Tiang girder proyek tol Becakayu roboh saat sedang dicor
Merdeka.com - Tiang girder di proyek tol Bekasi Cawang Kampung Melayu (Becakayu) ambruk pada Selasa (20/2) pukul 03.40 pagi. Tiang itu berada di Gardu Tol Kebon Nanas tepat di depan Institut Bisnis Nusantara, Jalan DI Panjaitan, Jakarta Timur. Sekurangnya 7 orang pekerja menjadi korban.
Kapolres Metro Jakarta Timur Yoyon Tony Surya Putra mengungkapkan, dugaan sementara tiang itu ambruk lantaran bracket tidak kuat menyangga.
"Dugaan sementara bracket timber, ini yang harus kita dalami kenapa bisa jatuh, apakah kurang kuat dalam memasang baut pengencangnya, nanti kita olah TKP," kata Yoyon di lokasi.
-
Kenapa tiang listrik roboh? Berdasarkan informasi dari lokasi, robohnya tiang listrik itu bermula dari warga setempat yang tengah menebang pohon kelapa.
-
Apa yang terjadi pada tebing tol di Bintaro? Personel Penanganan Prasarana dan Saranan Umum (PPSU) DKI Jakarta dan petugas Jasa Marga melakukan penanganan longsor tebing tol di Jalan Mulia Bhakti, RT 06/01, Kelurahan Bintaro, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan (Jaksel).
-
Apa yang terjadi pada tiang listrik di Menteng? Sebuah tiang listrik tiba-tiba terbakar di Jalan Prof M Yamin menuju Taman Menteng, Jakarta, Rabu (17/1/2024).
-
Kenapa mobil nabrak tembok? Seorang anak bermain di jok pengemudi mobil yang sedang pameran, tidak sengaja menginjak gas sehingga mobil tersebut menabrak tembok,' tulis akun tersebut.
-
Bagaimana penanganan longsor di tebing tol Bintaro? 'Kita bergerak cepat dengan menerjunkan tujuh personel PPSU untuk membantu membersihkan puing dan tanah yang menutupi ruas jalan,' kata Riza dalam keterangan tertulis, Sabtu (6/7).
-
Dimana kejadian mobil nabrak tembok? Kejadian ini pun viral di media sosial terjadi di sebuah mall di kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara.
Yoyon menjelaskan kronologi kejadian. Menurut dia, tiang girder itu ambruk ketika tengah melakukan pengecoran tiang pancang. Tepat di tiang ada bracket timber yang berfungsi sebagai penyangga.
"Para pekerja melakukan pengecoran tiang pancang dimana tiang tersebut itu ada briket timber yang fungsinya penyangga alat yang dicor," jelasnya.
Tiang girder tol Becakayu ambruk ©2018 Merdeka.com/Ahda Bayhaqi
Ketika pekerja memasukan cor ke dalam tiang, karena tak kuat menyangga, akhirnya tiang girder itu terlepas dan jatuh. Tujuh orang pekerja di sana jatuh bersama material dan tertimpa.
"Namun pada saat pekerja memasukkan cor ke dalam tiang bracket terlepas dan jatuh. Sehingga seluruh material cor jatuh ke bawah dan tujuh orang tertimpa material cor," jelas Yoyon.
Yoyon menyebut, tim masih melakukan penyelidikan lebih lanjut. Sehingga belum ada kesimpulan pasti.
"Tentunya Polres akan melakukan investigasi dengan memeriksa saksi olah TKP yang sebentar lagi puslabfor akan datang lakukan olah TKP," kata dia.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Tembok turab kali tiba-tiba roboh dan menimpa empat pekerja sedang mengerjakan konstruksi cakar ayam.
Baca SelengkapnyaWarga diimbau menggunakan jalur alternatif melalui hauling PT RMK.
Baca SelengkapnyaSaat peristiwa terjadi, terdengar suara gemuruh cukup kencang hingga mengagetkan warga sekitar.
Baca SelengkapnyaTotal ada 10 paku bumi yang melintang di badan jalan.
Baca SelengkapnyaProyek pembangunan yang disebut-sebut menelan anggaran sampai Rp32 miliar itu, ternyata dalamnya kopong.
Baca Selengkapnyakecelakaan tersebut terjadi sekitar pukul 11.00 WIB dan saat ini ditangani Unit Laka Polsek Dramaga.
Baca SelengkapnyaPolisi telah mendatangkan saksi ahli teknis dari Universitas Soedirman Purwokerto dan Dinas Pekerjaan Umum Banyumas.
Baca SelengkapnyaJembatan Perawang di Desa Selat Akar, Kecamatan Tasik Putri Puyu, Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau ambruk, Senin (14/8) sekitar pukul 22.45 WIB.
Baca SelengkapnyaRumah Marini ikut terdampak, bengkoknya pagar depan, tembok luar, namun menurutnya tak sampai kondisi parah dan masih bisa diperbaiki.
Baca SelengkapnyaHasil pengujian itu pun dibenarkan oleh Andreas lantaran sesuai dengan perbandingan yang ia lakukan, mutu beton Tol Layang MBZ tidak sesuai spesifikasi.
Baca SelengkapnyaBerdasarkan peta prakiraan gerakan tanah bulan April 2024, lokasi itu masuk dalam zona potensi gerakan tanah menengah-tinggi.
Baca SelengkapnyaRekan korban berusaha mengevakuasi korban ke RSUD Tangerang guna mendapatkan perawatan medis. Namun, nyawanya tak tertolong.
Baca Selengkapnya