Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jadi Pasien Covid-19, Bima Arya Ingin Dokumentasikan Pengalamannya Lewat Buku

Jadi Pasien Covid-19, Bima Arya Ingin Dokumentasikan Pengalamannya Lewat Buku Bima Arya Bicara Soal Positif Corona. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Setelah berharap kabar baik tentang virus corona di Indonesa, akhirnya kabar tersebut datang dari pemimpin kota Bogor. Bima Arya Sugiarto akhirnya dinyatakan sembuh dari virus corona yang menginfeksinya.

Diketahui Bima sudah dirawat selama 18 hari sejak tanggal 20 Maret 2020. Bima terinfeksi virus corona setelah pulang dari kunjungannya di Turki. Bima pada waktu itu mengungkapkan bahwa dirinya terinfeksi virus corona melalui akun instaram pribadinya.

Proses isolasi dan penyembuhan yang telah dijalani Bima selama 18 hari telah dilewatinya walaupun belum bisa dinyatakan sembuh secara total. Namun, keinginan Bima untuk sembuh sangat kuat.

Orang lain juga bertanya?

Tulis Buku

kondisi bima arya di rumah sakit

2020 Istimewa

Informasi yang dilansir melalui siaran langsung Bima dengan Najwa Shihab pada Selasa (7/4) kemarin, Bima mengungkapkan akan ada tes yang akan dijalaninya sekali lagi.

Tes tersebut akan mendapatkan hasil swab yang ke dua. Jika hasil tes swab tersebut menunjukkan hasil negatif maka Bima akan dinyatakan sembuh total.

"Masih menunggu hasil tes swab kedua dulu, kalo hasilnya negatif lagi baru bisa dinyatakan sembuh total dan bisa keluar dari isolasi," ungkap Bima.

Pengalaman ini juga pengalaman tak terlupakan Bima ketika berhadapan dengan virus corona. Dengan begitu, pria 47 tahun ini tidak hanya melewatkan pengalaman berharga ini begitu saja. Bima akan menuliskan apa yang dirinya alami selama 18 hari ketika melawan virus corona yang berada ditubuhnya itu.

"Saya kontemplasi, di sini baca buku dan nulis nanti kalo Allah mengiznkan bukunya jadi saya ceritakan," tambahnya.

Sudah Pernah Menulis Buku

Kegemarannya menulis buku sudah dilakukan Bima sebelum dirinya terjun ke dunia politik. Sebelum terjun di dunia politik Bima juga pernah menulis beberapa karya ilmiah yang berbentuk buku.

Bahkan, ketika terjun di dunia politik Bima juga pernah menulis buku yang berjudul Bima Arya #AbdiBogor. Buku karya Bima tersebut sudah dipasarkannya sejak tahun 2018 silam. (mdk/dem)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Momen Haru Pemuda Lulus Taruna, Berjuang 2 Tahun hingga 10 Kali Percobaan
Momen Haru Pemuda Lulus Taruna, Berjuang 2 Tahun hingga 10 Kali Percobaan

Pemuda ini berjuang selama 2 tahun hingga 10 kali percobaan masuk taruna. Ia pun akhirnya lulus menjadi taruna.

Baca Selengkapnya
Pria Ini Ungkap Hasil Selama 4 Tahun Fokus di TikTok, Bisa Sembuhkan Ibu hingga Lakukan Aksi Sosial
Pria Ini Ungkap Hasil Selama 4 Tahun Fokus di TikTok, Bisa Sembuhkan Ibu hingga Lakukan Aksi Sosial

Kesuksesan dan dampak positif yang ia raih menunjukkan betapa besar kekuatan media sosial dalam menciptakan perubahan serta memberi manfaat kepada orang lain.

Baca Selengkapnya
Viral Mahasiswi Bimbingan Koas dengan Tangan Diinfus, Tuai Simpati Warganet
Viral Mahasiswi Bimbingan Koas dengan Tangan Diinfus, Tuai Simpati Warganet

Mahasiswi ini terlihat tetap mengikuti bimbingan meski sedang sakit dan kondisi tangannya diinfus.

