Nissan Juke terbaru tampil lebih berani, lebih sangar!
Merdeka.com - Diluncurkan pada tahun 2011 lalu, NIssan Juke selalumenjadi buah bibir karena mengusung desain yang cukup berani. Nah, Nissan rupanya masih ingin mempertahankan pemikiran orang untuk membuat Juke terbaru dengan styling yang tidak jauh berbeda dengan pendahulunya.
Menurut lansiran Carscoops (10/12), Nissan Juker 2017 nantinya bakal menggunakan desain yang didasarkan pada konsep Gripz yang telah diperkenalkan bulan September lalu di ajang Frankfurt.
Seperti konsep Gripz, Juke terbaru nantinya bakal memiliki lampu depan LED dengan gaya anak panah runcing. Ini menunjukkan adanya kesan sporty dan cukup berani. Belum lagi V-Motion di bagian grille depan yang sudah menjadi ciri khas kendaraan miliki Nissan.
-
Siapa yang berkolaborasi dalam Nissan Livina terbaru? Pada tahun 2019, NMI mengambil langkah strategis dengan meluncurkan Nissan Livina generasi terbaru hasil kerja sama dengan Mitsubishi Motors Corporation.
-
Apa keunikan pelek mobil modifikasi? Tidak ada batasan untuk kreativitas dalam dunia modifikasi kendaraan. Setiap bagian dapat diubah, dibentuk, dan disesuaikan sesuai keinginan.
-
Apa jenis mobil Nissan Livina? Nissan Livina adalah nama salah satu Multi Purpose Vehicle (MPV) keluarga di Indonesia.
-
Apa itu Nissan GT-R? Nissan GT-R adalah mobil sport yang diproduksi oleh Nissan dan diluncurkan di Jepang pada tanggal 6 Desember 2007.
-
Apa saja fitur unggulan Suzuki Jimny? Fitur-fitur seperti Hill Hold Control dan Hill Descent Control diaktifkan untuk mengelola sistem pengereman secara cerdas saat menghadapi tanjakan atau turunan. Sementara itu, Traction Control dan ESP menjaga stabilitas kendaraan, dan Ladder Frame meningkatkan performa Jimny saat menjelajah medan berat.
-
Kapan Suzuki Jimny 5 pintu diluncurkan? Pada 15 Februari 2024, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi memperkenalkan SUV legendaris yang telah dinantikan oleh para penggemar di Indonesia, yaitu Suzuki Jimny 5-pintu, dalam ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024 yang berlangsung di JIExpo Kemayoran, Jakarta.
Akan tetapi untuk mobil ini diperkirakan bakal ditawarkan dengan plug-in hybrid powertrain, menggabungkan motor listrik Nissan LEAF dengan mesin bensin kecil sebagai generator pengisi baterai. Untuk itu, diharapkan 'daya ledak' Juke terbaru ini nantinya harus lebih dari 100hp dan torsi 254Nm.
Di sisi lain, ada yang lebih menarik. Pemasangan transmisi dual-clutch 6-speed hasil pinjam dari milik Renault Clip RS 220.
(mdk/ega)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mobil baru dari Suzuki tertangkap kamera sedang berjalan dengan kamuflase. Apakah akan meluncur di GIIAS 2024?
Baca SelengkapnyaHatchback andalan Suzuki, Swift, punya generasi baru yang dipamerkan di Japan Mobility Show 2023 lalu. Menariknya, ada varian hybrid.
Baca SelengkapnyaModel terbaru ini akan mengalami perubahan yang cukup signifikan dibandingkan dengan generasi sebelumnya
Baca SelengkapnyaGT-R merupakan salah satu mobil andalan dari Nissan yang telah diproduksi sejak lama. Gen terbarunya diperkenalkan pada tahun 2023 di acara Tokyo Auto Salon.
Baca SelengkapnyaDesain dan platform New SUV Mitsubishi hanya untuk Mitsubishi. Tidak akan dibagi ke anggota aliansi seperti Nissan atau Renault.
Baca SelengkapnyaSedikitnya sudah 5 mobil yang meluncur di tahun 2024. Yuk simak!
Baca Selengkapnya