Uniknya si Vespa kayu
Merdeka.com - Bagi para penggila modifikasi motor biasanya menggunakan rancangan desain motor yang akan dirombak berdasarkan keahlian unik yang dimilikinya. Tak ubahnya seorang tukang kayu yang membuat Vespa ini menjadi terlihat sangat unik dan beda.
Carlos Alberto adalah sang modifikator sekaligus tukang kayu di balik pembuatan seluruh body Vespa kayu ini. 'Daniela' merupakan nama kesayangan yang diberikannya untuk si skuter klasik nan antik dari negeri Pizza - Italia ini.
Untuk memberikan corak warna khas kayu yang bervariatif, Alberto harus menggabungkan beberapa jenis kayu agar mendapatkan kombinasi warna yang ia inginkan seperti tampak pada karya Vespanya ini.
-
Siapa yang melakukan modifikasi pada motor-motor ini? Honda punya bebek klasik, namun berkat tangan-tangan pecinta modifikasi, motor ini disulap bodinya menjadi lebih panjang sehingga dapat membawa banyak penumpang.
-
Apa modifikasi unik yang dilakukan pada motor-motor tersebut? Pada dasarnya berboncengan dengan sepeda motor seharusnya hanya untuk satu penumpang. Namun, apa jadinya bila sepeda motor jatuh pada pecinta otomotif yang memiliki hobi modifikasi kendaraan. Mereka pun mengubah ukuran tempat duduk penumpang standar pabrikan menjadi lebih banyak sehingga dapat membonceng banyak penumpang.
-
Apa yang membuat modifikasi Vespa ini unik? Salah satunya seperti modifikasi motor Vespa yang melawan kodrat ini, Bagian belakangnya terlihat diganti badan sepeda.
-
Apa yang sering dimodifikasi pemilik mobil? Pemilik mobil sering memodifikasi sistem pencahayaannya.
-
Mengapa orang memodifikasi motor agar bisa membonceng banyak orang? Naik moge memang asik apalagi bisa bonceng semua anggota keluarga.
-
Kenapa orang melakukan modifikasi pada mobil? Pemilik mobil sering kali melakukan modifikasi ketika bosan dengan tampilannya.
Beberapa bagian seperti fork depan, suspensi belakang, velg dan mesin masih dipertahankan sebagai pertimbangan bahwa Vespa kayunya masih bisa dijalankan seperti pada umumnya. Sehingga selain bagian tersebut, Alberto sang tukang kayu membuatnya secara manual dengan bahan kayu seutuhnya alias tanpa campuran rangka logam.
Alhasil dengan keseriusan, keahlian dan kecintaannya kepada 'Daniela' si Vespa lah yang mampu mewujudkan impian 'gilanya' ini. Sebuah Vespa modifikasi berkelas dengan karakter dan inspirasi yang beda daripada lainnya.
(kpl/abe) (mdk/)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Hasil modifikasinya bikin geleng-geleng dan sulit diterima secara logika.
Baca SelengkapnyaKalau dibuat ekstrem terkadang tampilan Vespa klasik jadi absurd. Simak yuk!
Baca SelengkapnyaAda yang nekat melakukan modifikasi ekstrem pada Vespa klasik. Simak yuk!
Baca SelengkapnyaVespa salah satu skuter yang paling banyak dimodifikasi. Karena itu, tidak jarang kita temui di jalanan motor Vespa modifikasi unik. Kadang di luar akal sehat.
Baca SelengkapnyaAda knalpot motor yang memakai kaleng bekas makanan hingga menggunakan toa masjid. Simak yuk!
Baca SelengkapnyaTernyata ada juga orang yang suka mengendarai motor dengan cara ribet. Simak yuk!
Baca SelengkapnyaBukannya dibuat keren, modifikasi motor ini malah terkesan nyeleneh banget. Simak yuk!
Baca SelengkapnyaModifikasi motor-motor ini agak di luar nalar. Sebab, seolah terlihat seperti hewan jadi-jadian yang punya mesin.
Baca SelengkapnyaModifikasi pelek racing? Sudah biasa. Coba intip bentuk kreativitas anti-mainstream yang dituangkan ke pelek mobil.
Baca SelengkapnyaKita pernah menemui berbagai macam motor yang dipakai oleh ojol. Pada potret ini, banyak motor unik yang dipakai oleh ojol.
Baca SelengkapnyaVespa menjadi salah satu produk otomotif dari Italia. Kiprahnya di dunia otomotif sudah tidak diragukan lagi, berikut sejarahnya.
Baca SelengkapnyaMobil-mobil ini dimodifikasi hingga memiliki penampilan yang super unik. Kehadirannya di jalan justru mengundang gelak tawa pengendara lain!
Baca Selengkapnya