Arti Lambang ASEAN, Ketahui Karakteristik dan Makna Filosofisnya
Merdeka.com - Seperti diketahui, Indonesia merupakan salah satu negara yang tergabung dalam organisasi ASEAN, yaitu organisasi yang terdiri dari persatuan negara-negara di Asia Tenggara. Organisasi ini didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok. Meskipun diikuti oleh 10 negara di Asia Tenggara, namun organisasi ini diprakarsai oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapore, dan Thailand.
Sebagai lembaga yang mempersatukan negara-negara di Asia Tenggara, organisasi ini dibentuk sebagai wadah bagi setiap negara untuk melakukan kerja sama. Mulai dari kerja sama ekonomi, sosial, budaya, hingga pendidikan. Bukan hanya itu, organisasi ini juga didirikan untuk menjaga perdamaian dan stabilitas kawasan Asia Tenggara dengan baik.
Upaya kerja sama dan persatuan ini tersirat pada lambang ASEAN. Dalam hal ini, lambang ASEAN berupa batang padi berwarna kuning yang diikat dengan latar belakang warna merah serta lingkaran biru dan putih yang mengelilinginya. Masing-masing warna dan simbol dalam lambang ASEAN ini tentu mempunyai arti dan makna filosofis di dalamnya.
-
Kenapa KTT ASEAN tahun ini penting bagi Indonesia? KTT ASEAN tahun ini akan digelar di Jakarta.
-
Apa filosofi di balik lambang Nusantara United? Memiliki warna dasar hijau dan kuning, lambang klub Nusantara United memiliki nilai filosofisnya sendiri. Lambang itu memiliki komponen logo Talawang, Macan Dahan, dan Sayap Garuda. Talawang berfungsi sebagai perisai diri khas suku Dayak yang lugas, garang, namun tak menghilangkan sisi keindahan. Sedangkan filosofi Macan Dahan sebagai binatang penguasa rimba Kalimantan dan bersanding dengan sayap Garuda yang menandakan bahwa klub tersebut siap terbang tinggi menggapai prestasi.
-
Kenapa Pelindo menganggap ASEAN strategis? Direktur Sumber Daya Manusia & Umum Pelindo Ihsanuddin Usman menyampaikan, wilayah ASEAN berada pada posisi yang strategis, penuh dengan tantangan dan peluang.
-
Apa yang didorong Kementan ke negara ASEAN? Indonesia sendiri mendorong semua negara Asean untuk meningkatkan teknologi pertanian digital, ekonomi sirkular, energi biomassa, pengurangan emisi gas rumah kaca dan pengendalian hama terpadu,' ujar Dedi, Sabtu (7/10).
-
Kenapa ciri khas rakyat Indonesia penting? Dengan mengetahui ciri khas rakyat Indonesia, Anda bisa lebih mengenal karakter bangsa. Semakin mengenal karakter bangsa sendiri, maka ini dapat meningkatkan kesatuan dan persatuan.
-
Kenapa Kemnaker apresiasi KTT ASEAN? 'Kedua pedoman (guidelines) ini adalah bukti konkret bahwa ASEAN memiliki pandangan yang sama untuk memajukan kawasan dan menjadikan ASEAN sebagai epicentrum of growth,' kata Ida Fauziyah melalui Siaran Pers Biro Humas Kemnaker, Sabtu (9/9).
Bukan hanya makna filosofis, arti lambang ASEAN ini juga menunjukkan karakter negara-negara Asia Tenggara yang kuat. Sehingga penting untuk memahami arti lambang ASEAN dan setiap karakteristiknya. Hal ini tentu saja dapat meningkatkan rasa percaya diri dan sikap suportif untuk maju bersama menjadi negara yang potensial.
Dilansir dari situs Asean.org, berikut kami merangkum arti lambang ASEAN dan berbagai informasi penting lainnya yang perlu diketahui.
