Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Selain Nindy Ayunda, 6 Seleb Ini Mengaku Pernah Jadi Korban KDRT hingga Bercerai

Selain Nindy Ayunda, 6 Seleb Ini Mengaku Pernah Jadi Korban KDRT hingga Bercerai Instagram - Nindy Ayunda

Merdeka.com - Penyanyi Nindy Ayunda baru-baru ini membuat pengakuan jika dirinya mengalami kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) sejak awal menikah dengan Askara Parasady Harsono. Selama 9 tahun menikah, Ia kerap mendapat perlakuan tak menyenangkan dari sang suami yang membuat wajah dan tubuhnya memar.

Nyatanya, tak hanya Nindy Ayunda yang pernah menjadi korban kekerasan dalam rumah tangga. Tak sedikit seleb Tanah Air yang juga pernah terjebak dalam hubungan yang tak sehat hingga akhirnya mengalami KDRT.

Bentuk kekerasannya pun bermacam-macam, mulai dari kekerasan verbal hingga kekerasan fisik seperti pemukulan dan pengurungan. Akibat adanya KDRT ini, deretan artis ini pun memilih untuk bercerai dari pasangannya. Berikut selengkapnya.

Sheila Marcia dan Cornelia Agatha

Sheila Marcia

010 nfi

©2016 merdeka.com

Penyanyi sekaligus DJ, Sheila Marcia menikah dengan Kiki Marino pada 2011 lalu. Namun, setelah lima tahun menjalani rumah tangga, Sheila Marcia akhirnya menggugat cerai Kiki Marino pada tahun 2016 karena dirinya menjadi korban KDRT.

Cornelia Agatha

cornelia agatha

©2020 Instagram Cornelia Agatha

Aktris yang namanya melambung melalui sinetron Si Doel Anak Betawi ini menggugat cerai suaminya Sonny Lalwani karena alasan KDRT. Selama menikah, Cornelia Agatha mengaku pernah mengalami beberapa tindak kekerasan dari Sonny yang dinilainya cukup temperamen. 

Setelah melalui persidangan yang alot, Cornelia dan Sony akhirnya resmi bercerai pada 1 Agustus 2013 silam.

Gracia Indri dan Manohara Odelia Pinot

Gracia Indri

curi perhatian ini potret gracia indri saat digendong bule

Instagram/graciaz14 ©2020 Merdeka.com

Pemeran sinetron ini pernah menjadi korban KDRT yang dilakukan suaminya, David NOAH. Menikah pada tahun 2014, Gracia Indri mengaku jadi korban KDRT David selama tiga tahun menikah hingga akhirnya mereka resmi bercerai pada tahun 2018 silam.

Manohara Odelia Pinot

manohara odelia pinot

©KapanLagi.com

Lebih dari satu dekade lalu, nama Manohara menjadi sorotan publik karena kasus KDRT yang dilakukan Pangeran Negara Bagian Kelantan, Malaysia, Tengku Muhammad Fakhry terhadap dirinya.

Setelah dua bulan pernikahan keduanya, Manohara memutuskan kembali ke Jakarta dan tidak mau kembali ke Malaysia. Ia dikabarkan mengalami KDRT yang dilakukan suaminya. Keduanya resmi bercerai pada tahun 2009. 

Nia Daniaty dan Marshanda

Nia Daniaty

nia daniatykapanlagicom

©2019 Merdeka.com

Biduk rumah tangga Nia Daniaty dan mantan suaminya Farhat Abbas juga mengalami masa kelam. Nia mengaku Farhat sering melakukan KDRT hingga membuatnya memilih untuk bercerai.

Marshanda

marshanda

Instagram @marshanda99 ©2020 Merdeka.com

Marshanda dan Ben Kasyafani bercerai pada 2014 silam. Sebelumnya Marshanda menduga bahwa Ben Kasyafani telah berselingkuh. Tidak hanya itu, ia juga mengaku jika dirinya menerima kekerasan fisik dari Ben. (mdk/dem)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Baru 4 Bulan Nikah Gugat Cerai, Ini Sederet Artis yang Pisah di Usia Pernikahan Seumur Jagung
Baru 4 Bulan Nikah Gugat Cerai, Ini Sederet Artis yang Pisah di Usia Pernikahan Seumur Jagung

Pernikahan artis kerap curi perhatian. Namun sayangnya beberapa artis bercerai usai pernikahan seumur jagung,

Baca Selengkapnya
8 Deretan Rumah Tangga Artis yang Hanya Seumur Jagung, Ada yang Mencapai 20 Hari
8 Deretan Rumah Tangga Artis yang Hanya Seumur Jagung, Ada yang Mencapai 20 Hari

Kisah asmara dan perceraian artis Tanah Air kerap menjadi sorotan.

