Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Temuan 12 truk kulit kabel, Kapolda minta Ahok pasang 6.000 CCTV

Temuan 12 truk kulit kabel, Kapolda minta Ahok pasang 6.000 CCTV Gulungan kabel di saluran air Patung Kuda. ©beritajakarta.com

Merdeka.com - Kapolda Metro Jaya Irjen Tito Karnavian meminta kepada Pemprov DKI Jakarta untuk memasang sekitar 6.000 CCTV di Ibu Kota. Hal ini menyusul temuan kulit kabel di gorong-gorong sepanjang Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat.

"Akan kasus ini kita harapkan ada program Pemda DKI untuk menaruh 6000 CCTV yang kemungkinan akan dilakukan dan dieksekusi tahun ini," ujar Kapolda kepada wartawan di Polda Metro Jaya, Jumat (4/3).

Dengan dipasangnya CCTV dalam jumlah besar, lanjut Kapolda, supaya seluruh wilayah Jakarta khususnya di ring 1 akan dicover oleh sistem jaringan CCTV yang akan memudahkan bukan masalah keamanan saja, namun juga lalu lintas dan masalah pengawasan yang lain bisa tercover.

"Saya harap CCTV nya kalau bisa dipercepat," tambahnya.

Sementara disinggung unsur sabotase, Kapolda menuturkan hingga kini tak menemukan unsur sabotase. "Kalau kelalaian mungkin bisa. Kita akan cek PLN tentang SOP nya seperti apa, mengubgat itu kabel miliknya," tutupnya.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Atasi Begal di Kota Medan, Polda Sumut Siapkan 12 Mobil Patroli Canggih
Atasi Begal di Kota Medan, Polda Sumut Siapkan 12 Mobil Patroli Canggih

Aksi begal di Kota Medan sudah meresahkan masyarakat.

Baca Selengkapnya
Pramono Bicara Cegah Tawuran di Jakarta, Bakal Sebar CCTV Setiap RT/RW
Pramono Bicara Cegah Tawuran di Jakarta, Bakal Sebar CCTV Setiap RT/RW

Pramono berharap masyarakat dan aparat penegak hukum bisa mencegahnya bersama-sama.

Baca Selengkapnya
Polri Minta Kantor KPU di Jatim Dipasangi CCTV Terkoneksi ke Polres, Ini Penjelasan Ketua KPU
Polri Minta Kantor KPU di Jatim Dipasangi CCTV Terkoneksi ke Polres, Ini Penjelasan Ketua KPU

Ketua KPU Hasyim Asy'ari memberikan penjelasan soal permintaan pemasangan CCTV di sejumlah kantor KPU oleh Polri di Jawa Timur.

Baca Selengkapnya
Begini Kecanggihan di Polres IKN yang Telan Anggaran Rp160 M, Pakai Teknologi AI & CCTV Tiap Sudut
Begini Kecanggihan di Polres IKN yang Telan Anggaran Rp160 M, Pakai Teknologi AI & CCTV Tiap Sudut

Sebanyak 750 personel disiapkan untuk mengisi Polres IKN

Baca Selengkapnya
Buntut Penangkapan Terduga Teroris di Solo, KAI Larang Barang-Barang Ini Dibawa Naik Kereta
Buntut Penangkapan Terduga Teroris di Solo, KAI Larang Barang-Barang Ini Dibawa Naik Kereta

KAI mengingatkan penumpang terkait larangan barang bawaan menyusul penangkapan terduga teroris di Stasiun Solo Balapan

Baca Selengkapnya
Komisi III Dukung Langkah Polda Sumut Atasi Begal
Komisi III Dukung Langkah Polda Sumut Atasi Begal

Komisi III mendukung langkah-langkah yang dilakukan Polda Sumut dalam memberantas begal.

Baca Selengkapnya
Pemprov DKI Ultimatum Bakal Gunting Kabel Semrawut Jika Dalam 1 Bulan Tak Dibenai
Pemprov DKI Ultimatum Bakal Gunting Kabel Semrawut Jika Dalam 1 Bulan Tak Dibenai

Anggota DPRD DKI juga mengusulkan untuk membentuk panitia khusus (pansus) terkait kabel semrawut di Ibu Kota.

Baca Selengkapnya