Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bloodhound SSC resmi dirilis, siap pecahkan rekor kecepatan

Bloodhound SSC resmi dirilis, siap pecahkan rekor kecepatan Bloodhound SSC. Carscoops.com

Merdeka.com - Bloodhound SSC akhirnya resmi dirilis dengan mengambil lokasi di East Wintergarden, London, Jumat (25/9).

Setelah lima tahun pengembangan, akhirnya pihak Bloodhound memamerkan mobil super ini ke khalayak ramai. Bloodhound SSC dikenalkan sebagai supercar dengan mesin dan tenaga roket.

Mobil ini ditarget untuk bisa melesat hingga kecepatan lebih dari 1.228 km/jam yang jadi rekor hingga saat ini. Rekor kecepatan ini sendiri sebelumnya dicatat oleh generasi pertama dari supercar satu ini yaitu Thust SSC di 1997.

Untuk pemecahan rekor kecepatan kendaraan darat ini, Bloodhound SSC ditarget bisa melesat hingga kecepatan 1.000 mph atau setara 1.609 km/jam.

Guna mewujudkan target tersebut, supercar satu ini sudah dibekali dengan mesin V8 berkapasitas 5.0 liter milik Jaguar F-Type R Coupe. Selain itu, mesin ini juga didukung dengan mesin Jet tipe EJ200 dan roket Nammo.

Kolaborasi dari keduanya bisa menghasilkan tenaga hingga 135.000 BHP. Dengan tenaga melimpah tersebut, ditargetkan Bloodhound bisa mencapai top speed di angka 1048 mph.

(mdk/dzm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Rangking Terbaru Mobil Tercepat di Dunia saat Ini
Rangking Terbaru Mobil Tercepat di Dunia saat Ini

Target mereka sama yaitu untuk mengalahkan rekor 304,7 mph yang dibuat Bugatti pada tahun 2019 dengan Chiron Super Sport 300+.

Baca Selengkapnya
Xiaomi Siapkan Hypercar Listrik Berdaya 1.500 Hp untuk Tahun 2025
Xiaomi Siapkan Hypercar Listrik Berdaya 1.500 Hp untuk Tahun 2025

Xiaomi SU7 Ultra ditujukan untuk memecahkan rekor sedan 4-pintu elektrik di sirkuit Nürburgring.

Baca Selengkapnya
8 Motor Raja Jalanan Paling Cepat di Dunia, Bisa Capai 400 Km/jam!
8 Motor Raja Jalanan Paling Cepat di Dunia, Bisa Capai 400 Km/jam!

8 Motor Tercepat di Dunia, Bisa Tembus 400 Km/jam!

Baca Selengkapnya
8 raja jalanan yang mampu mencapai kecepatan 400 Km/jam dalam hitungan detik
8 raja jalanan yang mampu mencapai kecepatan 400 Km/jam dalam hitungan detik

8 Motor Tercepat di Dunia, Bisa Tembus 400 Km/jam!

Baca Selengkapnya
Peristiwa 18 Mei: Pesawat F-104 Starfighter Ciptakan Rekor Baru, Berikut Sejarahnya
Peristiwa 18 Mei: Pesawat F-104 Starfighter Ciptakan Rekor Baru, Berikut Sejarahnya

Pesawat ini menciptakan rekor dunia baru dengan mencapai kecepatan tertinggi yang pernah dicapai oleh pesawat jet pada masa itu.

Baca Selengkapnya
Simak Spesifikasi Lamborghini Invencible yang Paling Eksklusif di Dunia
Simak Spesifikasi Lamborghini Invencible yang Paling Eksklusif di Dunia

Lamborghini Invencible akhirnya terlihat di publik. Supercar ini muncul di tempat parkir di Milan, Italia

Baca Selengkapnya
Suzuki GSX-8R 2024 memiliki penampilan yang sangat berbeda!
Suzuki GSX-8R 2024 memiliki penampilan yang sangat berbeda!

Suzuki Malaysia telah memperkenalkan motor sport terbaru mereka, Suzuki GSX-8R 2024.

Baca Selengkapnya
Burung ini Dianggap Hewan Tercepat di Bumi, Kecepatannya Nyaris 400 Km per Jam
Burung ini Dianggap Hewan Tercepat di Bumi, Kecepatannya Nyaris 400 Km per Jam

Berikut adalah burung yang punya kecepatan terbang paling unggul di planet ini.

Baca Selengkapnya