Super keren, ini dia detail Kawasaki Z125 dan Z125 Pro!
Merdeka.com - Akhirnya setelah ditunggu-tunggu, Kawasaki merilis gambar detail detail dari Z125 dan Z125 Pro. Sebelumnya, hanya muncul sebuah gambar bocoran yang dimiliki oleh situs Thailand, Motorival dan itu pun sedikit buram. Kini, lihat dengan seksama betapa menawannya motor ini.
Secara garis besar, Kawasaki Z125 dan Kawasaki Z125 Pro tidak berbeda jauh. Yang membedakan mereka hanyalah pada suspensi. Kawasaki Z125 Pro memiliki spesifikasi suspensi yang lebih tinggi, seperti yang dikutip dari More Bikes (26/10).
Kawasaki Z125 dan Z125 Pro merupakan versi 'bonsai' dari Z1000 yang mempertahankan desain garis keras Si Hijau. Gaya tubuhnya masih terlihat 'garang' namun dalam bentuk yang mungil.
-
Kapan Kawasaki mulai buat motor? Kawasaki memasuki dunia otomotif pada tahun 1949 dengan mengakuisisi Meguro Seisakusho Co., Ltd., produsen sepeda motor terkemuka di Jepang.
-
Apa saja motor ikonik Kawasaki? Era ini menyaksikan lahirnya model-model ikonik seperti Kawasaki H2 Mach III dan Kawasaki Z1 Super Four yang mencuri perhatian dunia dengan kinerja dan desainnya yang inovatif.
-
Kapan Ninja 250R diluncurkan? Model ini menjadi salah satu pelopor motor 250cc dua silinder di Indonesia, diluncurkan oleh PT Kawasaki Motor Indonesia pada tahun 2008.
-
Kapan Honda CBR150R dirilis? Honda CBR150R 2015 - Rp9.000.000 Honda CBR150R menawarkan performa unggul dengan desain sporty yang agresif.
Motor keren dari keluarga Z ini bisa jadi alternatif bagi mereka penunggang muda yang bermimpi memiliki Z800 atau Z1000 suatu hari nanti.
Ingin tahu bagaimana penampakan keren Kawasaki Z125? Berikut foto-fotonya!
Info tentang Kawasaki Z125 ini memang sangat langka. Belum ada spesifikasi resmi yang didapat. Ekspektasi publik mengatakan motor ini harusnya hadir di tanggal 30 Oktober nanti. Kemudian diharapkan meluncur di pasaran global pada tahun 2016 mendatang.
(mdk/ega)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kawasaki Ninja ZX-25RR KRT Edition resmi hadir di Indonesia. Yuk simak selengkapnya!
Baca SelengkapnyaVarian spesial yang ditunggu para pecinta motor ini sudah resmi hadir di Indonesia.
Baca SelengkapnyaPT Kawasaki Motor Indonesia meluncurkan dua motor sport listrik baru, yakni Kawasaki Ninja E-1 dan Z E-1. Nihil emisi karbon.
Baca SelengkapnyaKawasaki memperkenalkan playbike KLX110 model 2025 dengan warna lebih segar. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaKLX 150 terbaru dari Kawasaki resmi hadir dengan berbagai inovasi dan desain yang fresh di 2024. Tersedia lima varian dengan harga mulai Rp33,7 juta.
Baca SelengkapnyaSuzuki kembali menciptakan skutik bergaya retro di kelas 125cc. Yuk simak selengkapnya!
Baca Selengkapnya