Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sempat dirusak, BKTB jurusan Monas-PIK besok kembali beroperasi

Sempat dirusak, BKTB jurusan Monas-PIK besok kembali beroperasi Bengkel bus Transjakarta. ©2014 merdeka.com/Muhammad Luthfi Rahman

Merdeka.com - Wakil Kepala Dinas Perhubungan Benyamin Bukit mengatakan, Bus Kota Terintegrasi Busway (BKTB) kembali  beroperasi mulai esok hari setelah sempat sejak Selasa (11/2) lalu tidak beroperasi. BKTB jurusan Monas-PIK ini sempat ditolak para sopir angkot.

Beroperasinya kembali BKTB setelah ada kesepakatan antara Dinas Perhubungan dan pihak Koperasi Wahana Kalpika (KWK). Pertemuan tersebut diadakan di kantor pusat Dinas Perhubungan DKI Jakarta di Jati Baru, Tanah Abang.

"Betul akan mulai beroperasi besok. Setelah hasil dari rapat tadi," ujar Benyamin saat dihubungi lewat telepon selulernya, Kamis (13/2).

Benyamin memaparkan, KWK akhirnya rela BKTB beroperasi karena Dishub berjanji BKTB tidak akan mengangkut penumpang di sembarang tempat dan hanya akan mengangkut penumpang di 18 titik pemberhentian.  Selain itu, pihaknya juga mempersilakan KWK untuk melapor bisa masih ada pelanggaran yang dilakukan BKTB bila menurunkan dan mengangkut penumpang di sembarang tempat.

Sementara itu, Kepala Operasional KWK Jakarta Utara, Farid Effendi, mengatakan, ia puas dengan hasil rapat tersebut dan membantah pihaknya menghambat serta melawan kebijakan Pemprov DKI Jakarta. Ia menambahkan, dalam rapat itu dibahas soal kemungkinan integrasi BKTB dengan KWK.

Rapat juga membahas kemungkinan kerja sama sopir KWK dengan BKTB. Selain itu pertukaran dua angkutan dengan BKTB.

(mdk/has)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Simak Pengalihan Rute Transjakarta Imbas Demo Buruh di Depan Istana
Simak Pengalihan Rute Transjakarta Imbas Demo Buruh di Depan Istana

Apriastini menyampaikan, penyesuaian layanan dilakukan agar mobilitas masyarakat yang menggunakan Transjakarta dengan rute-rute terdampak tetap berjalan.

Baca Selengkapnya
Catat! Hari Ini Transjakarta Modifikasi Rute D11 Jadi Depok-BKN Via Cibubur
Catat! Hari Ini Transjakarta Modifikasi Rute D11 Jadi Depok-BKN Via Cibubur

"Layanan D11 dimodifikasi menjadi Depok - BKN via Cibubur dan dapat digunakan untuk menuju St. LRT Harjamukti, Cibubur, ataupun BKN,"

Baca Selengkapnya
Tiang Listrik Aliran Atas Ditabrak Truk Dibereskan, Perjalanan KRL Tanah Abang-Rangkasbitung Kembali Normal
Tiang Listrik Aliran Atas Ditabrak Truk Dibereskan, Perjalanan KRL Tanah Abang-Rangkasbitung Kembali Normal

Tiang LAA yang miring akibat ditabrak truk sempat membuat perjalanan kereta dari Stasiun Tanah Abang-Rangkasbitung terganggu.

Baca Selengkapnya
Perbaikan Jalan Tol Bocimi Dilakukan Temporer, Ditargetkan Rampung Tiga Hari
Perbaikan Jalan Tol Bocimi Dilakukan Temporer, Ditargetkan Rampung Tiga Hari

Kementerian PUPR akan melakukan perbaikan temporer Tol Bocimi yang ambles karena longsor

Baca Selengkapnya
PT KAI Targetkan Jalur Kereta Api di Cicalengka Bisa Dilalui Besok Pagi
PT KAI Targetkan Jalur Kereta Api di Cicalengka Bisa Dilalui Besok Pagi

PT KAI Targetkan Jalur Kereta Api di Cicalengka Bisa Dilalui Besok Pagi

Baca Selengkapnya
Daftar Pengalihan Arus Lalu Lintas di Sekitar Monas dalam Aksi Reuni 212
Daftar Pengalihan Arus Lalu Lintas di Sekitar Monas dalam Aksi Reuni 212

PT KAI melakukan perubahan jadwal kereta jarak jauh sehubungan dengan acara Reuni 212 di Monas. Kereta dari Gambir kini akan berhenti di Stasiun Jatinegara.

Baca Selengkapnya
KAI Kebut Pembangunan Jalur Kereta Ganda di Lokasi Kecelakaan KA Turangga, Target Pertengahan 2024 Selesai
KAI Kebut Pembangunan Jalur Kereta Ganda di Lokasi Kecelakaan KA Turangga, Target Pertengahan 2024 Selesai

Mengingat lokasi terjadinya kecelakaan Jumat (5/1) pagi tersebut merupakan perlintasan satu jalur.

Baca Selengkapnya
Ada Tiang Listrik Miring Ditabrak Truk, Perjalanan KRL Rangkasbitung-Tanah Abang Dialihkan
Ada Tiang Listrik Miring Ditabrak Truk, Perjalanan KRL Rangkasbitung-Tanah Abang Dialihkan

Sejumlah perjalanan kereta dialihkan seperti tujuan Rangkasbitung hanya sampai Sudimara.

Baca Selengkapnya
KAI Perpanjang Relasi KA Blambangan Ekspres jadi Pasar Senen-Ketapang PP, Kursi Kelas Ekonomi Tak Lagi Tegak 90 Derajat
KAI Perpanjang Relasi KA Blambangan Ekspres jadi Pasar Senen-Ketapang PP, Kursi Kelas Ekonomi Tak Lagi Tegak 90 Derajat

KA Blambangan Ekspres kini melayani perjalanan dari Pasar Senen-Ketapan PP.

Baca Selengkapnya
Evakuasi KA Turangga dan KA Lokal Baraya Selesai, Jalur Kereta Haurpugur-Cicalengka Aktif Lagi
Evakuasi KA Turangga dan KA Lokal Baraya Selesai, Jalur Kereta Haurpugur-Cicalengka Aktif Lagi

Petak jalan antara Stasiun Haurpugur-Stasiun Cicalengka sudah steril dan dapat dilewati kereta api.

Baca Selengkapnya
Sempat Ditolak Sopir KWK, Transjakarta Rute 10M Beroperasi Kembali Akhir Maret 2024
Sempat Ditolak Sopir KWK, Transjakarta Rute 10M Beroperasi Kembali Akhir Maret 2024

Joseph bilang Transjakarta rute 10M tersebut menggantikan Metro Mini T41 yang setop beroperasi usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya
Tiga Akses Jalan Terbaru Menuju Stasiun Kereta Cepat Whoosh Karawang
Tiga Akses Jalan Terbaru Menuju Stasiun Kereta Cepat Whoosh Karawang

PT KCIC bakal membuka tiga jalan akses baru menuju stasiun baru tersebut.

Baca Selengkapnya