Undang warga ke Istana, Ahok sebut Jokowi luar biasa
Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), mengapresiasikan langkah Presiden Joko Widodo yang mengundang warga DKI Jakarta dan sekitarnya untuk merayakan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) KE-70 di Istana Merdeka, Jakarta Pusat. Menurutnya itu hal yang luar biasa.
"Itu luar biasa, makanya saya bilang itulah kelebihan seorang Pak Jokowi ya," Kata Ahok di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Senin (17/8).
Ahok menuturkan, Jokowi bisa berbuat seperti itu, karena memang dia berasal dari bawah. Sehingga Ahok yakin, dalam undangan ini, hampir semua rakyat bawah pasti mau masuk ke Istana (Merdeka) untuk ikut upacara.
-
Siapa yang dipanggil Jokowi? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
-
Siapa yang membuat Presiden Jokowi gemas? Akhirnya, pertunjukan lucu Ameena sukses membuat semua orang terkesan, termasuk Presiden Jokowi yang menyaksikannya dari kursi utama.
-
Bagaimana Jokowi bantu warga? 'Tadi sudah saya sampaikan yang meninggal segera akan diberikan santunan, kemudian yang rumahnya rusak untuk menenangkan beliau-beliau masyarakat akan segera bantuannya diberikan dan dimulai pembangunannya. Tetapi sekali lagi, dengan catatan lahan untuk relokasi sudah ditetapkan dari Pak Bupati,' jelas Jokowi usai meninjau lokasi banjir lahar dingin di Nagari Bukik Batabuah, Kabupaten Agam, Sumatera Barat, Selasa (21/5).
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Bagaimana Jokowi menyampaikan pesan dalam kata-kata lucu nya? “Karena ia percaya sumber daya planet bumi terbatas. Akan tetapi, ternyata Thanos keliru.“
-
Siapa yang disebut Jokowi sebagai sosok yang keliru? “Karena ia percaya sumber daya planet bumi terbatas. Akan tetapi, ternyata Thanos keliru.“
"Selama ini, cuma nonton di luar gitu kan. Seorang pak Jokowi memang luar biasa, dia membawa hatinya dia seolah-olah beliau yang jadi rakyat itu seperti apa. Makanya dia ingin rakyat untuk masuk ke dalam (Istana), merasakan diundang resmi bawa undangan sampai penurunan (Bendera), ini kan suatu kebanggaan," paparnya.
Mengenai undangan tersebut, Ahok memaparkan mungkin saja ada oknum-oknum yang nyogok untuk dapat undangan (ke Istana). Sehingga tiba-tiba, orang-orang yang tinggal di rusun-rusun, di kampung-kampung, PKL, di undang oleh Jokowi. Dengan total 70 persen yang diundang merupakan masyarakat biasa.
"Kalau dulu kan mana ada sih istilahnya masyarakat biasa masuk ke Istana diundang. Yang datang ke situ, tadi juga (dress code-nya) pakai jas. Tadi semua penjaga dikasih aja batik. Ini emang pesta rakyat yang harus kita dukung. Hati beliau memang hati rakyat. Saya harapkan sepuluh tahun beliau memimpin, Indonesia bisa sejajarlah dengan Asia Tenggara. Dulu kita nomor satu nih, lama-lama jadi mundur," tuturnya.
Dalam pertemuannya dengan Jokowi ini, Ahok mengungkapkan sempat mengatur waktu untuk saling berbagi pikiran dengan Jokowi. Pasalnya keduanya ini memang merupakan orang penting dan super sibuk. "Tadi engga sempet ngobrol sama Pak Jokowi. Pas tadi malam di Taman Makam Pahlawan, Kalibata, kita sempet ngobrol-ngobrol dikit sih, ya mau cari waktu aja ketemu untuk ngobrol," tutupnya.
(mdk/gil)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kepulangan Jokowi ke Solo ini menjadi momen yang dinantikan banyak orang, terlihat dari besarnya kerumunan yang hadir untuk menyambut mantan Wali Kota Solo itu
Baca SelengkapnyaBasuki Tjahaja Purnama (BTP) alias Ahok menyebut, jika Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak bisa kerja.
Baca SelengkapnyaJokowi mengajak sejumlah menteri Kabinet Indonesia Maju. Salah satunya AHY.
Baca SelengkapnyaWarga rela antre sejak pagi untuk hadir dalam open house bersama Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi nampak senang, saat menghadiri acara “Istana Berbatik” yang diselenggarakan di depan Istana Merdeka Jakarta, Minggu malam.
Baca SelengkapnyaKepulangan Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) dan Iriana ke kampung halaman Solo, mendapatkan sambutan luar biasa dari masyarakat maupun relawan.
Baca SelengkapnyaBanyak yang meminta bersalaman dan tak sedikit yang ingin berfoto.
Baca SelengkapnyaJokowi, saat acara, nampak terus memperlihatkan senyumnya kepada masyarakat.
Baca SelengkapnyaWarga dan relawan yang memadati jalan meneriakkan yel-yel 'selamat datang Jokowi'.
Baca SelengkapnyaSatu dekade memimpin, sosok Jokowi begitu melekat pada orang-orang yang setiap hari berinteraksi dengannya. Banyak cerita dan pengalaman.
Baca SelengkapnyaMenurut Ahok, hampir semua kepala pemerintahan di dunia menyampaikan hal serupa jelang pensiun.
Baca SelengkapnyaJokowi menyempatkan berkunjung ke salah satu pusat perbelanjaan untuk makan malam
Baca Selengkapnya