Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Velozity dan TKCI Tempuh Journey ke Malaysia dan Brunei Darussalam

Velozity dan TKCI Tempuh Journey ke Malaysia dan Brunei Darussalam Velocity Journey 2017 ke Malaysia dan Brunei. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Melanjutkan seri Velozity Journey yang dimulai sejak 2014 , komunitas Velozity mempersiapkan journey yang lebih menantang pada tahun ini, dengan tujuan Malaysia dan Brunei Darussalam. Journey tiga negara ini sekaligus memperingati hari kemerdekaan ke-72 Republik Indonesia pada 17 Agustus nanti.

Tim Velozity Journey akan menempuh perjalanan hingga 3 ribu kilometer dengan start dari Pontianak, Kalimantan Barat, pada 12 Agustus nanti hingga finish 23 Agustus.

Didy Soenaryadi, Ketua Umum Velozity, tim journey terdiri dari 12 peserta dengan menggunakan empat unit kendaraan Toyota Avanza Veloz.

Orang lain juga bertanya?

"Velozity bersama team Journey 2017 dengan semangat Let’s Go Beyond, tak hanya melakukan perjalanan semata, tapi perjalanan lintas 3 negara ini juga membawa misi untuk memperkenalkan budaya Indonesia sekaligus menjalin persahabatan dengan pihak-pihak di Malaysia dan Brunei Darussalam," ujar Didy, kemarin.

Perjalanan lintas tiga negara Velozity ini juga dilakukan bersamaan dengan komunitas lain tepatnya Toyota Kijang Club Indonesia (TKCI). Velozity Journey tahun ini juga dipersiapkan dengan baik dan matang, seperti dokumen perjalanan peserta dan kesiapan semua kendaraan Toyota yang dilakukan di jaringan bengkel resmi, misalnya Toyota Auto2000, Kalla Toyota, Agung Automall, Nasmoco, Tunas Toyota, Astrido, dan Anzon Toyota.

Bahkan persiapan rute dan jalur yang dilalui juga telah disurvei oleh rekan-rekan dari TKCI, termasuk dokumen yang diperlukan saat melewati setiap perbatasan negara. Puncak dari journey ini adalah memperingati hari kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia, tim Velozity Journey 2017 rakan ikut upacara bendera di kantor KBRI Brunei Darussalam pada 17 Agustus 2017.

Melalui Velozity Journey 2017 juga dilakukan aksi sosial dan peduli lingkungan, seperti aksi penanaman pohon di Brunei Darussalam sebagai tanda simbol persahabatan dan di kota Pontianak akan mengunjungi sekolah untuk menyalurkan donasi pendidikan.

Saat ini Velozity mempunyai anggota lebih dari 1.500 anggota yang tersebar di seluruh Nusantara.

(mdk/gni)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Demi Alirkan Air Bersih di NTT, Ratusan Pelari Dukung Jelajah Timur 2023
Demi Alirkan Air Bersih di NTT, Ratusan Pelari Dukung Jelajah Timur 2023

Jelajah Timur adalah kampanye sosial yang menggabungkan ultra marathon, aksi sosial, dan penggalangan dana.

Baca Selengkapnya
Komunitas Mengembara Biru Bersepeda dari Jakarta-Lombok Kampanyekan Hidup Minim Emisi
Komunitas Mengembara Biru Bersepeda dari Jakarta-Lombok Kampanyekan Hidup Minim Emisi

Kegiatan sekaligus sebagai rangkaian kampanye 'Hidup Minim Emisi' dan upaya mengembalikan fungsi lingkungan.

Baca Selengkapnya
Dukung Program Eco Green, ATVSI dan Odesa Tanam 1.000 Pohon di KBU Wilayah Timur
Dukung Program Eco Green, ATVSI dan Odesa Tanam 1.000 Pohon di KBU Wilayah Timur

Kegiatan ini merupakan upaya mengelola sumber daya alam seperti hutan dan lahan pertanian untuk mengatasi masalah alih guna lahan di Kawasan Bandung Utara.

Baca Selengkapnya
Angkasa Pura II Kembangkan Pariwisata Banyuwangi
Angkasa Pura II Kembangkan Pariwisata Banyuwangi

AP II sendiri merupakan pengelola Bandara Banyuwangi sebagai pintu masuk wisatawan nusantara dan mancanegara.

Baca Selengkapnya
Tak Ingin Menunggu Lama, Pasutri Asal Purbalingga Bulatkan Tekad Pergi Haji dengan Bersepeda
Tak Ingin Menunggu Lama, Pasutri Asal Purbalingga Bulatkan Tekad Pergi Haji dengan Bersepeda

Mereka akan bersepeda melintasi berbagai negara selama delapan bulan

Baca Selengkapnya
Demi Menunaikan Haji, Eko Budi Susilo Gowes dari Jakarta ke Mekah Arab Saudi
Demi Menunaikan Haji, Eko Budi Susilo Gowes dari Jakarta ke Mekah Arab Saudi

Eko mulai mengayuh sepeda dari Jakarta pada 12 Agustus 2023 dan baru tiba di Kuala Lumpur pada Selasa (19/9).

Baca Selengkapnya
BRI Ajak Pembalap MotoGP Tanam Pohon Demi Keseimbangan Lingkungan
BRI Ajak Pembalap MotoGP Tanam Pohon Demi Keseimbangan Lingkungan

BRI mendukung Kawasan Moto GP Mandalika menjadi Green Tourism.

Baca Selengkapnya
Tempuh Ribuan Kilo Perjalanan, Aksi Wanita Mudik dengan Motor dari Bali ke Jakarta Ini Bikin Salut
Tempuh Ribuan Kilo Perjalanan, Aksi Wanita Mudik dengan Motor dari Bali ke Jakarta Ini Bikin Salut

Momen-momen perjalanan yang dibagikan tersebut sontak membuat publik terpukau dan salut.

Baca Selengkapnya
Tour of Kemala 2023, Ajang Balap Sepeda 'Pamer' Keindahan ALam Indonesia
Tour of Kemala 2023, Ajang Balap Sepeda 'Pamer' Keindahan ALam Indonesia

Total peserta ditargetkan mencapai 1000 pesepeda, nasional dan internasional.

Baca Selengkapnya
Bangun Kesadaran Lingkungan dan Budaya, Ekspedisi Batanghari Dimulai
Bangun Kesadaran Lingkungan dan Budaya, Ekspedisi Batanghari Dimulai

Ekspedisi Batanghari merupakan bagian acara Kenduri Swarnabhumi 2023 yang diinisiasi Kemendikbudristek bersama 13 pemerintah daerah.

Baca Selengkapnya
Ribuan Pelari Ikuti Taiwan Excellence Happy Run di Ancol
Ribuan Pelari Ikuti Taiwan Excellence Happy Run di Ancol

Sebanyak 5.000 slot pelari habis hanya dalam waktu 10 menit setelah pendaftaran dibuka, dan 1.500 orang dalam daftar tunggu juga terisi dalam waktu singkat.

Baca Selengkapnya
Gagah Tanpa Seragam Dinas, Kapolri Jenderal Sigit Turun ke Taman Ajak Tamu Penting Tanam Pohon
Gagah Tanpa Seragam Dinas, Kapolri Jenderal Sigit Turun ke Taman Ajak Tamu Penting Tanam Pohon

Penanaman pohon tersebut dilakukan guna mempertahankan dan merawat serta melestarikan bumi.

Baca Selengkapnya