Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Warga Pasar Ikan dirikan tenda pinjaman TNI AL di bekas gusuran

Warga Pasar Ikan dirikan tenda pinjaman TNI AL di bekas gusuran Warga Pasar Ikan dirikan tenda. ©2016 Merdeka.com/Adriana Megawati

Merdeka.com - Belasan warga Pasar Ikan, Penjaringan, Jakarta Utara, pagi ini melakukan kegiatan pembangunan tenda untuk warga yang masih bertahan usai pembongkaran kawasan Pasar Ikan (Akuarium) Senin, (11/4).

Salah satu warga Pasar Ikan, Upi Yunita menuturkan bahwa tenda-tenda tersebut dibangun sejak Selasa siang (26/4), tenda tersebut pinjaman dari TNI AL dan dibangun di atas puing-puing bekas pembongkaran rumah para warga Pasar Ikan.

"Kemarin siang warga sini sama aparat TNI AL bangun tenda buat warga sini," ucap Upi sambil menunjukkan dua tenda yang berada di Pasar Ikan, Rabu (27/4).

Dilanjutkannya, bahwa kemarin sore sempat akan terjadi bentrok antara warga dengan aparat kepolisian. Hal ini dikarenakan para warga terpancing emosi, saat salah satu warganya diamankan oleh petugas kepolisian karena diduga curiga mencuri listrik di tiang listrik yang disediakan aparat. Dua tenda yang berada di kawasan Pasar Ikan dapat menampung sekitar 200 jiwa.

warga pasar ikan dirikan tenda

Warga Pasar Ikan dirikan tenda ©2016 Merdeka.com/Adriana Megawati

"Padahal kemarin niat kita cuma mau ngalirin listrik buat di tenda-tenda ini, eh malah dikira mau curi listrik di tiang itu. Akhirnya listrik kami numpang di Luar Batang," ungkapnya.

Untuk diketahui, Pemprov DKI Jakarta menyatakan telah menyiapkan sejumlah hunian di Rusun Marunda, Rusun Rawa Bebek, dan Rusun Kapuk Muara untuk warga Pasar Ikan yang terkena dampak revitalisasi. Terdapat 4.929 jiwa atau 1.728 kepala keluarga (KK) yang mendiami kawasan RW 04 Pasar Ikan. Dan terdapat 893 bangunan yang bakal digusur, yakni 347 unit berupa kios, 225 hunian di RT 01, 58 hunian di RT 02, 168 hunian di RT 11, dan 95 hunian di RT 12.

(mdk/tyo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Antisipasi Banjir Musiman, Warga Pejaten Timur Dirikan Tenda Darurat di Atas Rumah
FOTO: Antisipasi Banjir Musiman, Warga Pejaten Timur Dirikan Tenda Darurat di Atas Rumah

Mereka membangun tenda darurat tersebut karena wilayah pemukiman mereka kerap dilanda banjir hingga ketinggian 1,5 meter.

Baca Selengkapnya
Pengungsi di Jakarta Selatan Ditampung di Posko Depan Kantor UNHCR, Polisi dan TNI Gantian Berjaga Pagi hingga Malam
Pengungsi di Jakarta Selatan Ditampung di Posko Depan Kantor UNHCR, Polisi dan TNI Gantian Berjaga Pagi hingga Malam

Pengungsi ditertibkan itu tinggal di tenda yang dikhawatirkan membahayakan diri mereka, menimbulkan penyakit, dan mengganggu ketertiban.

Baca Selengkapnya
FOTO: Pasca Kebakaran 400 Rumah di Penjaringan, 1.000 Orang Mengungsi di Tenda Darurat, Keadaannya Memprihatinkan
FOTO: Pasca Kebakaran 400 Rumah di Penjaringan, 1.000 Orang Mengungsi di Tenda Darurat, Keadaannya Memprihatinkan

Sebanyak 400 hangus terbakar dan 1.000 orang dilaporkan mengungsi imbas kebakaran di Penjaringan.

