Potret 4 Pembalap MotoGP di Mandalika Ini Melokal Banget, Beli Kartu sampai Es Degan
Merdeka.com - Seperti kita tahu, kini Indonesia memiliki sirkuit MotoGP baru, yaitu Mandalika. Jelang sesi pramusim terakhir yang akan digelar pada pertengahan Februari nanti, para pembalap MotoGP terkenal pun telah berada di Lombok.
Sambil menunggu sesi pramusim, para pembalap MotoGP pun kini tengah menyesuaikan diri dengan Lombok dan sekitarnya. Mereka melakukan aktivitas biasa layaknya masyarakat Lombok.
Tak hanya menikmati keindahan pantai di Lombok saja, beberapa pembalap MotoGP pun ada yang berjalan-jalan di sekitar Mandalika. Mereka pun mengunggah Instagram Stories yang menunjukkan bahwa mereka melokal dengan baik.
-
Kapan MotoGP Mandalika pertama kali digelar? Ajang serupa juga dihelat 29 September 2024. Ajang MotoGP jadi magnet. Penonton dari penjuru dunia tumplek blek, datang langsung ke Mandalika. Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) mencatat, ajang itu dihadiri langsung oleh 102.801 penonton pada 2022. Tahun berikutnya disaksikan langsung oleh 102.929 orang, melebihi target 80.000 penonton. Tahun ini, target 110 ribu penonton hadir langsung.
-
Dimana MotoGP Mandalika 2023 diadakan? Pertamina Grand Prix of Indonesia (Indonesian GP) 2023 telah resmi dimulai di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) pada Jumat (13/10).
-
Kapan MotoGP Mandalika 2023 dimulai? Pertamina Grand Prix of Indonesia (Indonesian GP) 2023 telah resmi dimulai di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) pada Jumat (13/10).
-
Dimana lokasi MotoGP Indonesia 2024? Gelaran bergengsi MotoGP Indonesia 2024 akan resmi berlangsung di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat pada akhir September 2024 ini. Persiapan pun dilakukan oleh berbagai pihak demi mendukung kelancaran acara tersebut, salah satunya Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas).
-
Kapan MotoGP Indonesia 2024? Gelaran bergengsi MotoGP Indonesia 2024 akan resmi berlangsung di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat pada akhir September 2024 ini. Persiapan pun dilakukan oleh berbagai pihak demi mendukung kelancaran acara tersebut, salah satunya Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas).
-
Kenapa Bank Mandiri promosikan tiket MotoGP Mandalika? 'Dukungan tersebut meliputi push notification langsung kepada 25 juta pengguna aplikasi Livin’ by Mandiri, pemanfaatan aset Mandiri, serta promosi intensif melalui media dan media sosial Mandiri,' bebernya.
Karena panasnya Lombok, beberapa pembalap tampak membeli es degan di sebuah warung. Tak hanya itu, pembalap lain juga pergi ke konter untuk membeli pulsa. Berikut potret pembalap MotoGP di Mandalika yang melokal banget.
Aleix Espargaro
©2022 Merdeka.com/instagram.com
Pertama ada pembalap MotoGP Aleix Espargaro. Membawa sepedanya ke Lombok, Aleix pun tampak bersepeda di lingkungan sekitar hotel tempat tinggalnya. Di tengah jalan, Aleix rupanya mampir ke sebuah konter untuk membeli kartu perdana. Hal ini diketahui dari unggahan pemilik konter yang mengunggah foto Aleix dengan pakaian dan helm sepedanya.
Fabio Quartararo
©2022 Merdeka.com/instagram.com
Di hari yang sama, pemilik konter yang sebelumnya kedatangan Aleix Espargaro kembali kedatangan bintang MotoGP lainnya. Kali ini, pembalap Fabio Quartararo yang datang ke konternya.
Jorge Martin
©2022 Merdeka.com/instagram.com
Pembalap MotoGP lain yang melokal dengan sempurna adalah Jorge Martin. Jika kedua rekannya di arena balap pergi ke konter untuk membeli keperluannya, Jorge Martin justru pergi ke warung untuk membeli es degan.
Marc Marquez
©2022 Merdeka.com/instagram.com
Terakhir adalah Marc Marquez yang tengah menikmati suasana malam di sekitar Mandalika. Namun saat tengah berada di sebuah tempat, seorang wanita berhijab beruntung bisa bertemu dengan Marquez.
Ia pun mengunggah video dan foto pertemuannya dengan Marquez itu di TikTok dan membuat warganet iri. Dikabarkan, wanita berhijab tersebut adalah admin prokes MotoGP.
(mdk/asr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Indonesian GP 2023 telah resmi dimulai di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) pada Jumat (13/10).
Baca SelengkapnyaJelang MotoGP Mandalika 2023, para pembalap di berbagai negara sudah tiba di Lombok, Nusa Tenggara Barat.
Baca SelengkapnyaJadi Magnet Pariwisata Dunia, Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan untuk 200 Hari Event Otomotif
Baca SelengkapnyaAlasan fans MotoGP di Indonesia memberikan julukan 'Pak RT' kepada Aleix Espargaro.
Baca SelengkapnyaDiharapkan Tim Fanatec GT Asia juga berpartisipasi dalam Suzuka 1000km, yang akan menjadi bagian dari Intercontinental GT Challenge tahun depan.
Baca SelengkapnyaHadirnya balapan kelas dunia di Sirkuit Mandalika menciptakan lapangan kerja baru di Lombok.
Baca SelengkapnyaAjang MotoGP menjadi magnet yang membuat penonton dari seluruh dunia datang ke Mandalika sekaligus menghidupkan roda perekonomian masyarakat.
Baca SelengkapnyaPertamina Lubricants dengan merek oli Pertamina Enduro kembali menyemarakkan balap MotoGP di Sirkuit Pertamina Mandalika, Lombok, NTB, pada 13-15 Oktober 2023.
Baca SelengkapnyaDia mengatakan persiapan ajang MotoGP Indonesia ini cukup baik, karena telah banyak dilakukan perbaikan dan berbagai fasilitas sudah dilengkapi.
Baca SelengkapnyaRangkaian balap MotoGP Mandalika 2024 sudah dimulai sejak sesi latihan pertama.
Baca SelengkapnyaAjang ini akan menjadi gelaran tahun kedua, di Sirkuit Pertamina Mandalika, Lombok, pada 13-15 Oktober 2023.
Baca SelengkapnyaPerhimpunan komunitas sepeda motor Bold Riders membuka kesempatan nonton MotoGP Mandalika pada Oktober 2023.
Baca Selengkapnya