Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menyebar ke Seluruh Dunia, Ini Kata Epidemiolog Unsoed tentang Penyakit Cacar Monyet

Menyebar ke Seluruh Dunia, Ini Kata Epidemiolog Unsoed tentang Penyakit Cacar Monyet Cacar Monyet. ©CDC's Public Health Image Library

Merdeka.com - Tak hanya penyakit hepatitis misterius, ada satu lagi penyakit yang mulai merebak ke seluruh dunia, namanya penyakit cacar monyet. Walau berasal dari hewan, namun ternyata penyakit ini bisa menular ke manusia. Tak heran, hingga pagi ini (27/5), sudah ada 21 negara yang diserang penyakit itu.

Mengenai merebaknya cacar monyet, Epidemiolog Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) dr. Yudhi Wibowo mengingatkan perlu adanya edukasi sedini mungkin guna meningkatkan pemahaman dan kesadaran masyarakat.

“Terkait dengan sosialisasi dan edukasi penyakit ini, menurut saya pemerintah sudah belajar banyak dari pandemi COVID-19 sehingga akan berjalan dengan sangat baik. Termasuk juga antisipasi beredarnya hoaks atau berita bohong, ini perlu diperhatikan,” kata dr. Yudhi dikutip dari ANTARA pada Kamis (26/5). Berikut penjelasan selengkapnya:

Orang lain juga bertanya?

Harus Ada Antisipasi

antisipasi cacar monyet di bandara soekarno hatta

©Liputan6.com/Faizal Fanani

Dr. Yudhi berharap, perlu langkah antisipasi sejak dini untuk mencegah penyebaran virus cacar monyet di Indonesia. Salah satu hal yang menurutnya harus diwaspadai adalah risiko penularan yang dibawa oleh para pelaku perjalanan baik domestik maupun mancanegara.

Selain itu, ia berharap pemerintah juga harus memperkuat surveilans kewaspadaan dini dan respon cepat serta koordinasi yang terpadu.

“Pada intinya meskipun belum ada kasus cacar monyet di tanah air namun langkah antisipasi harus menyeluruh dan perlu diintensifkan,” terang dr. Yudhi dikutip dari ANTARA.

Mirip Cacar Manusia

cacar monyet

©CDC Public Health Image Library

Sementara itu, virolog dari Unsoed Dr. Daniel Joko Wahyono MBoimed mengatakan virus cacar monyet sebenarnya mirip dengan cacar manusia.

Namun penyakit ini tergolong baru karena mampu menular pada inang baru yaitu dari inang asal monyet ke manusia. Lebih lanjut, dia mengatakan penularan penyakit ini disebabkan adanya manusia dengan monyet yang sakit.

“Sementara penularan antar manusia bisa terjadi jika melakukan kontak erat dengan penderita cacar monyet melalui cairan dari saluran pernafasan, terkena luka cacar penderita, maupun menyentuh badan yang terkontaminasi virusnya,” kata Dr. Daniel.

(mdk/shr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Darurat Global Cacar Monyet, Negara Ini Siaga Penuh hingga Siapkan Ruangan Isolasi
FOTO: Darurat Global Cacar Monyet, Negara Ini Siaga Penuh hingga Siapkan Ruangan Isolasi

WHO mengemumkan penyebaran cacar monyet atau mongkeypox sebagai keadaan darurat kesehatan global.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Temukan Kasus Suspek Cacar Monyet di Tangerang
Kemenkes Temukan Kasus Suspek Cacar Monyet di Tangerang

Kemenkes menemukan kasus suspek cacar monyet atau mpox di Tangerang,

Baca Selengkapnya
Negara Eropa Ini Laporkan Kasus Pertama Cacar Monyet dari Varian yang Lebih Menular di Luar Afrika
Negara Eropa Ini Laporkan Kasus Pertama Cacar Monyet dari Varian yang Lebih Menular di Luar Afrika

WHO kemarin mengumumkan wabah mpox atau cacar monyet kini dalam status darurat kesehatan global.

Baca Selengkapnya
Tips Mencegah Cacar Monyet untuk Meminimalkan Penularan, Penting Diperhatikan
Tips Mencegah Cacar Monyet untuk Meminimalkan Penularan, Penting Diperhatikan

Cacar monyet termasuk penyakit menular yang disebabkan oleh virus. Untuk menghentikan penularannya, penting untuk mengetahui tips-tips pencegahannya.

Baca Selengkapnya
Cegah Penyebaran dan Penularan Cacar Monyet, Dinkes Yogyakarta Imbau Warga Gunakan Masker
Cegah Penyebaran dan Penularan Cacar Monyet, Dinkes Yogyakarta Imbau Warga Gunakan Masker

Virus ini sudah menyebar di Indonesia, namun belum terdeteksi menyebar di Kota Yogyakarta

Baca Selengkapnya
Gejala Cacar Monyet, Penyebab, dan Cara Mencegahnya
Gejala Cacar Monyet, Penyebab, dan Cara Mencegahnya

Gejala cacar monyet biasanya muncul 5–21 hari setelah terinfeksi. Gejala awalnya mirip dengan flu, seperti demam, menggigil, sakit kepala, dan nyeri otot.

Baca Selengkapnya
Cacar Monyet di Indonesia Diprediksi Bisa Capai 3.600 Kasus dalam Setahun
Cacar Monyet di Indonesia Diprediksi Bisa Capai 3.600 Kasus dalam Setahun

Kelompok orang yang rawan tertular cacar monyet diminta untuk sadar dalam mencegah penyakit ini.

Baca Selengkapnya
Dokter Sebut Mpox Bisa Picu Penyakit Komplikasi Serius
Dokter Sebut Mpox Bisa Picu Penyakit Komplikasi Serius

Penyakit ini disebabkan oleh virus zoonosis dan dapat ditularkan kepada manusia melalui hewan.

Baca Selengkapnya
Menkes soal Cacar Monyet: Penularannya Lewat Seksual
Menkes soal Cacar Monyet: Penularannya Lewat Seksual

Pemerintah telah menyediakan vaksin dan obat cacar monyet dengan cukup untuk mengatasi penyakit tersebut.

Baca Selengkapnya
Kenali Bahaya Virus Cacar Monyet dan Cara Pencegahannya Menurut Dokter
Kenali Bahaya Virus Cacar Monyet dan Cara Pencegahannya Menurut Dokter

Monkeypox atau cacar monyet dapat menyebabkan bermacam-macam komplikasi

Baca Selengkapnya
Terungkap Alasan Jakarta Paling Banyak Kasus Cacar Monyet
Terungkap Alasan Jakarta Paling Banyak Kasus Cacar Monyet

Kemenkes mengimbau masyarakat untuk melakukan hubungan seksual yang aman dan setia.

Baca Selengkapnya
Perbedaan Gejala Cacar Monyet dan Cacar Biasa, Wajib Tahu
Perbedaan Gejala Cacar Monyet dan Cacar Biasa, Wajib Tahu

Meski gejala kedua penyakit ini terlihat serupa, namun ada beberapa perbedaan gejala cacar monyet dan cacar biasa yang bisa diperhatikan.

Baca Selengkapnya