Baca Selengkapnya
Mengerikan, Selebgram Intan Nabila Dipukuli Suami hingga Kena Bayinya
Mengerikan, Selebgram Intan Nabila Dipukuli Suami hingga Kena Bayinya

Hal itu terungkap saat Intan mengunggah video aksi kebrutalan suaminya di Instagram pribadinya, @cut.intannabila , Selasa (13/08/2024).

Baca Selengkapnya
Selain Lady Nayoan, Ini Deretan Artis yang Rujuk Setelah Diterpa Isu Selingkuh
Selain Lady Nayoan, Ini Deretan Artis yang Rujuk Setelah Diterpa Isu Selingkuh

Tak hanya Lady Nayoan dan Rendy Kjaernett, berikut artis yang berakhir rujuk.

Baca Selengkapnya
Kisah Deretan Artis Bercerai di Tahun 2023, dari Shandy Aulia sampai Venna Melinda
Kisah Deretan Artis Bercerai di Tahun 2023, dari Shandy Aulia sampai Venna Melinda

Para artis ini memutuskan untuk berpisah dari pasangan hidup mereka dan kini menjalani kehidupan sebagai single mom.

Baca Selengkapnya
Raffi Ahmad dan Amy Qonita Tahu, Berikut 8 Potret Nisya Ahmad Akui Kerap Alami KDRT Saat Diterawang oleh Roy Kiyoshi 4 Tahun Lalu
Raffi Ahmad dan Amy Qonita Tahu, Berikut 8 Potret Nisya Ahmad Akui Kerap Alami KDRT Saat Diterawang oleh Roy Kiyoshi 4 Tahun Lalu

Nisya Ahmad rupanya sudah diterawang akan bercerai sejak 4 tahun lalu. Berikut selengkapnya.

Baca Selengkapnya
8 Pasangan Artis yang Pilih Rujuk Usai Gugat Cerai, Ada Aldila Jelita - Indra Bekti
8 Pasangan Artis yang Pilih Rujuk Usai Gugat Cerai, Ada Aldila Jelita - Indra Bekti

Terbaru, ada Indra Bekti dan Aldila Jelita serta Rendy Kjaernett dan Lady Nayoan.

Baca Selengkapnya
Delapan Artis Bercerai Sebelum Miliki anak, beberapa di antaranya Alami Perselingkuhan
Delapan Artis Bercerai Sebelum Miliki anak, beberapa di antaranya Alami Perselingkuhan

Beragam faktor menjadi latar belakang bagi artis untuk mengakhiri hubungan pernikahan mereka.

Baca Selengkapnya
7 Artis Indonesia yang Cerai Padahal Baru Nikah, Ada Venna Melinda & Ayu Ting Ting
7 Artis Indonesia yang Cerai Padahal Baru Nikah, Ada Venna Melinda & Ayu Ting Ting

Kemesraan pasangan artis ini hanya bertahan seumur jagung. Soalnya, baru saja menikah, mereka justru memilih untuk bercerai

Baca Selengkapnya
Kandas, Ini Kisah 6 Artis yang Gagal Menikah Setelah Tunangan
Kandas, Ini Kisah 6 Artis yang Gagal Menikah Setelah Tunangan

Kisah cinta selebriti tak selalu berakhir bahagia. Simak kisah 6 seleb yang batal menikah setelah bertunangan.

Baca Selengkapnya
Selebgram Intan Nabila Dipukuli Suami hingga Kena Bayinya, Begini Kata KPAI
Selebgram Intan Nabila Dipukuli Suami hingga Kena Bayinya, Begini Kata KPAI

Kasi Humas Polres Bogor Iptu Desi Triana membenarkan kalau video viral dugaan KDRT yang menimpa Selebgram Intan Nabila dan anaknya.

Baca Selengkapnya
Cut Intan Nabila Unggah Video Baru KDRT yang Dilakukan Armor Toreador: Aib Paling Memalukan
Cut Intan Nabila Unggah Video Baru KDRT yang Dilakukan Armor Toreador: Aib Paling Memalukan

Cut Intan Nabila kembali membagikan video Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang diduga dilakukan oleh suaminya, Armor Toreador Gustifante.

Baca Selengkapnya