Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Rem cakram yang sederhana nan penting

Rem cakram yang sederhana nan penting Rem Cakram (c) procarmechanics.com

Merdeka.com - Rem cakram adalah sistem pengereman yang terdapat pada kendaraan. Komponen utama dari rem cakram adalah piringan cakram, kampas, serta kaliper rem.

Cara kerja rem cakram adalah pada saat anda menginjak pedal rem, maka piston pada master rem akan tertekan dan terdorong ke depan.

Hal tersebut memberikan tekanan pada minyak rem dan diteruskan melalui selang rem ke piston yang menyebabkan kampas rem terdorong, sehingga kampas rem tersebut mencengkram piringan cakram.

Apabila diperhatikan, seringkali rem cakram hanya terdapat di bagian roda depan, dan tidak dipasang di roda belakang.

Hal ini disebabkan karena pada saat pengereman, berat dari kendaraan cenderung bergerak ke depan. Maka dari itu roda bagian depan membutuhkan pengereman yang lebih menggigit.

Di samping itu, rem cakram memiliki beberapa keunggulan dibanding rem teromol. Di antaranya adalah rem cakram memiliki konstruksi yang lebih sederhana sehingga mudah untuk diganti.

Dan yang paling penting, rem cakram dianggap lebih unggul karena dapat menghamburkan panas lebih baik dan lebih awet.

(kpl/fdk) (mdk/)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Metode untuk Mengetahui Apakah Kampas Rem Motor Sudah Aus, Cukup Perhatikan Tanda Ini
Metode untuk Mengetahui Apakah Kampas Rem Motor Sudah Aus, Cukup Perhatikan Tanda Ini

Mengetahui keuasan kampas rem cukup mudah. Pengguna hanya perlu melihat indikator ini. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
5 Metode untuk Memelihara Piringan Cakram Motor Agar Tetap Berfungsi dengan Baik
5 Metode untuk Memelihara Piringan Cakram Motor Agar Tetap Berfungsi dengan Baik

Berikut adalah beberapa tips untuk merawat piringan cakram motor

Baca Selengkapnya
Mempelajari 9 Komponen Utama Rem Tromol pada Mobil serta Perannya
Mempelajari 9 Komponen Utama Rem Tromol pada Mobil serta Perannya

Kenali komponen utama rem tromol mobil dan fungsinya untuk performa pengereman optimal.

Baca Selengkapnya
Cara Kerja Rem Tromol dan Perawatannya Agar Awet
Cara Kerja Rem Tromol dan Perawatannya Agar Awet

Kupas tuntas rem tromol, komponen penting pada motor. Pelajari cara kerja, 9 komponen utama, dan tips merawatnya agar tetap optimal.

Baca Selengkapnya
Berapa Ketebalan Ideal Kampas Rem Cakram Mobil? Temukan Jawabannya di Sini
Berapa Ketebalan Ideal Kampas Rem Cakram Mobil? Temukan Jawabannya di Sini

Standar ketebalan kampas rem cakram mobil: depan 9mm baru, 3mm minimal; belakang 6mm baru, 2mm minimal.

Baca Selengkapnya
Cara Merawat Rem Motor Agar Tetap Berfungsi dengan Baik
Cara Merawat Rem Motor Agar Tetap Berfungsi dengan Baik

Pelajari cara mudah merawat rem motor agar tetap responsif dan awet.

Baca Selengkapnya
Panduan untuk Menyetel Rem Motor yang Kurang Responsif, Yuk Ikuti Langkah-langkahnya!
Panduan untuk Menyetel Rem Motor yang Kurang Responsif, Yuk Ikuti Langkah-langkahnya!

Berikut adalah beberapa cara untuk mengatur sendiri rem motor yang kurang pakem

Baca Selengkapnya
Inilah Komponen Rem Mobil yang Sering Diabaikan, Padahal Bisa Menyelamatkan Nyawa Anda
Inilah Komponen Rem Mobil yang Sering Diabaikan, Padahal Bisa Menyelamatkan Nyawa Anda

Ketahui fungsi penting backing plate pada rem tromol mobil dan tips perawatannya agar komponen ini dapat bekerja optimal untuk keselamatan berkendara.

Baca Selengkapnya
Inilah Metode untuk Menghindari Rem Cakram Mobil Agar Tidak Keriting
Inilah Metode untuk Menghindari Rem Cakram Mobil Agar Tidak Keriting

Berikut ini sejumlah cara untuk mencegah rem cakram mobil menjadi keriting

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Rem Depan Penting Digunakan saat Mengerem Motor Matic
Ini Alasan Rem Depan Penting Digunakan saat Mengerem Motor Matic

Alasan Rem Depan Penting Digunakan saat Mengerem Motor Matic. Simak yuk!

Baca Selengkapnya
Penyebab dan Cara Mengatasi Piringan Cakram yang Tidak Rata
Penyebab dan Cara Mengatasi Piringan Cakram yang Tidak Rata

Jika Anda mulai merasa pedal rem bergetar secara tidak wajar saat diinjak, hal ini mungkin menjadi pertanda bahwa ada masalah dengan cakram rem Anda.

Baca Selengkapnya