Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cegah penyebaran Covid-19, BPBD Kota Yogyakarta salurkan ratusan wastafel ke RW

Cegah penyebaran Covid-19, BPBD Kota Yogyakarta salurkan ratusan wastafel ke RW wastafel portable untuk cegah penyebaran virus corona. ©2020 Merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Di tengah masa pandemi, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Yogyakarta terus melakukan berbagai upaya untuk mendukung pencegahan penyebaran virus corona Covid-19. Dilansir merdeka.com dari Antara, diantaranya dengan mendukung upaya penerapan adaptasi kebiasaan baru dan mendistribusikan ratusan wastafel ke rukun warga (RW).

“Kami mendistribusikan 616 wastafel ke rukun warga (RW) untuk menguatkan lagi penerapan adaptasi kebiasaan baru di tengah masyarakat,” kata Pelaksana Tugas Kepala BPBD Kota Yogyakarta Octo Noor Arafat di Yogyakarta, Senin (30/11).

Menurut dia, gerakan cuci tangan masih perlu untuk terus disosialisasikan ke masyarakat agar menjadi sebuah kebiasaan karena kegiatan tersebut tidak bisa dilepaskan dari berbagai upaya untuk mencegah penularan virus corona.

“Kesadaran untuk memakai masker sudah cukup baik, tetapi cuci tangan sering masih lepas. Ini yang perlu dibiasakan kembali,” katanya.

Keberadaan wastafel di tiap RW yang ditempatkan di tempat yang strategis, diharapkan memudahkan masyarakat untuk membiasakan diri rajin mencuci tangan dengan sabun. Selain itu, berbagai adaptasi kebiasaan baru lain yang terus disosialisasikan ke masyarakat adalah memakai masker dengan benar yaitu menutup hidung dan mulut.

“Jangan sampai sudah pakai masker tetapi maskernya pindah ke leher atau ke kepala,” katanya. Masyarakat, lanjut dia, juga diharapkan membiasakan diri untuk mengurangi kebiasaan mengobrol berlama-lama terutama ketika makan bersama.

Reporter: Dwiyana Pangesthi

(mdk/snw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Fakta Unik Gerakan Mbah Dirjo, Usaha Pemkot Jogja Kelola Sampah dengan Biopori
Fakta Unik Gerakan Mbah Dirjo, Usaha Pemkot Jogja Kelola Sampah dengan Biopori

Seluruh ASN diwajibkan untuk menjalankan program ini.

Baca Selengkapnya
Resmikan Sumur Bor di Yogyakarta, Kapolri: Kita Harapkan Bermanfaat untuk Masyarakat
Resmikan Sumur Bor di Yogyakarta, Kapolri: Kita Harapkan Bermanfaat untuk Masyarakat

Polri dalam hal ini membangun 10 titik sumur bor pada delapan kecamatan di Gunungkidul

Baca Selengkapnya
Jumat Berkah Polres Rohul, Kapolres Bagikan Nasi Kotak Sembari TitipKan Pesan Damai Pilkada
Jumat Berkah Polres Rohul, Kapolres Bagikan Nasi Kotak Sembari TitipKan Pesan Damai Pilkada

Polres Rohul membagikan nasi kepada pengguna jalan sekaligus memberi imbauan keselamatan berlalu lintas dan agar menciptakan situasi Pilkada Damai.

Baca Selengkapnya
Dilanda Kekeringan, BPBD Jatim Salurkan Air Bersih ke Situbondo
Dilanda Kekeringan, BPBD Jatim Salurkan Air Bersih ke Situbondo

BPBD Jatim menyalurkan air bersih ke Situbondo akibat langganan kekeringan.

Baca Selengkapnya
24 Kabupaten dan Kota di Jateng Alami Kekeringan, Grobogan Terparah
24 Kabupaten dan Kota di Jateng Alami Kekeringan, Grobogan Terparah

BPBD Jateng bersama BPBD kabupaten kota setempat telah mendistribusikan sebanyak 6.346.000 liter air bersih untuk 33.871 keluarga.

Baca Selengkapnya
55 Keluarga di Pulau Kelapa Kepulauan Seribu Tak Punya Kloset, BAB Numpang di Tetangga
55 Keluarga di Pulau Kelapa Kepulauan Seribu Tak Punya Kloset, BAB Numpang di Tetangga

Kepala Suku Dinas Kesehatan Kepulauan Seribu dr Murni Hutapea mengatakan saat ini semua warga sudah memiliki akses sanitasi yang baik.

Baca Selengkapnya
Kolaborasi Pemkab dengan Pusat hingga Desa, 1.300 Rumah Tidak Layak Huni di Banyuwangi Direnovasi
Kolaborasi Pemkab dengan Pusat hingga Desa, 1.300 Rumah Tidak Layak Huni di Banyuwangi Direnovasi

Pemkab Banyuwangi terus melanjutkan program bedah rumah tak layak huni melalui skema gotong royong banyak pihak.

Baca Selengkapnya
Jelang Hari Lalu Lintas Bhayangkara, Polisi Bagikan Bansos ke Sopir Bus hingga Pemulung di Riau
Jelang Hari Lalu Lintas Bhayangkara, Polisi Bagikan Bansos ke Sopir Bus hingga Pemulung di Riau

Bakti sosial dan pembagian bansos dalam rangka Hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 tahun 2024.

Baca Selengkapnya
BPBD Banyuwangi Kirim Air Bersih Ke Wilayah Kekurangan Air
BPBD Banyuwangi Kirim Air Bersih Ke Wilayah Kekurangan Air

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani telah memerintahkan semua dinas untuk membuat langkah antisipatif terkait dampak El Nino

Baca Selengkapnya
Pemerintah Tetapkan Status Tanggap Darurat Dua Pekan usai Gempa Kabupaten Bandung
Pemerintah Tetapkan Status Tanggap Darurat Dua Pekan usai Gempa Kabupaten Bandung

700 Unit rumah rusak dampak gempa tersebut dan 82 orang mengalami luka berat dan luka ringan.

Baca Selengkapnya
Status Siaga Darurat, 14 Kecamatan di Gunungkidul Kesulitan Air Bersih
Status Siaga Darurat, 14 Kecamatan di Gunungkidul Kesulitan Air Bersih

Berdasarkan data yang dihimpun BPBD, dari 14 kapanewon terdapat 55 kelurahan yang berpotensi terdampak.

Baca Selengkapnya
Siapkan Modifikasi Cuaca, Begini Cara BPBD DIY Atasi Kekeringan pada Musim Kemarau
Siapkan Modifikasi Cuaca, Begini Cara BPBD DIY Atasi Kekeringan pada Musim Kemarau

Operasi Modifikasi Cuaca dilakukan untuk mengoptimalkan pertumbuhan awan hujan pada periode transisi sebelum memasuki puncak musim kemarau

Baca Selengkapnya