Baca Selengkapnya
Mengenal Tengkiang, Lumbung Padi Milik Suku Semende yang Kini Mulai Hilang
Mengenal Tengkiang, Lumbung Padi Milik Suku Semende yang Kini Mulai Hilang

Sebuah bangunan yang khusus dibuat untuk menyimpan padi pasca panen milik Suku Semende ini berada biasa ditemukan di lahan persawahan.

Baca Selengkapnya
Kampung Apung Muara Baru, Potret Kemiskinan 'Ekstreme' di Pesisir Jakarta
Kampung Apung Muara Baru, Potret Kemiskinan 'Ekstreme' di Pesisir Jakarta

Sebetulnya ada wacana warganya akan di relokasi ke sebuah rusun yang nantinya bakal disiapkan oleh Pemprov.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Korban Banjir Bandang Sumatera Barat Berbuka Puasa Ramadan di Dekat Reruntuhan Rumahnya
FOTO: Potret Korban Banjir Bandang Sumatera Barat Berbuka Puasa Ramadan di Dekat Reruntuhan Rumahnya

Terjangan banjir bandang telah meluluhlantakkan rumah-rumah warga di Ganting, Pesisir Selatan, Sumatera Barat.

Baca Selengkapnya
FOTO: Banner, Bendera hingga Tenda Caleg dari Sejumlah Parpol Hiasi Tempat Pengungsian Korban Kebakaran Manggarai
FOTO: Banner, Bendera hingga Tenda Caleg dari Sejumlah Parpol Hiasi Tempat Pengungsian Korban Kebakaran Manggarai

Sejumlah atribut dan logo parpol terlihat menampak diri di tempat pengungsian korban kebakaran Manggarai.

Baca Selengkapnya
Pengungsi Bangun Tenda Depan Kantor UNHCR Ditertibkan, Kini Ditampung di Ditjen Imigrasi
Pengungsi Bangun Tenda Depan Kantor UNHCR Ditertibkan, Kini Ditampung di Ditjen Imigrasi

"Menampung mereka di rumah detensi yang ada di Direktorat Jenderal imigrasi," kata Camat Setiabudi Iswahyudi

Baca Selengkapnya
Berada di Tepi Jurang, Ini Cerita dari Desa Ekstrem Lereng Gunung Merbabu di Boyolali
Berada di Tepi Jurang, Ini Cerita dari Desa Ekstrem Lereng Gunung Merbabu di Boyolali

Jalanan yang sempit dan terjal sudah menjadi bagian dari keseharian mereka.

Baca Selengkapnya
Heru Budi soal Pembongkaran Tenda Pencari Suaka: Kita Kembalikan ke Pengungsian yang Layak
Heru Budi soal Pembongkaran Tenda Pencari Suaka: Kita Kembalikan ke Pengungsian yang Layak

Heru juga ingin agar UNHCR memperhatikan kehidupan para pengungsi tersebut.

Baca Selengkapnya
Mengenal Lamban Pesagi, Rumah Panggung Persegi Empat Kebanggaan Masyarakat Lampung Barat
Mengenal Lamban Pesagi, Rumah Panggung Persegi Empat Kebanggaan Masyarakat Lampung Barat

Rumah persegi empat ini memiliki ciri khas berbentuk panggung dengan tinggi kurang lebih 1 hingga 2 meter yang terletak di Desa Kenali.

Baca Selengkapnya
Rusun Nagrak, Asa Warga Kampung Bayam di Tengah Penantian Hampa Tanpa Kepastian
Rusun Nagrak, Asa Warga Kampung Bayam di Tengah Penantian Hampa Tanpa Kepastian

Ada 3 kesepakatan dengan Pemprov agar warga Kampung Bayam mau tinggal di Rusun Nagrak.

Baca Selengkapnya