Temui Ahok, Kapolda Metro bahas pengamanan Natal & Tahun Baru
Merdeka.com - Kapolda Metro Jaya Irjen Tito Karnavian menemui Gubernur Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) di Balai Kota, Jakarta Pusat, Senin (7/12) pagi. Banyak hal yang dibahas oleh keduanya, antara lain, matinya ribuan ikan di Teluk Jakarta dan pengamanan terkait Natal dan Tahun Baru 2016.
"Topiknya banyak mulai dari pengamanan Maulid Nabi, Natal, tahun baru, masalah ikan mati di Teluk Jakarta perlu dikomunikasikan. Kemudian juga masalah CCTV," ujar Kapolda di Balai Kota, Jakarta Pusat, Senin (7/12).
Kapolda menegaskan pihaknya akan melakukan pengamanan Natal dan Tahun Baru dengan maksimal, hal ini untuk mencegah terjadinya aksi terorisme di tahun 2000 lalu terulang. Selain itu, Kapolda juga akan meminta masyarakat untuk kooperatif jika melhat gelagat mencurigakan.
-
Siapa yang di dampingi Polda Jatim? DPR melalui Komisi III mengapresiasi langkah Polda Jawa Timur (Jatim) yang memberikan pendampingan kesehatan terhadap Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) saat Pemilu 2024 lalu. Selama bekerja, mereka didampingi 1.000 anggota medis Polri Biddokkes Polda Jatim yang dikomandoi Kepala Biddokkes Polda Jatim, Kombes Pol dr Erwin Zainul Hakim.
-
Dimana polisi melakukan patroli? Sejumlah lokasi menjadi perhatian polisi. Seperti yang terjadi di Langgam, Kabupaten Pelalawan. Patroli yang dipimpin Ps Kanit Intel Polsek Langgam Bripka Syafri Ariadi, dan diikuti oleh anggota lainnya, termasuk Aipda Binhot Hutagalung dan Bripka Friantara, menyasar pusat perbelanjaan di Desa Segati.
-
Siapa yang mengapresiasi kesiapan Polda Jateng? Kesiapan Polda Jateng dalam menyambut Pemilu 2024 ini mendapat apresiasi dari Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni. Politikus NasDem tersebut menilai, penempatan personel kepolisian di tiap TPS dapat menjaga kondusifitas di lapangan.
-
Apa yang dilakukan Polda Jatim? DPR melalui Komisi III mengapresiasi langkah Polda Jawa Timur (Jatim) yang memberikan pendampingan kesehatan terhadap Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) saat Pemilu 2024 lalu. Selama bekerja, mereka didampingi 1.000 anggota medis Polri Biddokkes Polda Jatim yang dikomandoi Kepala Biddokkes Polda Jatim, Kombes Pol dr Erwin Zainul Hakim.
-
Dimana Polisi mengatur lalu lintas? Banjir mengakibatkan ruas jalan lintas Riau-Sumatera Utara (Sumut) tepatnya di Kecamatan Tanah Putih Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) terendam air.
-
Siapa yang terlibat dalam kerja sama? Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol Dr Sandi Nugroho, mengatakan sebagai garda terdepan dalam mengelola dan menyampaikan informasi kepada masyarakat. Divisi Humas Polri berupaya menyesuaikan tren kekinian generasi milenial melalui peningkatan digitalisasi informasi, melalui aplikasi Portal Humas Presisi, yang merupakan rumah besar bagi seluruh aplikasi dan platform online yang dimiliki Divhumas Polri.
"Polisi diperintahkannya untuk proaktif mencari informasi kegiatan-kegiatan untuk diamankan. Masyarakat juga dipersilakan menghubungi polisi untuk nantinya diberi bantuan mengamankan kegiatan natal. Ya kita maksimalkan insya allah fokus kegiatan natal sudah mulai jalan," ungkapnya.
Kapolda menjelaskan, sejumlah gereja di Jakarta akan diamankan mulai malam hingga misal siang hari lanjut sore hari saat Natal berlangsung.
"Kemudian event terbesarnya di malam natalnya ya. Sekarang kita lakukan pemetaan, nanti koordinasi dengan Pak Gubernur juga koordinasi dengan stakeholder terkait untuk titik mana saja yang kita amankan," ungkapnya.
Mantan Kapolda Papua ini menambahkan, setelah pengamanan Natal, polisi bersigap memberikan pengamanan untuk malam tahun baru.
"Karena masyarakat banyak keluar nanti pas tahun baru. Untuk itu, kita komunikasikan dengan pihak terkait soal teknisnya. Ini belum menyangkut teknis betul, nanti teknisnya akan kami undang semua pihak di Polda untuk melakukan di mana saja konsentrasi massa yang besar dan lain sebagainya," paparnya.
Selanjutnya, pengamanan tahun baru ialah melakukan operasi petasan. Kapolda menjelaskan pihaknya bersama Polda Jakbar akan memeriksa home industry pembuat petasan.
"Petasan meriam bambu kita akan perintahkan untuk disita, untuk dilakukan proses hukum. Kemudian kembang api pun kita lihat nanti, kembang api ada yang berbahaya. Beberapa kembang api digunakan untuk tawuran, itu bisa menyebabkan kebakaran. Makanya akan kita lakukan operasi," tutupnya. (mdk/rhm)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Irjen Karyoto telah memerintahkan jajarannya untuk turun mengamankan rumah ibadah selama natal
Baca SelengkapnyaKapolri meminta seluruh personel untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana alam yang sewaktu-waktu bisa terjadi, bahkan di tengah momen Nataru.
Baca SelengkapnyaPolri menyiapkan 79.000 pasukan yang akan dilibatkan dalam operasi ini. Selain itu, dari unsur TNI menyiapkan 59.000 personel di seluruh Indonesia
Baca SelengkapnyaMenurut Mahfud MD, pemerintah bakal memastikan keamanan perayaan Natal dan tahun baru.
Baca SelengkapnyaBertemu Ketua PGI, Mahfud Pastikan Situasi Politik Jelang Natal dan Tahun Baru Aman
Baca SelengkapnyaSigit mengaku sangat senang dalam perayaan Natal 2023 ini bisa berjalan dengan lancar dan tanpa adanya pembatasan.
Baca SelengkapnyaPenitipan kendaraan disediakan polisi selama operasi lilin yang diselenggarakan sejak 22 Desember 2023 sampai 2 Januari 2024.
Baca SelengkapnyaMenko Polhukam jamin masyarakat beribadah di bulan ramadan bisa aman.
Baca SelengkapnyaPengamanan turut dilakukan di 213 gereja di Kota Tangerang.
Baca SelengkapnyaPolda Metro Jaya melakukan rekayasa lalu lintas di sekitar tempat wisata jelang malam tahun baru
Baca SelengkapnyaPastikan Situasi Rumah yang Ditinggal Mudik Aman, Kapolres Rokan Hulu Patroli Permukiman Warga
Baca SelengkapnyaTak Ada Gangguan Keamanan Selama Nataru, IPW Apresiasi Polri
Baca Selengkapnya