Taufik siapkan nama Boy Sadikin bila Ahok berhasil dilengserkan
Merdeka.com - Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, M Taufik, sebelumnya mengharapkan hak angket dapat berujung pada pemakzulan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama. Meski mimpi itu masih jauh, Taufik sudah mempersiapkan sosok yang tepat menggantikan Ahok, sapaan Basuki sebagai gubernur. Siapa itu?
"Itu hak PDI Perjuangan, tapi kami sepakat untuk mengusung Boy Sadikin menggantikan Ahok," ungkapnya di Gedung DPRD DKI Jakarta, Senin (16/3).
Dia punya alasan kenapa bukan Djarot Saiful Hidayat yang pantas menggantikan Ahok. Alasannya, mantan walikota Blitar tersebut bukan hasil pemilihan, namun ditunjuk Ahok.
-
Kenapa Ahok ingin jadi pejabat? Pesan Sang Ayah Pengalaman sering diperas oknum pejabat membuatnya terobsesi ingin menjadi pejabat. Ditambah pesan dari sang ayah sebelum meninggal. Pesan ini juga mendorongnya untuk jadi pejabat yang jujur dan membawa perubahan positif.
-
Kenapa Ahok dukung Ganjar? Pemicu utamanya karena Ahok ingin mengkampanyekan pasangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.
-
Siapa ayah Ahok? Diketahui, pria kecil ini merupakan anak dari Indra Tjahaja Purnama dan Buniarti Ningsing keturunan Tionghoa .
-
Bagaimana Ahok dukung Ganjar? Menjelang hari pencoblosan, sejumlah pejabat negara makin terang-terangan memberikan dukungan kepada pasangan calon presiden dan wakil presiden. Baru-baru ini, Komisaris Utama PT Pertamina (Persero) Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mundur dari jabatannya. Pemicu utamanya karena Ahok ingin mengkampanyekan pasangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.
-
Apa kata Habiburokhman tentang Ahok dukung Ganjar? 'Itu menurut saya too little too late, atau bahkan enggak ngaruh sama sekali,' ujar Habiburokhman di Media Center TKN, Jakarta Selatan, Senin (5/2).
-
Siapa yang dikritik Golkar soal maju Pilgub DKI? Ketua DPP Partai Golkar Ace Hasan Syadzily menyindir, Anies Baswedan yang tengah mempertimbangkan maju kembali di Pemilihan Gubernur Jakarta.
"Sesuai undang-undang harus ada penggantian. Kalau Partai Gerindra tidak akan mengincar itu. Kami hormati PDI Perjuangan sebagai pemilik kursi terbanyak di DPRD DKI Jakarta," jelasnya.
Taufik punya keyakinan kenapa Boy pantas jadi gubernur DKI. "Dua orang itu tidak mungkinlah. Boy Sadikin paling tepat gantikan Ahok," tutup Taufik.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
PKS mengusung Sohibul Iman sebagai Cabug di Pilkada Jakarta
Baca SelengkapnyaAhok mengungkapkan peniadaan Pilgub merupakan wacana yang sudah lama ia ketahui.
Baca SelengkapnyaAhok Berniat Mundur dari Pertamina sejak Lama, Ingin Fokus Kampanyekan Ganjar-Mahfud di Jakarta
Baca SelengkapnyaGanjar mengatakan, figur yang diusung PDIP diharapkan berasal dari kader, karena salah satu fungsi partai adalah mencetak kader-kader untuk dijadikan pemimpin.
Baca SelengkapnyaGerindra tengah mempertimbangkan nama Bobby Nasution di Pilgub Sumut
Baca SelengkapnyaAhok bakal fokus memenangkan Ganjar-Mahfud di Jakarta.
Baca SelengkapnyaPDIP Tak Arahkan Ahok untuk Mundur dari Komisaris Utama Pertamina
Baca SelengkapnyaHasto menyebut, mundurnya Ahok dari komisaris utama Pertamina merupakan gerakan etika.
Baca SelengkapnyaPria yang menghabiskan masa kecil di Belitung ini pegang pesan sang ayah. Kini punya jabatan mentereng.
Baca SelengkapnyaMenurut Bobby, seluruh partai berhak mencalonkan nama-nama di Pilkada Sumut 2024.
Baca SelengkapnyaGolkar kini sedang menjajaki koalisi dengan partai politik demi mengusung Jusuf Hamka.
Baca SelengkapnyaSebelumnya Anies digadang-gadang bakal diusung PKS di Pilkada Jakarta.
Baca Selengkapnya