KTB targetkan 10 diler dengan fasilitas top Mitsubishi di 2017
Merdeka.com - Mitsubishi Indonesia menargetkan memiliki 10 (sepuluh) diler yang dilengkapi dengan fasilitas perbaikan bodi dan cat pada 2017. Diler ini bisa dikatakan 'super', karena menawarkan layanan one stop service dengan memberikan layanan 3S (sales, service, and spareparts), serta bodi dan cat.
Osamu Iwaba, Executive General Manager MMC Marketing Division PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), mengaku saat ini KTB memiliki dua diler dengan fasilitas bodi dan cat ini, yakni di Bandung dan Lampung. Diler Bandung ini sudah diresmikan pada akhir Oktober lalu, sedangkan diler Lampung diresmikan hari ini, Senin (19/12).
Tahun depan, kata Iwaba, pihaknya akan menambah diler serupa sebanyak 10 diler. "Diler berikutnya ada di Bekasi, yang akan diresmikan pada Januari atau Februari 2017. Berikutnya, Medan pada Maret. Kami akan melihat lagi kota-kota besar di Indonesia yang potensial di semester berikutnya," ujar Iwaba, saat menghadiri peresmian fasilitas bodi dan car diler PT Budi Berlian Motor di Bandar Lampung, hari ini.
-
Gimana Mitsubishi Fuso melayani konsumen? Tidak hanya menjual unit, Mitsubishi Fuso juga memiliki program visit konsumen, serta pelayanan after sales, pelatihan untuk customer yang memerlukan program perawatan kendaraan.
-
Bagaimana Mitsubishi Fuso meningkatkan pelayanan konsumen? Mitsubishi Fuso kini punya dealer 3S yang lebih lengkap di Kota Bukittinggi, Sumatera Barat. Pelayanan konsumen pun makin ditingkatkan.
-
Dimana Mitsubishi Motors populer? Mitsubishi Motors terkenal di dunia reli lewat Pajero dan banyak melahirkan produk-produk andal di roda empat.
-
Dimana Mitsubishi All New Triton dipamerkan? Pengunjung GIIAS 2024 bisa dapat langsung bertualang melihat-lihat Mitsubishi All New Triton dan New Pajero Sport yang dipamerkan di panggung utama booth Mitsubishi Motors.
-
Dimana tempat servis motor yang bagus? Servis kendaraan merupakan kewajiban yang tidak bisa ditawar bagi para pemilik kendaraan.
-
Apa saja fasilitas yang tersedia di dealer baru? Dealer baru ini memiliki showroom area dengan luas 462 m2 yang telah dilengkapi dengan Kids Zone, Sales Counter, Parts Counter, CS Counter, Parts Display, Internet/Wi-Fi, Meja Negosiasi, Unit Display, dan LED TV.
Iwaba mengungkapkan ekspansi diler "super" ini merupakan strategi bisnis KTB secara jangka panjang di Indonesia. Diler sempurna ini akan hadir di daerah yang populasi mobil Mitsubishi banyak.
"Demi memberikan layanan berkualitas, maka itu kami bekerja sama dengan diler-diler profesional untuk membangun fasilitas bodi dan cat," ucap dia.
Fasilitas Pertama di Sumatera
Untuk di Lampung sendiri, KTB bekerja sama dengan PT Budi Berlian Motor di Bandar Lampung. Ini menjadikan diler Budi Berlian Motor sebagai diler dengan fasilitas perbaikan dan pengecatan bodi kendaraan berstandar Mitsubishi pertama di Pulau Sumatra.
Fasilitas Mitsubishi Bodi & Cat di diler Budi Berlian Motor - Lampung merupakan yang pertama di Sumatra dan kedua di Indonesia. Selain melayani layanan 3S (Sales, Service, and Spare Parts).
KTB ©2016 Merdeka.comSebagai diler resmi, maka diler Budi Berlian Motor memiliki fasilitas dengan kelengkapan peralatan dan teknologi terbaru berstandar Mitsubishi, yang didukung dengan jaminan genuine part dan premium paint material yang siap melayani perbaikan bod kendaraan dengan kondisi kerusakan ringan hingga sedang, serta pengecatan.
Fasilitas dari workshop perbaikan dan pengecatan bodi milik Budi Berlian Motor – Lampung ini, antara lain Mixing Room, Repair Area, Spray Booth, Warehouse Part dan 22 stall yang mendukung proses rekondisi kendaraan dengan estimasi kapasitas layanan hingga 300 unit kendaraan setiap bulan.
(mdk/ega)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Lokasi Dealer 3S (Sales, Service, Spare Part) ini berada di lokasi yang lebih strategis dan lengkap.
Baca SelengkapnyaChery Indonesia siapkan armada service car. Menariknya, dapat diakses via WA Group.
Baca SelengkapnyaSubaru Indonesia membuka diler terbaru di Tebet, Jakarta Selatan. Plaza Subaru Tebet menjadi diler kedua di Jakarta, setelah Plaza Subaru Pondok Indah.
Baca SelengkapnyaRMA Indonesia, agen pemegang merek (APM) Ford di Indonesia, bersama PT Hayyu Pratama Dealer, meresmikan diler baru di Samarinda, Kalimantan Timur.
Baca SelengkapnyaKekuatan industri otomotif nasional saat ini di antaranya ditopang oleh 23 perusahaan.
Baca SelengkapnyaFasilitas Mitsubishi Motors Training Center ini diharapkan akan menjadi pusat unggulan dalam pengembangan keterampilan dan kapabilitas tenaga kerja.
Baca SelengkapnyaPada Exclusive Media Day tanggal 17 Juli, MMKSI menyampaikan semangat untuk memanjakan konsumen.
Baca SelengkapnyaNeta meresmikan diler pertama di Indonesia di Kelapa Gading, Jakarta Utara.
Baca SelengkapnyaBersama mitranya, PT Mitra Maju Mobilindo (MMM), Hyundai Indonesia resmikan Hyundai Adisucipto Solo, Hyundai Magelang, Hyundai Setiabudi, dan Hyundai Tegal.
Baca SelengkapnyaPembukaan dealership BAIC di Indonesia ini juga mencerminkan optimisme BAIC terhadap pertumbuhan industri otomotif di Indonesia.
Baca Selengkapnya