Logo PON Jabar 2016 dilaunching 8 Maret
Merdeka.com - Logo dan maskot PON XIX 2016 Jawa Barat (Jabar) akan resmi diluncurkan pada 8 Maret nanti. Saat ini logo dan maskot tersebut tengah dilombakan dan sudah terpilih tiga besar untuk dijadikan pemenang utama.
Ketua pelaksana Sayembara Logo dan Maskot PON Jabar, Warli Haryana menerangkan bahwa ada sekitar 500 peserta yang mengikuti lomba desain ini. "Dari 500 itu kita pilih 300, lalu 100, hingga 10 besar," katanya.
"Kesepuluh peserta sudah kami undang ke sini untuk mempresentasikan karya mereka dan terpilih tiga besar," terang Warli dalam jumpa pers di Gedung Sate, Kamis (27/02).
-
Dimana PON XXI berlangsung? Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI yang berlangsung di Aceh dan Sumatera Utara dijadwalkan pada 8 hingga 20 September 2024.
-
Kapan PON XXI Aceh-Sumut akan berlangsung? Pekan Olahraga Nasional 2024 atau PON XXI Aceh-Sumut akan diselenggarakan segera, yaitu dari tanggal 8 hingga 20 September mendatang.
-
Kapan PON XXI 2024 akan diselenggarakan? Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 akan berlangsung pada 8-20 September 2024.
-
Kapan PON XXI Sumut-Aceh berlangsung? Tahun ini, untuk pertama kalinya PON digelar di dua provinsi. Yakni Sumatera Utara dan Aceh. Sebanyak 56 cabang olahraga akan dipertandingkan di dua provinsi tersebut. Lebih kurang ada 13.000 atlet akan bertanding dalam gelaran PON yang akan berlangsung hingga 20 September 2024 mendatang.
-
Kapan logo HUT ke-79 RI diluncurkan? Logo HUT ke-79 Republik Indonesia resmi diluncurkan pada Senin (24/6/2024) di Istana Kepresidenan Jakarta.
-
Kenapa PON I dirayakan pada 9 September? Peringatan Hari Olahraga Nasional dicetuskan di Indonesia berawal dari diselenggarakan Pekan Olahraga Nasional (PON) I pada 9-12 September 1948 di Kota Surakarta. Tanggal 9 September 1948 menjadi pembukaan ajang olahraga tersebut dan ditetapkan setiap tahunnya sebagai Hari Olahraga Nasional oleh warga Indonesia.
Meski di PON kali ini Jabar menjadi tuan rumah, namun lomba yang pengiriman karyanya ditutup kemarin itu terbuka untuk peserta seluruh Indonesia. Malah, menurut Warli, dari 10 besar yang sudah terpilih tidak melulu dari Jabar. "Ada yang dari Denpasar, Lamongan dan lain-lain," katanya.
Saat ini tim juri yang dipimpin oleh Prof. Dr. Setiawan Sabana sedang memilih mana karya terbaik dari tiga besar tersebut. Para pemenang utama, baik logo dan maskot akan mendapatkan hadiah uang tunai sebesar Rp 50 juta. Sementara runner up akan mendapatkan Rp 20 juta, dan Rp 10 juta untuk pemenang ketiga.
"Kita pilih logo dan maskot berdasarkan fauna mana yang paling mencirikan Jabar. Tanggal 8 Maret nanti di Gymnasium UPI kita umumkan sekaligus launching. Rencananya band GIGI akan ikut memeriahkan acara ini," tutup Warli. (fjr/kny) (mdk/)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Upacara pembukaan akan dilaksanakan di Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh, Provinsi Aceh.
Baca SelengkapnyaUntuk pengamanan VVIP sebanyak 5.093 personel gabungan.
Baca SelengkapnyaBerikut link download logo HUT RI ke-79 dalam bentuk PDF, Vektor, PNG dan JPEG.
Baca SelengkapnyaJokowi menyampaikan rasa terima kasih kepada pemerintah dan masyarakat Aceh sebagai tuan rumah pembukaan PON. Ucapan itu disampaikannya dalam bahasa Aceh.
Baca SelengkapnyaSebelum membuka PON XXI, Jokowi lebih dulu mersmikan sejumlah proyek infrastruktur di Aceh.
Baca SelengkapnyaJokowi tiba di bagian depan gerbang stadion sekira pukul 19.55 WIB untuk menghadiri acara pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatera Utara 2024.
Baca SelengkapnyaDito memastikan, venue untuk pertandingan akan selesai akhir Juli dan bisa langsung digunakan.
Baca SelengkapnyaMenko PMK Muhadjir Effendy menjelaskan secara singkat terkait penyelenggaraan PON XXI nanti.
Baca SelengkapnyaPorprov XVI Jateng Dimulai, Ganjar: Jadi Momen Atlet untuk Unjuk Prestasi
Baca SelengkapnyaPON juga menjadi ajang untuk mempererat persatuan dan persaudaraan bangsa Indonesia.
Baca SelengkapnyaPekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024 resmi berakhir, Jumat(20/9) malam.
Baca SelengkapnyaLogo HUT RI 2024 memiliki makna yang begitu dalam di setiap garisnya.
Baca Selengkapnya