Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Di Otomotif, Astra targetkan mampu full change model di 2019/2020

Di Otomotif, Astra targetkan mampu full change model di 2019/2020 Astra International. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Kelompok usaha PT Astra International Tbk memiliki target jangka panjang pada 2020. Dengan tajuk Goal 2020, perusahaan raksasa yang berusia 60 tahun pada Februari lalu ingin menjadi kebanggan bangsa atau Pride of Nation.

Target bisnis tersebut dicapai lewat strategi pertumbuhan jangka panjang lewat triple roadmap strategy. Yakni portofolio roadmap, people roadmap, dan public contribution roadmap.

Salah satu target Astra di lini bisnis otomotif pada 2020 adalah memiliki kemampuan melakukan full change model produk otomotif roda empat. Kemampuan itu akan dimiliki lewat PT Astra Daihatsu Motor (ADM), yang dimiliki 31,87 persen oleh Astra.

Orang lain juga bertanya?

Sudirman MR, Direktur Astra International, mengatakan kami sedang membangun pusat riset dan pengembang atau R&D mobil lewat ADM. Ini menjadi salah satu goal pride of nation Astra pada 2019/2020.

"Kami ingin memiliki kemampuan rancang bangun lengkap, terutama after body, sehingga R&D ADM bisa melakukan full change model," ujar Sudirman, yang juga Presiden Direktur ADM, kepada beberapa media termasuk Merdeka.com, baru-baru ini.

Menurut Sudirman, fasilitas R&D ADM di Karawang sudah ada sejak 2013 , tapi kemampuannya belum lengkap. Sehingga baru mampu melakukan minor change model, seperti minor change pada model Terios dan Luxio.

Beberapa fasilitas R&D tersebut, antara lain studio desain, test course untuk uji coba kendaraan untuk lebih dari 20 jenis simulasi kondisi jalan ekstrim yang ada di Indonesia.

"Jadi dulu kami baru bikin aksesoris, kini meningkatkan mampu bikin minor change, dan nanti mampu full model chage. Targetnya pada 2019/2020," pungkas dia.

Berdasarkan kinerja 2016, lini usaha otomotif berkontribusi terbesar pada laba bersih Astra, yakni sekitar 60 persen atau setara Rp 9 triliun dari Rp 15 triliun.

Secara volume, penjualan mobil Astra Grup naik 16 persen menjadi 591.000 unit. Sehingga pangsa pasar Astra naik menjadi 56 persen secara nasional. Di bisnis mobil, Astra menaungi merek-merek seperti Toyota, Daihatsu, Isuzu, Peugeot, UD Trucks, dan BMW.

(mdk/ega)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Selain Baterai Kendaraan Listrik, Ini Teknologi yang Digunakan untuk Turunkan Emisi Karbon
Selain Baterai Kendaraan Listrik, Ini Teknologi yang Digunakan untuk Turunkan Emisi Karbon

Pemerintah melalui Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengusulkan tiga strategi demi mengejar target nol emisi karbon di masa depan.

Baca Selengkapnya
Astra International Lanjutkan Investasi, meski Sudah Gelontorkan Duit Rp 35 Triliun per September
Astra International Lanjutkan Investasi, meski Sudah Gelontorkan Duit Rp 35 Triliun per September

Presiden Direktur PT Astra International Tbk Djony Bunarto Tjondro menjelaskan, pihaknya telah mengeluarkan dana senilai Rp 34-35 triliun di kuartal III 2023.

Baca Selengkapnya
AHM Rancang Rencana Khusus untuk Mencapai Penjualan 4,9 Juta Unit di Tahun 2024
AHM Rancang Rencana Khusus untuk Mencapai Penjualan 4,9 Juta Unit di Tahun 2024

AHM berhasil menjual sebanyak 3,7 juta unit. Pencapaian ini, tumbuh sebesar 2,5 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu.

Baca Selengkapnya
Kejar Target Jadi Perusahaan Kelas Dunia, Begini Strategi Diterapkan Holding BUMN Jasa Survei di 2024
Kejar Target Jadi Perusahaan Kelas Dunia, Begini Strategi Diterapkan Holding BUMN Jasa Survei di 2024

IDSurvey akan lakukan perbaikan secara menyeluruh untuk meningkatkan keunggulan pada seluruh aspek, yakni fundamental bisnis, operasi dan bisnis.

Baca Selengkapnya
Transaksi hampir Rp 1 Triliun berhasil diraih oleh Astra Financial di GIIAS 2024.
Transaksi hampir Rp 1 Triliun berhasil diraih oleh Astra Financial di GIIAS 2024.

GIIAS 2024 baru berjalan 5 hari, transaksi Astra Financial nyaris menyentuh Rp 1 triliun. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
AstraZeneca Pasang Target Kurangi 900 Metrik Ton Emisi Karbon hingga Akhir Tahun
AstraZeneca Pasang Target Kurangi 900 Metrik Ton Emisi Karbon hingga Akhir Tahun

Pengurangan dari kendaraan operasional tersebut mencapai hingga 900-ton.

Baca Selengkapnya
Begini Transformasi Dijalankan BUMN Indonesia Re dalam Tiga Tahun Terakhir, Termasuk Digitalisasi IT
Begini Transformasi Dijalankan BUMN Indonesia Re dalam Tiga Tahun Terakhir, Termasuk Digitalisasi IT

Transformasi tersebut di antaranya pada kebijakan teknik operasional dan bisnis, pengembangan talent-talent muda, meningkatkan program engagement karyawan dll.

Baca Selengkapnya
Hyundai Berencana Menjual 2 Juta Kendaraan Listrik Setiap Tahun pada Tahun 2030
Hyundai Berencana Menjual 2 Juta Kendaraan Listrik Setiap Tahun pada Tahun 2030

Produsen mobil asal Korea Selatan tersebut menegaskan komitmennya untuk meningkatkan daya saing di sektor kendaraan listrik dan hybrid

Baca Selengkapnya
Tiga Jurus APP Sinar Mas Tekan Dekarbonisasi untuk Keberlanjutan Bisnis
Tiga Jurus APP Sinar Mas Tekan Dekarbonisasi untuk Keberlanjutan Bisnis

Dalam mewujudkan dekarbonisasi, peta jalan tersebut mengakomodir tiga pilar operasional.

Baca Selengkapnya
OJK Luncurkan Peta Jalan Perasuransian 2023-2027, Begini Isinya
OJK Luncurkan Peta Jalan Perasuransian 2023-2027, Begini Isinya

Peta jalan atau roadmap tersebut dirancang selaras dengan aturan dalam Undang-Undang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (UU P2SK).

Baca Selengkapnya
Hari Pertama Kerja 2024, Brantas Abipraya Evaluasi Kinerja 2023
Hari Pertama Kerja 2024, Brantas Abipraya Evaluasi Kinerja 2023

PT Brantas Abipraya (Persero) terus aktif melakukan transformasi bisnis.

Baca Selengkapnya
'Step by Step' Proses Produksi 1 Mobil Alya di Pabrik Daihatsu Karawang
'Step by Step' Proses Produksi 1 Mobil Alya di Pabrik Daihatsu Karawang

Sejak berdiri pada 46 tahun lalu hingga saat ini, ADM telah mencapai produksi lebih dari 8 juta unit untuk pasar domestik dan global.

Baca Selengkapnya