Hyundai Ioniq bakal 'super istimewa' di kalangan mobil hybrid
Merdeka.com - Hyundai mengatakan bahwa Ioniq akan menjadi mobil pertama di dunia yang menawarkan listrik, plug-in hybrid dan hybrid powertrain dalam tubuh tunggal. Lebih dari itu, Ioniq menggabungkan efisiensi bahan bakar kelas dunia yang menyenangkan, drive yang responsif dan desain yang menarik.
"Ini adalah campuran menarik dan juga unik yang belum pernah ada di kalangan kendaraan hybrid," ujar Woong-Chul Yang, selaku Head of Hyundai Motor R&D Center, seperti yang dikutip dari Paultan (17/12).
Digadang-gadang, mobil ini bakal menjadi penantang bagi Toyota Prius. Hyundai Ioniq dikabarkan bakal melakoni debutnya secara global di bulan Januari 2016 mendatang di Korea.
-
Mengapa Hyundai fokus pada pengembangan kendaraan bertenaga hidrogen? Dengan hidrogen diharapkan dapat mengurangi polusi lingkungan. Bagi HMC fokus pada slogan: Carbon Neutral.
-
Kenapa mobil listrik semakin diminati? Di berbagai negara, termasuk Indonesia, mobil listrik semakin diminati karena keunggulannya yang ramah lingkungan dan efisiensi energi.
"Hyundai Motor memiliki pondasi yang kuat dalam hal inovasi, kendaraan hemat bahan bakar juga. Sehingga kami bangga untuk membuat line-up untuk Ioniq," lanjutnya.
Penasaran? Tunggu saja tanggal mainnya!
(mdk/ega)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mobil listrik Hyundai Ioniq 6 dijual di Indonesia di GIIAS 2023. Mobil listrik tercanggih Hyundai Indonesia.
Baca SelengkapnyaHyundai Indonesia masih fokus memasarkan model mobil listrik (EV) di teknologi elektrifikasi. Meski model hybrid lebih cocok di Indonesia saat ini.
Baca SelengkapnyaMeluncur di GIIAS 2024, NJKB Hyundai Ioniq 5 N dan All New SantaFe bocor. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaMenjelang peluncuran resminya, foto-foto dari Hyundai IONIQ 7 EV yang sedang diuji coba di jalanan mulai tersebar luas
Baca SelengkapnyaHyundai perkuat komitmen mobilitas hijau di Indonesia dengan berbagai model mobil listrik inovatif.
Baca SelengkapnyaPT Hyundai Motors Indonesia (HMID) berencana memasarkan lebih banyak pilihan mobil listrik untuk masyarakat Indonesia, seperti MPV 7-seaters.
Baca SelengkapnyaToyota siapkan satu mobil elektrifikasi dan satu model dari divisi GR yang akan luncur di GIIAS 2024.
Baca SelengkapnyaPT Hyundai Motors Indonesia (HMID) akan terus memperluas jajaran produk kendaraan listriknya di Tanah Ai
Baca SelengkapnyaPunya banyak produk hibrida, Toyota beri tanggapan terkait Hyundai yang siap memasuki pasar mobil hybrid. Yuk simak selengkapnya!
Baca SelengkapnyaPenjualan mobil listrik berbasis baterai di Indonesia terus bertumbuh, sejak insentif PPN dari pemerintah bagi BEV yang dirakit lokal.
Baca SelengkapnyaHyundai tetap niat jualan mobil hybrid meski tanpa insentif. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaMobil listrik Hyundai Ioniq 6 dijual Rp 1,197 miliar di Indonesia. Bersaing dengan Toyota bZ4X.
Baca Selengkapnya