Bocoran gambar Hyundai i20, mungkihkah masuk Indonesia?
Merdeka.com - Bocoran mengenai gambar hatchback Hyundai i20 baru beredar menjelang peluncurannya di India. Di negeri kain sari itu sendiri, saudara besar dari Hyundai i10 itu akan diperlihatkan pada bulan ini.
Generasi baru tersebut dinamai Elite i20 dan kemungkinan menggunakan mesin 1.400 cc. Tampilannya sendiri sedikit memiliki satu keselerasan dengan Toyota Yaris yang juga dijual di Indonesia, terutama bagian pilar terakhir dengan warna gelap.
-
Dimana Hyundai IONIQ 5 Batik diluncurkan? PT Hyundai Motors Indonesia menghadirkan tiga kendaraan elektrik terbaru dalam ajang pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024 di JIEXPO, Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (15/2).
-
Apa yang diusung Hyundai IONIQ 5 dari Pony Coupe Concept? Hyundai IONIQ 5 memberi penghormatan bagi Pony Coupe Concept dengan mengusung bodi bergaya monocoque dan desain yang aerodinamis. IONIQ 5 mengambil inspirasi dari segi filosofi dari Pony Coupe Concept.
Mobil ini didesain oleh pihak perusahaan yang bercokol di Rüsselsheim, Jerman.
Dari gambar bisa dilihat, ia menggunakan desain grille trapesium, pelek 16 inci, dan lampu belakang LED. Mungkinkah dipasarkan di Indonesia, dan jadi alternatif bagi Toyota Yaris.
(kpl/why/sdi) (mdk/)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
EV lucu dari Hyundai berpotensi masuk Indonesia. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaPT Hyundai Motors Indonesia (HMID) akan terus memperluas jajaran produk kendaraan listriknya di Tanah Ai
Baca SelengkapnyaPola Batik Kawung ini mencerminkan persatuan dan harmoni sejalan dengan visi global Hyundai.
Baca SelengkapnyaPT Hyundai Motors Indonesia (HMID) berencana memasarkan lebih banyak pilihan mobil listrik untuk masyarakat Indonesia, seperti MPV 7-seaters.
Baca SelengkapnyaHyundai siap memanjakan penggemar otomotif Indonesia dengan 3 model baru yang akan diluncurkan akhir tahun ini.
Baca SelengkapnyaEV lucu dari Hyundai berpotensi masuk Indonesia. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaMobil listrik Hyundai Ioniq 6 dijual Rp 1,197 miliar di Indonesia. Bersaing dengan Toyota bZ4X.
Baca SelengkapnyaMeluncur di GIIAS 2024, NJKB Hyundai Ioniq 5 N dan All New SantaFe bocor. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaPabrikan otomotif Hyundai sedang menunggu operasional pabrik baterai mobil listrik, bekerja sama dengan LG Energy, di kawasan industri Karawang.
Baca SelengkapnyaHyundai Motor Company dan INVI, anak usaha PT Indika Energy Tbk, be kerja sama untuk merevolusi transportasi umum dengan memperkenalkan mobil listrik komersial.
Baca Selengkapnya