Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Viral Angin Puting Beliung di Waduk Gajah Mungkur, Ini Tanggapan BMKG

Viral Angin Puting Beliung di Waduk Gajah Mungkur, Ini Tanggapan BMKG Angin Puting Beliung Wonogiri. ©YouTube/Angin Puting Beliung Wonogiri

Merdeka.com - Dalam beberapa video yang diunggah pada akun Instagram @smart.gram pada Rabu (20/1), terlihat penampakan angin puting beliung yang cukup besar di kawasan sekitar Waduk Gajah Mungkur, Wonogiri. Fenomena alam itu membuat warga takjub sekaligus ketakutan.

Menurut kesaksian warga, fenomena itu muncul pada pukul 16.00 dan berlangsung hingga belasan menit. Belum ada laporan kerusakan atas peristiwa ini.

Untungnya, angin itu menghilang seketika tatkala hujan turun dan belum sampai menerjang daratan. Menurut Kepala Seksi Data dan Informasi BMKG Stasiun Klimatologi Semarang, Iis Widya Satmoko, fenomena alam itu disebut Waterspout.

Lalu apa penyebab dan dampak yang bisa ditimbulkan dari fenomena alam itu? Berikut selengkapnya:

Penyebab Terjadinya Waterspout

angin puting beliung wonogiri

©YouTube/Angin Puting Beliung Wonogiri

Menurut Iis, fenomena Waterspout bisa terjadi di permukaan air seperti di danau dan di laut. Menurutnya, Waterspout terhubung terhubung dengan sejumlah awan seperti awan Cumulus Vongestus, Cumuliform, dan Cumulonimbus.

“Analisa sementara dinamika atmosfer menunjukkan adanya sirkulasi sinkronik di selatan Indonesia yang memicu belokan angin dan pertemuan angin di wilayah Jawa Tengah,” kata Iis dikutip dari ANTARA pada Rabu (20/1).

Sampaikan Peringatan

angin puting beliung wonogiri

©YouTube/Angin Puting Beliung Wonogiri

Iis menambahkan, pertemuan angin di wilayah Jawa Tengah itu terjadi karena massa udara yang labil dan kelembapan udara yang cukup tinggi. Tak hanya itu, sebetulnya di Jawa Tengah juga terdapat gelombang Madden Julian Oscillation (MJO) aktif yang berpengaruh pada penguatan curah hujan.

Walau begitu, dia menegaskan keberadaan MJO tidak cukup berkontribusi terhadap terbentuknya awan hujan. Atas peristiwa ini, pihaknya mengaku sudah mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem, khususnya untuk wilayah Wonogiri dan sekitarnya. (mdk/shr)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Rancaekek Luluh Lantak Diterjang Tornado, Ini Saran BMKG Jabar untuk Warga
Rancaekek Luluh Lantak Diterjang Tornado, Ini Saran BMKG Jabar untuk Warga

Ketika BMKG memberikan warning, masyarakat harus early action, tindakan awal.

Baca Selengkapnya
Puting Beliung di Indonesia dan Tornado di Amerika Ternyata Mirip, Ini Penjelasan Lengkap BMKG
Puting Beliung di Indonesia dan Tornado di Amerika Ternyata Mirip, Ini Penjelasan Lengkap BMKG

Menurut Guswanto, tornado biasa dipakai di wilayah Amerika dan ketika intensitasnya meningkat lebih dahsyat.

Baca Selengkapnya
Terekam Kamera: Detik-Detik Puting Beliung Muncul di Rancaekek, Awalnya Kecil Seketika Jadi Raksasa
Terekam Kamera: Detik-Detik Puting Beliung Muncul di Rancaekek, Awalnya Kecil Seketika Jadi Raksasa

Saking kencangnya putaran angin, material dan sampah tersapu dan beterbangan berhamburan ke udara

Baca Selengkapnya
BMKG Sebut 25 Wilayah Berpotensi Diterjang Angin Puting Beliung, Ini Daftarnya
BMKG Sebut 25 Wilayah Berpotensi Diterjang Angin Puting Beliung, Ini Daftarnya

Guswanto mengatakan, proses pembentukan angin puting beliung sulit dicegah. Namun, masyarakat bisa melindungi diri saat terjadi puting beliung.

Baca Selengkapnya
BMKG Minta Masyarakat Waspada Potensi Puting Beliung Maret-April 2024
BMKG Minta Masyarakat Waspada Potensi Puting Beliung Maret-April 2024

"Maret- April lah pancaroba. Jadi itu yang harus diwaspadai. Angin kencang ya, tidak harus memutar, tetapi angin kencang pun juga bisa terjadi," ujar Dwikorita

Baca Selengkapnya
Jangan Panik, Ini 3 Tips Hindari Angin Puting Beliung
Jangan Panik, Ini 3 Tips Hindari Angin Puting Beliung

Saat ini, ada 25 wilayah yang berpotensi diterjang puting beliung.

Baca Selengkapnya
Penjelasan BMKG Terjadinya Puting Beliung Landa Jembrana Bali Terjang Rumah Warga
Penjelasan BMKG Terjadinya Puting Beliung Landa Jembrana Bali Terjang Rumah Warga

Hal itu dijelaskan Koordinator Analisa dan Prakiraan Stasiun Klimatologi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Jembrana, Made Dwi Wiratmaja

Baca Selengkapnya
Angin Berputar di Rancaekek Puting Beliung atau Tornado? Ini Penjelasan Ilmiah BMKG
Angin Berputar di Rancaekek Puting Beliung atau Tornado? Ini Penjelasan Ilmiah BMKG

BMKG menegaskan fenomena alam di wilayah perbatasan Kabupaten Sumedang dan Kabupaten Bandung yang terjadi Rabu (21/2), merupakan puting beliung.

Baca Selengkapnya
Sejarah Angin Puting Beliung Mirip Tornado di Bandung
Sejarah Angin Puting Beliung Mirip Tornado di Bandung

Sepanjang 2023, ada tiga kali angin puting beliung di wilayah Bandung.

Baca Selengkapnya
BMKG Bicara Potensi Puting Beliung Ekstrem Muncul di Jakarta, Apa Cirinya?
BMKG Bicara Potensi Puting Beliung Ekstrem Muncul di Jakarta, Apa Cirinya?

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) berbicara soal potensi angin puting beliung ekstrem muncul di DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Angin Puting Beliung Terjang Pusat Kota Jember, BPBD Imbau Warga Waspada
Angin Puting Beliung Terjang Pusat Kota Jember, BPBD Imbau Warga Waspada

Angin puting beliung menerjang alun-alun Kabupaten Jember pada Rabu (26/7/2023) siang. Warga diimbau tetap waspada.

Baca Selengkapnya
FOTO: Dahsyatnya Puting Beliung di Indonesia yang Ternyata Mirip Tornado
FOTO: Dahsyatnya Puting Beliung di Indonesia yang Ternyata Mirip Tornado

Kecepatan angin tornado bisa mencapai ratusan km/jam dengan dimensi yang sangat besar dapat menimbulkan kerusakan yang luar biasa.

Baca Selengkapnya