Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Nissan GT-R terbaru lahir, Tesla harusnya waspada

Nissan GT-R terbaru lahir, Tesla harusnya waspada Nissan Vision Gran Turismo 2020. © paultan.org

Merdeka.com - Nissan GT-R diharapkan bakal hadir di tengah-tengah kita sebelum tahun 2018. Itu bisa terjadi kisaran tahun 2017 nanti.

Lantas, apa yang spesial?

Beberapa keunggulan siap dibawa untuk bersaing di pasaran. Salah satunya adalah Nissan GT-R terbaru dikatakan bakal memiliki keunggulan lebih irit bahan bakar dari versi sebelumnya. Mobil ini akan meningkatkan torsi di putaran rendah sehingga membuatnya lebih irit bahan bakar.

Rumornya, mobil ini akan memiliki powertrain hybrid yang berasal dari LM Nismo. Ben Bowlby selaku direktur teknis mengungkapkan bahwa NIssan GT-R generasi berikutnya akan mengusung mesin V6 twin turbo dengan kapasitas 3.0liter.

Lebih jauh, Nissan GT-R akan mempertahankan format 2+2 coupe dan styling yang sama dengan beberapa elemen fitur milik 2020 Vision GT.

nissan vision gran turismo 2020

Direktur EV Nissan Eropa, Gareth Dunsmore mengungkapkan bawa di masa depan penggunaan all-electric bisa menjadi pilihan.

"Kita tidak bisa membangun GT-R listrik saat ini. Tapi saya sangat tertarik dengan itu. Kita bisa membuatnya di masa depan," ujarnya.

Itu artinya, penggunaan all-electric bisa diterapkan untuk masa depan saat Nissan GT-R lahir. Jika itu terjadi, Tesla harusnya waspada. Tesla sendiri baru-baru ini merilis Model S P90D, yang dapat berlari cepat dari hampir semua rivalnya dan masih benar-benar bebas emisi.

Sepertinya Tesla akan mendapat saingan baru di model mobil listrik di masa depan. Kita tunggu saja.

(mdk/ega)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Nissan Serena e-Power Mejeng di GIIAS 2024, Begini Detailnya
Nissan Serena e-Power Mejeng di GIIAS 2024, Begini Detailnya

Nissan Indonesia terus menunjukkan komitmennya untuk memimpin era baru dalam teknologi dan keberlanjutan.

Baca Selengkapnya
Daftar Harga Mobil Nissan GT-R Terbaru, Sportcar Idaman dengan Tenaga Buas
Daftar Harga Mobil Nissan GT-R Terbaru, Sportcar Idaman dengan Tenaga Buas

GT-R merupakan salah satu mobil andalan dari Nissan yang telah diproduksi sejak lama. Gen terbarunya diperkenalkan pada tahun 2023 di acara Tokyo Auto Salon.

Baca Selengkapnya
Nissan Konfirmasi Akan Ada Dua Model Lain Akan Menemani Peluncuran Serena Terbaru di GIIAS 2024
Nissan Konfirmasi Akan Ada Dua Model Lain Akan Menemani Peluncuran Serena Terbaru di GIIAS 2024

Generasi terbaru Nissan Serena yang lama ditunggu akhirnya akan masuk Indonesia. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Dongfeng Nissan Meluncurkan Mobil Listrik Pertamanya di Guangzhou Auto Show 2024
Dongfeng Nissan Meluncurkan Mobil Listrik Pertamanya di Guangzhou Auto Show 2024

Pameran otomotif Tiongkok, Guangzhou Auto Show 2024, menjadi ajang bagi berbagai produsen mobil untuk memperkenalkan inovasi terbaru mereka.

Baca Selengkapnya
Nissan Stop Produksi Mobil Konvensional, Listrik Jadi Andalan
Nissan Stop Produksi Mobil Konvensional, Listrik Jadi Andalan

Strategi Nissan Stop Produksi Mobil Konvensional, Ganti Era ke Mobil Bertenaga Listrik

Baca Selengkapnya
Apakah Nissan memilih Thailand untuk meningkatkan produksi mobil hybrid karena mendapatkan insentif?
Apakah Nissan memilih Thailand untuk meningkatkan produksi mobil hybrid karena mendapatkan insentif?

Nissan tengah mendorong banyak model elektrifikasi untuk bisa akselarasi di pasar global

Baca Selengkapnya
Strategi Nissan Stop Produksi Mobil Konvensional, Ganti Era ke Mobil Bertenaga Listrik
Strategi Nissan Stop Produksi Mobil Konvensional, Ganti Era ke Mobil Bertenaga Listrik

Strategi Nissan Stop Produksi Mobil Konvensional, Ganti Era ke Mobil Bertenaga Listrik

Baca Selengkapnya
Nissan Ariya Bakal Gunakan Charger Tesla untuk Mobil Listriknya di Amerika
Nissan Ariya Bakal Gunakan Charger Tesla untuk Mobil Listriknya di Amerika

Mobil listrik Nissan Ariya yang dijual di Amerika Serikat akan mulai menggunakan sistem pengisian North American Charging System (NACS) milik Tesla.

Baca Selengkapnya
Diluncurkan segera, Nissan GT-R generasi terbaru memiliki unsur 'Godzilla'.
Diluncurkan segera, Nissan GT-R generasi terbaru memiliki unsur 'Godzilla'.

Nissan GT-R Generasi Terbaru Bakal Segera Diluncurkan, Punya Elemen 'Godzilla'

Baca Selengkapnya
Sejak tahun 1969, Nissan GT-R telah menjadi supercar ikonik dalam sejarah.
Sejak tahun 1969, Nissan GT-R telah menjadi supercar ikonik dalam sejarah.

Berikut sejarah perjalanan si supercar terkencang Nissan GT-R dari masa ke masa. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Setelah Chery Omoda 5 GT, Neta Indonesia Akan Pasarkan Mobil Sport Listrik Neta GT
Setelah Chery Omoda 5 GT, Neta Indonesia Akan Pasarkan Mobil Sport Listrik Neta GT

Neta Indonesia membuka spesifikasi dan fitur Neta GT, sedan sport listrik.Ada 4 varian termasuk varian AWD.

Baca Selengkapnya
FOTO: Toyota Ramaikan GIIAS 2024 dengan All New Prius hingga GR Yaris Facelift, Ini Penampakannya!
FOTO: Toyota Ramaikan GIIAS 2024 dengan All New Prius hingga GR Yaris Facelift, Ini Penampakannya!

Toyota meramaikan GIIAS 2024 dengan line up yang bervariasi, mulai dari mobil dengan teknologi elektrifikasi hingga divisi Gazoo Racing (GR).

Baca Selengkapnya