Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bagikan Kaos Polo Gratis untuk Masyarakat, Alasan TETO Surabaya Ini Bikin Kagum

Bagikan Kaos Polo Gratis untuk Masyarakat, Alasan TETO Surabaya Ini Bikin Kagum Ilustrasi kaos polo. ©2021 Merdeka.com/Freepik

Merdeka.com - Kantor Dagang dan Ekonomi Taipei atau The Taipei Economic and Trade Office (TETO) di Kota Surabaya, Jawa Timur, membagikan kaos polo gratis untuk masyarakat. Hal ini dilakukan dalam rangka memperingati HUT ke-110 Taiwan.

"Dikarenakan pandemi yang masih berlanjut tahun ini dan Indonesia masih menerapkan PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat), maka TETO Surabaya menggunakan metode daring untuk merayakan hari ulang tahun Taiwan dan membuat baju polo," ujar Direktur Jenderal TETO Surabaya, Benson Lin melalui siaran pers, Kamis (7/10/2021).

Dirancang Khusus

      View this post on Instagram      

Sebuah kiriman dibagikan oleh Taiwan di Surabaya (@tetosurabaya)

Benson Lin menekankan bahwa hingga kini pandemi masih mengancam negara-negara dunia. Taiwan sendiri terkena dampaknya sejak Mei lalu.

Namun, lanjut dia, persatuan dan ketahanan yang kuat, ditambah dukungan komunitas internasional berhasil mengendalikan pandemi di Taiwan.

TETO Surabaya secara khusus merancang kaos Polo yang dibagikan kepada masyarakat. Bendera Taiwan dicetak di bagian depan, dan Pulau Taiwan serta angka 10 (huruf mandarin) ganda di bagian punggung kaos dicetak menggunakan warna cerah dan terang. Desain kaos Polo ini melambangkan warga Taiwan yang aktif dan perkembangan kuat dari sistem demokrasi Taiwan.

Sambutan Baik

Menurut Benson, perayaan hari ulang tahun Taiwan yang dilakukan TETO Surabaya secara daring mendapat sambutan baik dari semua lapisan masyarakat di Indonesia.

Para pemimpin dari kalangan politik, akademik, menggunakan komunikasi video untuk menyampaikan dukungan mereka kepada Taiwan. Ada pula yang menulis ucapan selamat dalam bentuk kartu ucapan HUT yang dikirimkan ke TETO Surabaya.

Benson Lin juga berharap Taiwan dan Indonesia persahabatan antara kedua negara tetap terjalin dengan erat.

"Kami mengundang semua kalangan untuk ikut berpartisipasi dalam event giveaway dan memberikan ucapan selamat ulang tahun Taiwan melalui medsos TETO Surabaya," imbuhnya, mengutip dari ANTARA. (mdk/rka)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gelar Makan Siang Gratis di Jakarta, Relawan Gibran Libatkan Warung UMKM
Gelar Makan Siang Gratis di Jakarta, Relawan Gibran Libatkan Warung UMKM

RELAWAN Kawan Gibran kembali mengadakan aksi nyata makan siang gratis di sejumlah titik di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Antusias Ratusan Warga Pondok Kacang Bar Jalan Santai Bareng Relawan Prabowo
Antusias Ratusan Warga Pondok Kacang Bar Jalan Santai Bareng Relawan Prabowo

"Saya sangat bersyukur bisa ikut jalan santai ini bersama tetangga-tetangga."

Baca Selengkapnya
Ketum TP PKK Tinjau Bakti Sosial Kesehatan & Pengobatan Gratis di Kabupaten Tangerang
Ketum TP PKK Tinjau Bakti Sosial Kesehatan & Pengobatan Gratis di Kabupaten Tangerang

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TP PKK dalam meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat, khususnya bagi mereka yang kurang mampu.

Baca Selengkapnya
Tukang Bakso Penuh Tato Dapat Rezeki Nomplok Dagangannya Diborong Mayjen TNI Kunto 'Rezeki Anak Salih'
Tukang Bakso Penuh Tato Dapat Rezeki Nomplok Dagangannya Diborong Mayjen TNI Kunto 'Rezeki Anak Salih'

Sang jenderal diketahui memborong hingga memberi segepok uang ke sang penjual bakso.

Baca Selengkapnya
Bagi-Bagi Sembako dan Senam Sehat Relawan Mas Bowo Bikin Warga Pangandaran Ceria
Bagi-Bagi Sembako dan Senam Sehat Relawan Mas Bowo Bikin Warga Pangandaran Ceria

Kegiatan senam sehat ini menciptakan atmosfer keceriaan. Semua gerakan senam diikuti dengan semangat oleh warga.

Baca Selengkapnya
FOTO: Tasyakuran Kemenangan Prabowo-Gibran, Relawan Jokowi Bagikan Susu dan Mie Ayam Gratis di Menteng
FOTO: Tasyakuran Kemenangan Prabowo-Gibran, Relawan Jokowi Bagikan Susu dan Mie Ayam Gratis di Menteng

Aksi bagi-bagi susu dan mie ayam gratis ini merupakan bentuk syukur atas menangnya pasangan Prabowo-Gibran pada kontestasi Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
FOTO: Tak Pernah Sepi, Warga Ramai Datang ke Tempat Ini untuk Cukur Rambut dan Makan Gratis di Depok
FOTO: Tak Pernah Sepi, Warga Ramai Datang ke Tempat Ini untuk Cukur Rambut dan Makan Gratis di Depok

Selain menyediakan makanan gratis, warung ini juga memberikan layanan cukur rambut gratis bagi pengunjung.

Baca Selengkapnya
Ketum TP PKK Dorong Bakti Kesehatan Operasi Katarak Gratis Bisa Dilaksanakan di Seluruh Indonesia
Ketum TP PKK Dorong Bakti Kesehatan Operasi Katarak Gratis Bisa Dilaksanakan di Seluruh Indonesia

Tri Tito Karnavian akan mengupayakan agar nantinya bakti kesehatan operasi katarak gratis dapat dilaksanakan di seluruh Indonesia.

Baca Selengkapnya
Begini Cara Relawan Prabowo Dekati Warga Kabupaten Bogor
Begini Cara Relawan Prabowo Dekati Warga Kabupaten Bogor

Relawan Prabowo mendekati warga Kabupaten Bogor melalui dua kegiatan.

Baca Selengkapnya
Cara Relawan Prabowo Tingkatkan Partisipasi Pemilih di Pemilu 2024
Cara Relawan Prabowo Tingkatkan Partisipasi Pemilih di Pemilu 2024

Tim Relawan Prabowo Subianto ingin memperkuat dukungan kepada jagoannya di Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Minggu (3/9).

Baca Selengkapnya
Pengemudi Ojol Jadi Sorotan Usai Tiap Hari Beri 'Oleh-oleh' ke Penumpang dari Susu Sampai Masakan Istri
Pengemudi Ojol Jadi Sorotan Usai Tiap Hari Beri 'Oleh-oleh' ke Penumpang dari Susu Sampai Masakan Istri

Pengemudi Ojol banjir sorotan usai bagikan 'oleh-oleh ke penumpang. Simak informasinya.

Baca Selengkapnya
Warga Cimahi Antusias Hadiri Senam Sehat dan Pembagian Sembako Relawan Mas Bowo
Warga Cimahi Antusias Hadiri Senam Sehat dan Pembagian Sembako Relawan Mas Bowo

Acara senam sehat digelar di wilayah Baros, Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi.

Baca Selengkapnya