Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Toyota belum buka pesanan MPV Sienta

Toyota belum buka pesanan MPV Sienta Foto: Response.jp

Merdeka.com - Sienta menjadi buah bibir karena menjadi satu MPV lagi yang akan dipasarkan Toyota di Indonesia. Menjelang kemunculannya, ada kabar bahwa sebuah dealer sudah membuka buku pemesanan untuk mobil 7-penumpang ini.

Namun, sejatinya, Toyota belum membuka pemesanan. Sebuah sumber Astra mengatakan bahwa pemesanan baru akan dilakukan saat peluncuran nanti.

"Belum, belum bisa dipesan. Nanti pas peluncuran," kata sumber tersebut.

buka pesanan mpv sienta 6e03a1

Memang, pemesanan di dealer bisa saja dilakukan hanya sekadar membuat daftar. Dengan adanya pemesanan di tengah kepastian bahwa Sienta akan diluncurkan, mereka yang sudah memberikan uang tanda jadi, yang disebut sebesar Rp 5 juta, akan menjadi konsumen pertama yang didahulukan.

Hal ini kerap terjadi pada saat ramainya kabar mengenai kemunculan mobil baru yang memang memancing rasa penasaran publik, seperti pada saat kemunculan Toyota Innova dan Honda BR-V.

(kpl/why/rd) (mdk/)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Subaru Indonesia Belum Ingin Pasarkan Mobil Listrik
Subaru Indonesia Belum Ingin Pasarkan Mobil Listrik

Subaru Indonesia memilih hati-hati untuk memasarkan model mobil listrik di pasar otomotif nasional. Padahal ada model EV global: Solterra.

Baca Selengkapnya
Mobil Baru di Bawah Rp200 Juta 2024
Mobil Baru di Bawah Rp200 Juta 2024

Pilihan-pilihan ini tidak hanya menawarkan nilai ekonomis, tetapi juga dilengkapi dengan fitur-fitur modern dan performa yang dapat diandalkan

Baca Selengkapnya