Baca Selengkapnya
Potret Vidi Aldiano Bahagia Jalani 'Spa Day' Terakhir: Terus Semangat Berjuang Melawan Kanker
Potret Vidi Aldiano Bahagia Jalani 'Spa Day' Terakhir: Terus Semangat Berjuang Melawan Kanker

Sejak tahun 2019, Vidi Aldiano telah berjuang melawan kanker yang menjalar ke berbagai bagian tubuhnya

Baca Selengkapnya
Wanita Ini Ceritakan Pengalamannya Melawan Maut dan Sembuh dari Kanker Darah Stadium 4, Bikin Merinding
Wanita Ini Ceritakan Pengalamannya Melawan Maut dan Sembuh dari Kanker Darah Stadium 4, Bikin Merinding

Wanita ini ceritakan pengalamannya sembuh dari kanker darah stadium 4, bikin merinding.

Baca Selengkapnya
Muka Bonyok Penuh Luka dan Perban, Bintara Polri ini Gigih Ikut Tes Perwira, Hasilnya di Luar Dugaan
Muka Bonyok Penuh Luka dan Perban, Bintara Polri ini Gigih Ikut Tes Perwira, Hasilnya di Luar Dugaan

Salut! Kisah seorang Bintara Polri tetap gigih untuk ikut Tes Perwira meski babak belur usai kecelakaan di perjalanan. Berikut selengkapnya.

Baca Selengkapnya
Viral Pria Ceritakan Perjalanan Transplantasi Ginjal di Tahun 2023, Kisahnya Curi Perhatian
Viral Pria Ceritakan Perjalanan Transplantasi Ginjal di Tahun 2023, Kisahnya Curi Perhatian

Usut punya usut, Rizki mendapat transplantasi ginjal dari ayahnya sendiri.

Baca Selengkapnya
Momen Siswi SD Ceritakan Kisah Sedihnya Ditinggal Sang Ibunda, Warganet Salut dengan Ketegarannya
Momen Siswi SD Ceritakan Kisah Sedihnya Ditinggal Sang Ibunda, Warganet Salut dengan Ketegarannya

Saat menceritakan momen tersebut, siswi ini tampak begitu tegar.

Baca Selengkapnya
Kisah Siswa Bintara Polri Yatim Piatu Hidup Sebatang Kara, Dapat Semangat dari Komandan
Kisah Siswa Bintara Polri Yatim Piatu Hidup Sebatang Kara, Dapat Semangat dari Komandan

Tak sedikit warganet yang memberikan semangat untuk siswa Bintara Polri satu ini.

Baca Selengkapnya
Pernah Jadi Korban KDRT Penyiraman Air Keras, Begini Kabar Terbaru Lisa ‘Face Off’
Pernah Jadi Korban KDRT Penyiraman Air Keras, Begini Kabar Terbaru Lisa ‘Face Off’

Lisa korban KDRT air keras suaminya kini bangkit dan menyambung hidupnya.

Baca Selengkapnya
Meskipun Sempat Tak Diakui Oleh Keluarga, Ini Potret Fahmi Bo yang Menunjukkan Ketekunan dan Keteguhan Hatinya
Meskipun Sempat Tak Diakui Oleh Keluarga, Ini Potret Fahmi Bo yang Menunjukkan Ketekunan dan Keteguhan Hatinya

Fahmi Bo ungkapkan tak ingin menyerah dengan kondisinya saat ini, akan segera kembali ke dunia hiburan?

Baca Selengkapnya
Kisah Perjuangan Anak Merawat Ibunya hingga Meninggal Dunia Ini Viral, Tuai Simpati Warganet
Kisah Perjuangan Anak Merawat Ibunya hingga Meninggal Dunia Ini Viral, Tuai Simpati Warganet

Berjuang merawat hingga akhirnya mengembuskan napas terakhir, pria ini mengaku dipaksa harus mengikhlaskan kepergian sang ibunda.

Baca Selengkapnya