Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sampai Juni, 4 juta motor Honda servis di AHASS Jabar

Sampai Juni, 4 juta motor Honda servis di AHASS Jabar Foto: Nazar

Merdeka.com - Hingga paruh waktu tahun ini bengkel resmi AHASS masih menjadi favorit pemilik sepeda motor Honda di Jawa Barat untuk perawatan dan perbaikan. Selama semester pertama PT Daya Adicipta Mustika (DAM) selaku distributor sepeda motor dan suku cadang Honda di Jawa Barat mencatat hampir 4 juta atau tepatnya 3.791.753 unit sepeda motor Honda melakukan servis di AHASS.

Angka tersebut mengalami kenaikan 14,8% dari semester 1 tahun 2014 yang mencapai 3.303.237 unit. Jika dibagi dengan 516 jaringan AHASS yang tersebar di seluruh daerah Jabar, unit entry setiap AHASS DAM setiap bulan mencapai 1.140 unit.

 4 juta motor honda servis di ahass jabar 26c1ae

"Dari 17 kota yang berada di wilayah Jawa Barat, 5 kota dengan kontribusi terbesar terhadap unit entry Jabar adalah Bandung 22%, Bekasi 20%, Bogor 12%, Depok 8%, dan Cirebon 7%," ungkap Henry Saputra, Manager Service Network Departement DAM.

 4 juta motor honda servis di ahass jabar 9d3a8e

Selain karena tumbuhnya volume penjualan unit sepeda motor Honda di tahun 2015, kenaikan unit entry ini juga dikarenakan banyaknya kegiatan yang dilakukan oleh DAM, diantaranya program AHASS kampungku, AHASS Go Smart, program CSR Derma AHASS, Program special Day dan servis murah hajatan Honda Injeksi.

"Tahun ini, DAM menargetkan 8,2 juta unit entry untuk AHASS, atau naik 21.9% dari tahun sebelumnya. Demi mencapai target tersebut,DAM akan melakukan serangkaian program seperti Mobile Service, Safety check Campaign, Loyal Customer Gathering Program special Day, AHASS Go to company, AHASS Go Smart, Servis Murah di pedesaan, dan Special Part Campaign," Jelas Henry.

(kpl/nzr/lrs) (mdk/)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
AHM Rancang Rencana Khusus untuk Mencapai Penjualan 4,9 Juta Unit di Tahun 2024
AHM Rancang Rencana Khusus untuk Mencapai Penjualan 4,9 Juta Unit di Tahun 2024

AHM berhasil menjual sebanyak 3,7 juta unit. Pencapaian ini, tumbuh sebesar 2,5 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu.

Baca Selengkapnya
Meski Viral Kasus Rangka e-SAF Patah, Penjualan Motor Honda Baik-baik Saja per September
Meski Viral Kasus Rangka e-SAF Patah, Penjualan Motor Honda Baik-baik Saja per September

Penjualan sepeda motor Honda hingga September masih tumbuh 40%, padahal ada kasus rangka-e-SAF skuternya patah.

Baca Selengkapnya
Kontes Layanan Honda 2023 Mencari Front Line dan Pimpinan Diler Terbaik Nasional
Kontes Layanan Honda 2023 Mencari Front Line dan Pimpinan Diler Terbaik Nasional

PT Astra Honda Motor menggelar Kontes Layanan Honda ke-14, setelah terhenti akibat pandemi Covid-19. Mengusung tema "Kolaborasi Satu Hati untuk Indonesia.

Baca Selengkapnya
Honda Gelar Lomba Adu Mekanik untuk Teknisi Bengkel AHASS, Berhadiah Motor Vario 160
Honda Gelar Lomba Adu Mekanik untuk Teknisi Bengkel AHASS, Berhadiah Motor Vario 160

Bagi teknisi dan service advisor AHASS yang meraih peringkat satu akan mendapatkan hadiah berupa satu unit motor Honda Vario 160.

Baca Selengkapnya
Penjualan Sepeda Motor Naik, FIF Catat Pembiayaan Kredit Sentuh Rp 12 Triliun
Penjualan Sepeda Motor Naik, FIF Catat Pembiayaan Kredit Sentuh Rp 12 Triliun

Pelayanan pembiayaan kendaraan dari FIF Astra kian menanjak. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Pameran GIIAS 2023 Bikin Penjualan Honda Tumbuh Dobel di Agustus
Pameran GIIAS 2023 Bikin Penjualan Honda Tumbuh Dobel di Agustus

Penjualan mobil Honda tumbuh 12 persen pada Agustus. New Brio masih mendominasi.

Baca Selengkapnya
Transaksi hampir Rp 1 Triliun berhasil diraih oleh Astra Financial di GIIAS 2024.
Transaksi hampir Rp 1 Triliun berhasil diraih oleh Astra Financial di GIIAS 2024.

GIIAS 2024 baru berjalan 5 hari, transaksi Astra Financial nyaris menyentuh Rp 1 triliun. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Sejarah Federal Motor yang Kini Menguasai Pasar Roda Dua di Tanah Air
Sejarah Federal Motor yang Kini Menguasai Pasar Roda Dua di Tanah Air

Sejarah Federal Motor yang menjadi raja industri otomotif. Yuk simak!

Baca Selengkapnya