Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tim Anies-Sandiaga kembali surati Dukcapil soal suket

Tim Anies-Sandiaga kembali surati Dukcapil soal suket Kandidat debat Pilgub DKI. ©2017 merdeka.com/Muhammad Luthfi Rahman

Merdeka.com - Tim Pemenangan Anies Rasyid Baswedan-Sandiaga Salahuddin Uno meminta informasi terkait data penerima surat keterangan (suket) kepada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) DKI Jakarta.

"Kami memohon informasi detail tentang suket tersebut dengan mengirimkan surat resmi ke Dukcapil, Rabu (25/1) kemarin," ujar Wakil Ketua Bidang Advokasi dan Pengamanan Tim Pemenangan Anies-Sandiaga, Yupen Hadi di Jakarta, Kamis (26/1).

Surat tersebut dilayangkan, karena persoalan suket menjadi salah satu isu strategi pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) DKI 2017.

Orang lain juga bertanya?

Kedua, Bidang Advokasi dan Pengamanan Anies-Sandiaga telah melayangkan surat serupa ke KPU DKI sebelumnya, Senin (22/1) kemarin. "Dan jawaban KPU, mengagetkan dan membingungkan kami. Dalam suratnya, mereka bilang belum menerima suket," beber Yupen.

Tim Pemenangan Anies-Sandiaga pun meminta selambat-lambatnya Senin (30/1) depan, Dukcapil DKI telah memberikan data penerima suket kepada KPU DKI dan pihaknya.

"Dukcapil harus mencatat ini, jika data penerima suket untuk pemilih, kedudukannya sama dengan pemilih yang terdaftar dalam DPT (Daftar Pemilih Tetap) yang wajib diberikan kepada tim kampanye," paparnya.

"Sehingga, masuk dalam kualifikasi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 7, 9, dan Pasal 17 UU No. 14/2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik," imbuh Yupen.

Jika hal itu tak dipenuhi, dia mengingatkan, ada sanksi hukumannya sebagaimana tertuang dalam Pasal 52 dan Pasal 55 UU No. 14/2008. (mdk/hrs)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Nostalgia Pilkada DKI 2017: Kandidat, Daya Tarik, dan Hasil yang Sengit
Nostalgia Pilkada DKI 2017: Kandidat, Daya Tarik, dan Hasil yang Sengit

Pilkada DKI tahun 2017 berlangsung sangat menarik dan penuh dinamika. Apalagi pemilihan tersebut juga diwarnai dengan isu-isu seperti agama dan etnis.

Baca Selengkapnya
DPD PDIP Jakarta Kirim Surat Rekomendasi Cagub DKI, Ada Nama Anies
DPD PDIP Jakarta Kirim Surat Rekomendasi Cagub DKI, Ada Nama Anies

Surat rekomendasi itu sudah diserahkan sebelum rapat kerja nasional (Rakernas) PDIP ke-V digelar.

Baca Selengkapnya
Anies Ungkap Isi Pembicaraan dengan DPD PDIP DKI soal Pilgub Jakarta 2024
Anies Ungkap Isi Pembicaraan dengan DPD PDIP DKI soal Pilgub Jakarta 2024

Selain Anies, nama mantan Panglima TNI Andika Perkasa juga terjaring oleh DPD PDIP DKI Jakarta

Baca Selengkapnya
LIVE VIDEO: Rematch Panas Anies Vs Ahok, Rilis Survei Indikator di Pilkada Jakarta
LIVE VIDEO: Rematch Panas Anies Vs Ahok, Rilis Survei Indikator di Pilkada Jakarta

Survei Indikator merilis hasil survei terkait Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya
Anies Baswedan Sindir RK-Suswono: Pilkada Ini Pesertanya pada Nyoblos di Jakarta Semua Enggak Nih?
Anies Baswedan Sindir RK-Suswono: Pilkada Ini Pesertanya pada Nyoblos di Jakarta Semua Enggak Nih?

Anies sempat berseloroh bahwa Pilkada Jakarta kali ini unik lantaran ada paslon yang tidak mencoblos di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Sebelum Penetapan Dharma Pongrekun dan Kun Wardana, KPU Jakarta Bahas Dugaan Pencatutan KTP
Sebelum Penetapan Dharma Pongrekun dan Kun Wardana, KPU Jakarta Bahas Dugaan Pencatutan KTP

KPU DKI Jakarta menerima surat dari Bawaslu DKI Jakarta perihal saran dan perbaikan.

Baca Selengkapnya
Hasil Quick Count Pilkada DKI 2017, Sengit
Hasil Quick Count Pilkada DKI 2017, Sengit

Hasil quick count Pilkada DKI 2017 menggambarkan pergeseran dukungan pemilih sehingga memunculkan hasil yang tidak terduga.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Terungkap Jawaban Ahok Soal PDIP Usung Anies di Pilgub Jakarta
VIDEO: Terungkap Jawaban Ahok Soal PDIP Usung Anies di Pilgub Jakarta

Ahok menyebut, Anies memang masuk bursa dan menjadi salah satu dari 10 nama yang diusulkan di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Pramono-Rano dan Ridwan Kamil-Suswono Berebut Dukungan Politik Anies dan Relawannya
Pramono-Rano dan Ridwan Kamil-Suswono Berebut Dukungan Politik Anies dan Relawannya

Arah dukungan politik dari Anies Baswedan dan relawannya, bisa menjadi penentu pemenang Pilkada DKI.

Baca Selengkapnya
Jelang Debat Capres Tema Pertahanan dan Keamanan, Anies Kerap Diskusi dengan Purnawirawan TNI
Jelang Debat Capres Tema Pertahanan dan Keamanan, Anies Kerap Diskusi dengan Purnawirawan TNI

Anies akan menyelaraskan tema debat sesuai dengan pengalaman yang ia peroleh selama menjabat gubernur DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Heboh KTP Warga Jakarta Dicatut Dukung Dharma-Kun, Cak Imin: Komisi II Harus Turun Verifikasi
Heboh KTP Warga Jakarta Dicatut Dukung Dharma-Kun, Cak Imin: Komisi II Harus Turun Verifikasi

Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar alias Cak Imin meminta agar Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk fair dan mengkontrol proses pencalonan.

Baca Selengkapnya
Anies: Pilpres Bukan Soal Ganti Presiden Tetapi Ganti Kebijakannya
Anies: Pilpres Bukan Soal Ganti Presiden Tetapi Ganti Kebijakannya

Anies membeberkan alasan emosional mengapa dia memulai kampanye untuk Pemilu 2024 di Tanah Merah, Koja, Jakarta Utara.

Baca Selengkapnya