tidak hanya menjadi puncak HUT Jakarta, melainkan juga untuk menyambut Asian Games dan Asian Paragames.

Jakarnaval 2018 menganggarkan Rp 3,7 miliar dan menargetkan 500 ribu pengunjung.

Karnaval akan dimulai pukul 15.00-22.00 WIB serta menghadirkan berbagai bintang tamu seperti Dipha Barus dan Siti Badriah.

Reporter: Devira PrastiwiSumber: Liputan6.com (mdk/rzk)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mantan Panglima TNI Ikut Meriahkan Konser Dukungan ke Ganjar-Mahfud di Jakarta Utara
Mantan Panglima TNI Ikut Meriahkan Konser Dukungan ke Ganjar-Mahfud di Jakarta Utara

Sebagai Wakil Ketua TPN Ganjar-Mahfud, Andika optimis Ganjar-Mahfud di putaran pertama.

Baca Selengkapnya
Jelang Iraw Tengkayu ke-XIII, Warga Tarakan Padati Pawai Budaya
Jelang Iraw Tengkayu ke-XIII, Warga Tarakan Padati Pawai Budaya

Penjabat (Pj) Wali Kota Tarakan, Bustan mengapresiasi antusias masyarakat dan kerja keras seluruh pihak yang membantu dalam pelaksanaan tersebut.

Baca Selengkapnya
Saksikan Banyuwangi Ethno Carnival, Menparekraf: Acuan bagi Daerah Penyelenggara Event Nusantara
Saksikan Banyuwangi Ethno Carnival, Menparekraf: Acuan bagi Daerah Penyelenggara Event Nusantara

Sandiaga menyebut BEC sebagai contoh event bagi daerah-daerah penyelenggara kalender pariwisata Kharisma Event Nusantara.

Baca Selengkapnya
Relawan Ganjar-Mahfud Disambut Simpatisan Anies-Cak Imin: Selamat Datang, Salam dari Kami
Relawan Ganjar-Mahfud Disambut Simpatisan Anies-Cak Imin: Selamat Datang, Salam dari Kami

Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Susatyo Purnomo Condro meminta simpatisan Anies-Cak Imin gantian dengan relawan Ganjar.

Baca Selengkapnya
Kemeriahan Bontang City Carnival yang Dinantikan Warga
Kemeriahan Bontang City Carnival yang Dinantikan Warga

Hendra tidak sendiri, puluhan warga Bontang juga tampak antusias memenuhi persimpangan tersebut.

Baca Selengkapnya
FOTO: HUT ke-78 Kemerdekaan RI di Garut Penuh Semarak, Kegiatan Karnaval Hidupkan Kembali Semangat Masyarakat Usai Pandemi
FOTO: HUT ke-78 Kemerdekaan RI di Garut Penuh Semarak, Kegiatan Karnaval Hidupkan Kembali Semangat Masyarakat Usai Pandemi

Hari Kemerdekaan Indonesia yang ke-78 dirayakan dengan penuh semarak di Kabupaten Garut, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Momen Ganjar Hadiri Pesta Rakyat di Kendal, Sapa Ribuan Pendukung
Momen Ganjar Hadiri Pesta Rakyat di Kendal, Sapa Ribuan Pendukung

Pesta rakyat ini menghadirkan NDX AKA sebagai bintang tamu

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Warna-Warni Semarak Perayaan Hari Kemerdekaan RI ke-79 di Sejumlah Daerah di Indonesia
FOTO: Potret Warna-Warni Semarak Perayaan Hari Kemerdekaan RI ke-79 di Sejumlah Daerah di Indonesia

Mulai ada karnaval, festival layang-layang Internasional hingga pembentangan bendera Merah Putih terpanjang di Jawa Barat.

Baca Selengkapnya