Sejarah Pembentukan ASEAN
©2020 Foto: Muchlis Jr - Biro Pers Sekretariat Presiden
Sebelum mengetahui arti lambang ASEAN, perlu dipahami terlebih dahulu sejarah terbentuknya. The Association of Southeast Asian Nations atau ASEAN, didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand, dengan penandatanganan ASEAN Declaration (Bangkok Declaration) oleh Founding Fathers of ASEAN, yaitu Indonesia, Malaysia, Philippines, Singapore dan Thailand. Kemudian pada 7 Januari 1984, Berunei Darussalam bergabung, diikuti oleh Vietnam pada 28 Juli 1995, Laos dan Myanmar pada 23 Juli 1997, dan Kamboja pada 30 April 1999. Hingga kini, 10 negara di kawasan AsiA Tenggara tergabung menjadi anggota ASEAN.
Tujuan Pembentukan ASEAN
Sebelum mengetahui arti lambang ASEAN, terdapat beberapa tujuan pembentukan ASEAN yang penting untuk diketahui. Seperti yang telah disebutkan, organisasi ASEAN dibentuk dengan tujuan untuk memperkuat kerjasama antar negara dan membangun kawasan Asia tenggara yang damai dan sejahtera. Berikut beberapa tujuan pembentukan ASEAN secara lebih detail :
Arti Lambang ASEAN
©Muchlis Jr-Biro Pers Sekretariat Presiden
Setelah mengetahui sejarah pembentukan dan tujuan, berikutnya ASEAN memiliki yang menjadi identitas. Lambang ini dibentuk dari beberapa simbol dan warna yang mempunyai karakter dan makna filosofis. Berikut penjelasan arti lambang ASEAN yang perlu diketahui :Lambang ASEAN melambangkan ASEAN yang stabil, damai, bersatu, dan dinamis. Warna Lambang biru, merah, putih dan kuning, mewakili warna utama dari lambang semua Negara Anggota ASEAN.
Warna biru melambangkan kedamaian dan stabilitas. Merah menggambarkan keberanian dan dinamisme, putih menunjukkan kesucian dan kuning melambangkan kemakmuran.Batang padi di tengah sebagai simbol yang mewakili impian para Bapak Pendiri ASEAN. Di mana negara-negara di Asia Tenggara terikat bersama dalam persahabatan dan solidaritas.Lingkaran yang mengelilingi simbol padi melambangkan persatuan negara-negara ASEAN.
Prinsip-Prinsip Dasar ASEAN
Setelah mengetahui arti lambang ASEAN, berikutnya juga terdapat beberapa prinsip dasar yang diusung organisasi ASEAN. Seperti tertuang dalam Treaty of Amity and Cooperation in Southeast Asia (TAC) 1976, hubungan Negara Anggota ASEAN telah mengadopsi beberapa prinsip dasar sebagai berikut :
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi: Ekonomi Global Belum Pulih, Tapi ASEAN Mampu Asalkan Bersatu
Baca SelengkapnyaJokowi menyebut ASEAN sebagai kapal besar memiliki tanggung jawab besar kepada rakyat.
Baca SelengkapnyaJokowi meyakini negara yang tergabung dalam ASEAN memiliki rasa kecintaan yang sama.
Baca SelengkapnyaKTT ke-43 ASEAN berlangsung pada 5-7 September 2023, resmi dimulai.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi membuka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN.
Baca SelengkapnyaJokowi menyebut, ASEAN memiliki aset kuat itu dalam memanfaatkan pertumbuhan ekonomi dan bonus demografi.
Baca SelengkapnyaPenyelenggaraan KTT ASEAN kali ini juga dihadiri oleh para Kepala Negara.
Baca SelengkapnyaASEAN sepakat bekerja sama dengan siapapun demi perdamaian dan kemakmuran.
Baca SelengkapnyaJokowi menegaskan bahwa saat ini kesatuan ASEAN masih terpelihara dengan baik dan tak ada perpecahan.
Baca SelengkapnyaSelain itu Asean juga menjadi kawasan dengan kesempatan ekonomi terbaik mencapai 63 persen, di atas Tiongkok 12 persen, India 8 persen dalam survei.
Baca SelengkapnyaIndonesia teguh mendorong pendekatan-pendekatan damai, dialog konstruktif, serta kepatuhan pada hukum internasional dalam penyelesaian konflik.
Baca SelengkapnyaPutu Supadma Rudana mengatakan ada dua hal penting yang dibahas Komite Organisasi dalam rangkaian Sidang Umum ke-44 ASEAN Inter-Parliamentary Assembly (AIPA)
Baca Selengkapnya