Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tifatul Sembiring: Spanduk mereka pasang sendiri, suruh orang nyopot

Tifatul Sembiring: Spanduk mereka pasang sendiri, suruh orang nyopot Prestasi Tifatul Sembiring. © Techinasia

Merdeka.com - Pertarungan Pilgub DKI 2017 semakin panas di putaran kedua. Spanduk larangan menyalati jenazah pendukung penista agama sempat ramai di sejumlah sudut masjid ibu kota. Bahkan, ditemukan beberapa kasus, jenazah dikabarkan tidak disalati karena mendukung Basuki Tjahaja Purnama (Ahok).

Pemprov DKI telah bertindak untuk mencopot semua spanduk bernada provokatif. Tim Kubu Ahok-Djarot pun demikian, meminta pengawas pemilu untuk bertindak.

Bicara soal spanduk, rupanya hal ini juga menjadi perhatian petinggi PKS Tifatul Sembiring. Melalui akun Twitternya, Tifatul awalnya berkomentar soal ayam peliharaannya yang telah menetas, kemudian menyindir soal spanduk.

Orang lain juga bertanya?

"Alhamdulillah, ayam katenya menetas 4 ekor. Ada juga manfaatnya, daripada ngurusin spanduk-spanduk yang mereka pasang sendiri, suruh orang nyopot," kata Tifatul dalam Twitter-nya, @tifsembiring, Selasa (28/3).

masjid al anwar

Masjid Al-Anwar ©2017 Merdeka.com

Tifatul tak menjelaskan lebih dalam soal spanduk apa yang dimaksud dalam tulisannya tersebut. dalam tweet berikutnya, dia lebih memilih memposting gambar empat ekor anak ayam yang baru menetas.

Kemudian, ada netizen yang berkomentar tentang kepuasan publik terhadap kinerja Ahok-Djarot yang menurut survei capai 70 persen. Pertanyaan itu, dijawab singkat oleh Tifatul.

"Enggak percaya," tulis dia lagi.

Seperti diberitakan sebelumnya, Cawagub DKI Djarot Saiful Hidayat meminta tokoh agama turun tangan soal spanduk bernada provokatif. Dia menyesalkan spanduk larangan menyalati jenazah pendukung penista agama yang beredar belakangan di sejumlah masjid di Jakarta.

"Seharusnya ulama, tokoh agama turun tangan, paling tidak memberikan imbauan. Ini Kepolisian, Pemprov turun tangan," ujar Djarot usai blusukan di Pasar Timbul Tomang, Jakarta Barat, Senin (13/3) lalu.

Pemprov DKI sendiri telah mencopot 147 spanduk bernada provokatif yang tersebar di sejumlah tempat. Satpol PP dan warga juga diminta menurunkan spanduk-spanduk yang dapat memecah belah kerukunan warga itu.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sekjen PDIP Bagi-bagi Telur, TKN Prabowo-Gibran: Itu Fomo Ikut-ikut
Sekjen PDIP Bagi-bagi Telur, TKN Prabowo-Gibran: Itu Fomo Ikut-ikut

TKN Prabowo-Gibran mengatakan aksi bagi-bagi telur seperti fomo atau fear of mising out (takut ketinggalan).

Baca Selengkapnya
Disindir Tak Ikhlas Pasang Stiker Ganjar, Gibran: Sudah Dibantuin Enggak Terima Kasih
Disindir Tak Ikhlas Pasang Stiker Ganjar, Gibran: Sudah Dibantuin Enggak Terima Kasih

Gibran tampaknya kesal dengan sindiran warganet disebut tak ikhlas kampanyekan Ganjar

Baca Selengkapnya
Spanduk ‘Solo Bukan Gibran’ Dicopot
Spanduk ‘Solo Bukan Gibran’ Dicopot

Spanduk dengan tulisan kuning hitam itu terpasang  di Jembatan Kali Pepe Solo.

Baca Selengkapnya
PDIP Buru Penyebar Spanduk yang Menyerang Megawati
PDIP Buru Penyebar Spanduk yang Menyerang Megawati

Ronny tidak mengungkapkan nama pihak yang diduga sebagai otak penyebaran spanduk tersebut, tetapi pelaku merasa terganggu ketegasan Megawati.

Baca Selengkapnya
Fotonya Bareng Prabowo-Gibran Viral, Ini Penjelasan Dandim Sukoharjo
Fotonya Bareng Prabowo-Gibran Viral, Ini Penjelasan Dandim Sukoharjo

Dandim mengatakan, pemasangan spanduk tersebut dilakukan dengan tujuan untuk penggiringan opini agar masyarakat meragukan netralitas TNI.

Baca Selengkapnya
Kedatangan Cawapres Gibran di Bali Disambut Spanduk Sindiran
Kedatangan Cawapres Gibran di Bali Disambut Spanduk Sindiran

Gibran datang ke Bali. Sejumlah spanduk dipasang di Kota Denpasar

Baca Selengkapnya
Kandang Kambing di Situbondo Ini Bikin Heran Warganet, di Dalamnya Ada 'Zebra' sampai 'Singa'
Kandang Kambing di Situbondo Ini Bikin Heran Warganet, di Dalamnya Ada 'Zebra' sampai 'Singa'

Pria ini menyebut kandang kambingnya sebagai kebun binatang.

Baca Selengkapnya
Respons Kaesang soal Spanduk ’Solo Bukan Gibran’
Respons Kaesang soal Spanduk ’Solo Bukan Gibran’

Kaesang tidak merespons spanduk yang menyerang kakaknya itu dengan serius.

Baca Selengkapnya
Viral Insiden Warga Bentangkan Spanduk saat Jokowi ke Yogyakarta, TPN Singgung Soal Netralitas
Viral Insiden Warga Bentangkan Spanduk saat Jokowi ke Yogyakarta, TPN Singgung Soal Netralitas

Spanduk tersebut dibentangkan warga saat rombongan Jokowi berhenti di depan Pasar Argosari,

Baca Selengkapnya
Respons Wayan Koster Soal Spanduk Sindiran untuk Gibran di Bali: Tidak Tahu, Jangan Tanya Saya
Respons Wayan Koster Soal Spanduk Sindiran untuk Gibran di Bali: Tidak Tahu, Jangan Tanya Saya

Ketua DPD PDIP Bali, Wayan Koster, mengaku tidak mengetahui soal adanya spanduk sindiran terhadap Gibran

Baca Selengkapnya
Beras Bulog Ditempel Stiker Prabowo-Gibran, Cak Imin: Memalukan Tak Punya Etika
Beras Bulog Ditempel Stiker Prabowo-Gibran, Cak Imin: Memalukan Tak Punya Etika

Beras Bulog Ditempel Stiker Prabowo-Gibran, Cak Imin: Memalukan Tak Punya Etika

Baca Selengkapnya
Spanduk Bergambar Sekda Depok Dicopot Satpol PP, Karena Jadi Kandidat Pilkada?
Spanduk Bergambar Sekda Depok Dicopot Satpol PP, Karena Jadi Kandidat Pilkada?

Padahal spanduk itu hanya bertuliskan ‘Selamat Ngubek Empang, Biar Pada Senang’.

Baca Selengkapnya