Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sita pedang sampai keris, 1.191 Jakmania masih diamankan polisi

Sita pedang sampai keris, 1.191 Jakmania masih diamankan polisi Jakmania diamankan di Polda Metro Jaya. ©2015 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Polda Metro Jaya masih lakukan penanganan atas pelaku aksi anarki sampai sekarang masih berlangsung. Total 1.191 suporter mengatasnamakan pendukung Persija, The Jakmania terus diproses.

"Kami mengamankan 1.191 suporter yang melakukan aksi anarkis pada pertandingan Persib dan Sriwijaya semalam," Kata Direskrimum Polda Metro Jaya Kombes Krishna Murti, di Jakarta, Senin (19/10).

Krishna menjelaskan, dari 1.191 orang itu, ada delapan orang yang harus menjalani pemeriksaan mendalam. Pasalnya delapan suporter itu membawa senjata tajam.

"Delapan orang tersebut yakni Dandi Kurniawan (14) yang membawa satu buah tapal kuda, Anwar Ibrahim (17) yang membawa satu buah samurai (pedang), Syah Nabil Muzakki (13) yang membawa pisau kujang, Adi Bastian (23) yang membawa satu buah keris kecil, Sudarto (20) yang membawa satu buah gir motor serta Saddam Zakaria (18) terbukti membawa satu buah pisau lipat," paparnya.

Selain itu, Krishna menjelaskan dua orang lainnya yang tak membawa sajam, tapi membawa atribut bertuliskan nada provokasi. Tidak hanya suporter Jakmania, seorang diduga copet, Bagas Arsito (50), juga diamankan usai yang diamankan karena diteriaki copet.

"Kedepalan orang ini sedang dilakukan pemeriksaan di Unit 1 Subdit Umum Polda Metro Jaya untuk proses selanjutnya," tutupnya. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Buntut Penggerebekan Kampung Muara Baru, Polisi Tetapkan 7 Tersangka Kasus Narkotika
Buntut Penggerebekan Kampung Muara Baru, Polisi Tetapkan 7 Tersangka Kasus Narkotika

Tujuh orang tersangka berinisial SL,AM, DH dan DP, AI dan IY, serta FH

Baca Selengkapnya
Densus 88 Tangkap 9 Orang Terduga Teroris Jaringan JI di Jateng
Densus 88 Tangkap 9 Orang Terduga Teroris Jaringan JI di Jateng

Sembilan orang yang ditangkap masih menjalani pemeriksaan. Belum ada penjelasan detail soal kegiatan para terduga teroris ini.

Baca Selengkapnya
Kapolsek dan Wakapolsek Tanah Abang Diperiksa Propam Buntut 16 Tahanan Kabur
Kapolsek dan Wakapolsek Tanah Abang Diperiksa Propam Buntut 16 Tahanan Kabur

Sejumlah tahanan yang kabur sudah ditangkap kembali.

Baca Selengkapnya
Terungkap Identitas 6 Tahanan yang Kabur dari Rutan Polsek Tanah Abang
Terungkap Identitas 6 Tahanan yang Kabur dari Rutan Polsek Tanah Abang

Awalnya ada 14 tahanan yang melarikan diri, namun 8 orang sudah kembali diamankan.

Baca Selengkapnya
Polisi Curigai 3 Orang Bantu Dito Mahendra Melarikan Diri, Salah satunya Pernah Dipanggil Saksi
Polisi Curigai 3 Orang Bantu Dito Mahendra Melarikan Diri, Salah satunya Pernah Dipanggil Saksi

Kasus Dito bermula saat KPK melakukan penggeledahan rumahnya di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, dalam kasus dugaan korupsi.

Baca Selengkapnya