Mercedes-Benz S 400 L Exclusive buatan bogor hadir di IIMS 2014
Merdeka.com - Hadir dengan booth bergaya elegan, Mercedes-Benz tak tanggung-tanggung dalam memberikan kejutan. Lima varian sekaligus diperkenalkan pada ajang otomotif Indonesia International Motor Show 2014 di JIEXPO Kemayoran, Kamis (18/09).
Lima varian tersebut antara lain yaitu GLA-Class (GLA 200 Sport), The new C-Class (C 200 Avantgarde dan C 250 AMG), CLS-Class (CLS 400 AMG Dynamic), E 63 AMG S dan S-Class (S 400 L Exclusive). Tak sampai disitu khusus untuk varian S Class yaitu S 400 L Exclusive yang sebenarnya telah diperkenalkan pada bulan Juni lalu, kini hadir dalam versi rakitan lokal.
"Tahun ini merupakan periode pertumbuhan yang sangat baik bagi Mercedes-Benz di Indonesia. Setelah meluncurkan S 400 L Eksklusif pada bulan Juni lalu, kini kami memperkenalkan model S-Class hasil rakitan lokal di Wanaherang, Bogor," jelas Dr. Claus Weidner, Presiden and CEO Mercedes-Benz Indonesia.
-
Kenapa pajak Mercedes-Benz tinggi? Kendaraan legendaris asal Jerman ini termasuk dalam kategori mobil mewah dengan pajak yang tinggi.
-
Apa mobil termahal di dunia? Rolls-Royce Sweptail menjadi mobil termahal di dunia dan hanya diproduksi dalam jumlah yang sangat terbatas.
-
Bagaimana cara bayar pajak Mercedes-Benz? Ketika akan membayar pajak kendaraan, penting untuk mengetahui dokumen-dokumen yang perlu disiapkan, yaitu: BPKB asli dan fotocopy STNK asli dan fotocopy KTP asli dan fotocopy Surat kuasa (jika dibutuhkan) Formulir perpanjangan STNK (diambil di kantor Samsat)
-
Apa nama mobil yang pertama kali menggunakan merek Mercedes? Mobil balap Mercedes 35 hp tahun 1901 menjadi mobil pertama yang menggunakan merek Mercedes.
Kelima varian ini pun dibanderol dengan harga yang cukup fantastis. CLS 400 AMG Dynamic dibanderol Rp 1,399 miliar, E 63 AMG S seharga Rp 3.039 miliar, C 200 Avantgarde Rp 739 juta, C 250 AMG di harga Rp 899 juta, GLA 200 Sport di harga Rp 649 juta, dan S 400 L Exclusive rakitan lokal dibanderol Rp 2,089 miliar off the road.
(kpl/fid/rd) (mdk/)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mercedes-Benz EQE SUV resmi hadir di Indonesia untuk melawan BMW iX. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaMercedes-Benz mempersembahkan delapan kendaraan unggulan di GJAW 2024.
Baca SelengkapnyaAcara ini menampilkan 12 mobil, dengan model-model baru seperti Sport Utility Vehicle (SUV) GLS 450, yang tangguh dan EQB 250+, si paling ramah keluarga.
Baca SelengkapnyaPenjualan Lexus di Indonesia hampir sepenuhnya didominasi oleh kendaraan-kendaraan elektrifikasi
Baca SelengkapnyaPameran otomotif terbesar di Indonesia turut diramaikan sederet mobil-mobil mewah seharga miliaran rupiah. Simak penampakannya!
Baca SelengkapnyaTerbaru, Mercedes-Benz GLS 450 4Matic FL dan EQB 250+ FL.
Baca SelengkapnyaMercedes-Benz Indonesia menyumbangkan 16 unit mobil listrik untuk upacara HUT RI ke-79 di IKN.
Baca SelengkapnyaBMW masih memimpin daftar mobil termahal dalam ajang pameran otomotif IIMS 2024.
Baca SelengkapnyaMercedes-Benz akan memperkenalkan kembali Smart di pasar Indonesia. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaKehadiran para SPG cantik ini bertujuan menarik perhatian pengunjung GIIAS 2024.
Baca Selengkapnya