Masuk Indonesia, Nissan X-Trail Hybrid dibanderol Rp 600 juta
Merdeka.com - Rumor Nissan X-Trail Hybrid masuk Indonesia akhirnya terjawab dalam gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2015. PT Nissan Motor Indonesia (NMI) secara resmi meluncurkan kendaraan konsep high performance pertama Nissan yang 100 persen menggunakan tenaga listrik ini dalam kesempatan tersebut, setelah sebelumnya bocor melalui data Kementerian Perindustrian.
"Sudah menjadi komitmen NMI untuk menghadirkan inovasi produk terbaik dan terdepan kepada pelanggan. Kami sangat bersemangat menyambut ajang ini karena pada hari ini kami dapat memperkenalkan New Nissan X-Trail Hybrid," kata Steve Ardianto, President Director NMI.
Menurut Nissan, X-Trail Hybrid ini merupakan SUV hybrid pertama di segmennya. Walau penggunaan BBM lebih sedikit, New X-trail Hybrid tidak kehilangan tenaga besarnya. Tenaga maksimum dari mesinnya 185 PS yang dihasilkan dari kerja sama mesin bensin 144 PS dengan motor listrik 41 PS.
-
Apa saja yang ditawarkan Nissan X-Trail di generasi pertamanya? Generasi pertama X-Trail ini hadir dengan pilihan mesin 2.0 liter dan 2.5 liter, serta tersedia dalam varian penggerak roda depan (FWD) dan penggerak roda empat (4WD).
-
Kenapa Nissan X-Trail menjadi pilihan bagi penggemar mobil? Mobil ini segera menonjol dengan desain yang kokoh dan kemampuan off-road yang andal.
-
Kapan Nissan X-Trail pertama kali diperkenalkan? Cerita X-Trail dimulai di Jepang pada tahun 2000, saat Nissan memperkenalkan SUV terbarunya dengan nama Nissan X-Trail (atau dikenal sebagai Nissan Terrano di beberapa negara).
-
Mobil apa yang paling irit? Pengujian menunjukkan bahwa Nissan Kicks hanya membutuhkan 1 liter bahan bakar untuk menempuh jarak impresif sejauh 26,9 km.
-
Bagaimana Nissan X-Trail terus berkembang? Nissan terus melakukan penyempurnaan pada X-Trail untuk mengikuti perubahan kebutuhan dan tren pasar.
-
Dimana X-Trail pertama kali dikenalkan di Indonesia? Pada tahun 2003, Nissan mengenalkan X-Trail pertama kali di Indonesia.
Dengan tenaga tersebut, mobil diklaim dengan gesit, bahkan pada medan menantang seperti tanjakan yang curam. Hasil test yang dilakukan Nissan Global sebelumnya di Jepang menunjukkan bahwa akselerasi dari diam ke 100 km/jam diperoleh dalam waktu 10,1 detik.
Karena dikendalikan oleh dua transmisi, baik pada motor listrik maupun mesin bensin, kinerjanya didukung dengan Intelligent Dual Clutch.
New X-Trail Hybrid rencananya akan mulai dipasarkan di Indonesia pada November 2015 dengan harga sekitar Rp 600 juta.
(mdk/ega)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dengan semakin banyaknya pilihan SUV hybrid di Indonesia, konsumen kini memiliki lebih banyak opsi kendaraan yang efisien dan ramah lingkungan.
Baca SelengkapnyaBagi yang hendak memboyong mobil hybrid, berikut rincian harga lengkap dari berbagai merek. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaKijang Innova Zenix Hybrid vs BYD M6: Mana yang lebih menguntungkan? Pilih hybrid atau full electric MPV?
Baca SelengkapnyaLengkap, harga dan spesifikasi mobil Suzuki Ertiga Hybrid. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaMobil hybrid semakin bertumbuh di pasar otomotif Indonesia. Setelah merek besar memasarkan varian hybrid dari model populer seperti Toyota Kijang Innova Zenix.
Baca SelengkapnyaMobil hybrid makin populer di Indonesia sejak era elektrifikasi. Volume penjualannya tumbuh hingga mencapai hampir 70 ribu unit di tahun ini.
Baca SelengkapnyaHarga mobil Hyundai Palisade XRT, lengkap dengan spesifikasinya. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaMereka memastikan peluang kehadiran dua kendaraan hybrid itu tergantung besarnya permintaan
Baca SelengkapnyaMacam-macam Mobil Crossover, Beserta Pengertian dan Contohnya
Baca SelengkapnyaNew Wuling Almaz RS Hybrid adalah SUV hybrid paling terjangkau di Indonesia.
Baca SelengkapnyaToyota All-New Yaris Cross bikin aktivitas berkendara jadi lebih nyaman. Yuk, intip berbagai keunggulannya.
Baca Selengkapnya