Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

CIMB Niaga Target Kredit 2021 Tumbuh Capai 8 Persen

CIMB Niaga Target Kredit 2021 Tumbuh Capai 8 Persen CIMB Niaga Banking Hall. ©2012 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) memproyeksikan pertumbuhan kredit di 2021 tumbuh 8 persen secara year on year (yoy). Hal itu disampaikan langsung oleh Head of Emerging Business Banking CIMB Niaga, Tony Tardjo.

"Kami mencanangkan akhir tahun ini (2021) pertumbuhan kredit kami cukup baik. Kita estimasikan, pertumbuhan kredit (CIMB Niaga) bisa 7 sampai 8 persen secara yoy," tegasnya dalam acara Diskusi Bersama CIMB Niaga dan Batumbu, Selasa (19/10).

Tony menerangkan, target tinggi pertumbuhan kredit di 2021 tersebut dipicu pertumbuhan portofolio pembiayaan sebesar 2 persen secara yoy pada Juni 2021 lalu. Angka itu setara dengan Rp20,5 triliun.

"Pada Juni 2020 pertumbuhan pembiayaan kita hanya Rp20,1 triliun. Sedangkan, di Juni 2021 lalu mencapai Rp20,5 triliun atau tumbuh 2 persen," terangnya.

Selanjutnya

Tren positif lainnya, CIMB Niaga juga mencatatkan pertumbuhan portofolio dana murah sebesar 21 persen secara yoy pada Juni lalu. Angka itu setara Rp24,3 triliun.

"Dan lebih baik lagi, nasabah dana murah selama 1 tahun juga bisa bertumbuh 8 persen di periode yang sama pada Juni 2021 lalu. Yakni, sebesar 89.211 debitur dari Juni 2020 82.439 debitur," bebernya.

"Jadi, saya rasa ini satu indikasi positif (pertumbuhan kredit di 2021). Diharapkan kedepannya akan lebih baik lagi," terangnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gubernur BI Optimis Penyaluran Kredit Perbankan Tumbuh 13 Persen di Era Pemerintahan Prabowo
Gubernur BI Optimis Penyaluran Kredit Perbankan Tumbuh 13 Persen di Era Pemerintahan Prabowo

Dari sisi penawaran, kuatnya pertumbuhan kredit didukung oleh minat penyaluran kredit yang terjaga.

Baca Selengkapnya
BNI Raup Laba Rp10,7 Triliun di Semeseter I-2024, Naik 3,8 Persen
BNI Raup Laba Rp10,7 Triliun di Semeseter I-2024, Naik 3,8 Persen

Pencapaian laba ini didukung kinerja kredit yang mengalami percepatan di kuartal kedua.

Baca Selengkapnya
Permintaan KPR Tinggi, Kredit Konsumer BNI Tembus Rp119,5 Triliun di September 2023
Permintaan KPR Tinggi, Kredit Konsumer BNI Tembus Rp119,5 Triliun di September 2023

Realisasi tersebut mengalami pertumbuhan 12,7 persen (yoy).

Baca Selengkapnya
OJK Dukung Program Pemerintah Baru, Siap Dorong Pertumbuhan Ekonomi Lewat Kredit Perbankan
OJK Dukung Program Pemerintah Baru, Siap Dorong Pertumbuhan Ekonomi Lewat Kredit Perbankan

Secara prinsip, OJK mendukung sepenuhnya setiap upaya pemerintah yang bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi.

Baca Selengkapnya
BI Target Penyaluran Kredit Perbankan Tumbuh 12 Persen Tahun 2024, Perbanas Respons Begini
BI Target Penyaluran Kredit Perbankan Tumbuh 12 Persen Tahun 2024, Perbanas Respons Begini

Tigor mengingatkan penting juga untuk waspada. Sebab, perekonomian global masih dihadapkan dengan ketidakpastian.

Baca Selengkapnya
BTN Salurkan Kredit Rp355,27 Triliun Per Agustus
BTN Salurkan Kredit Rp355,27 Triliun Per Agustus

Penyaluran kredit BTN per Agustus naik 13,05 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya
Bank Raya Salurkan Kredit Rp8 Triliun  di Semester I-2024, Ternyata Ini Strateginya
Bank Raya Salurkan Kredit Rp8 Triliun di Semester I-2024, Ternyata Ini Strateginya

Pesatnya pertumbuhan kredit Bank Raya lantaran jangka waktu kredit yang dilakukan kepada nasabah tenornya harian.

Baca Selengkapnya
BTN: Kinerja Kredit per April 2024 Sesuai Target, Tumbuh 14,43 Persen
BTN: Kinerja Kredit per April 2024 Sesuai Target, Tumbuh 14,43 Persen

Dengan kinerja tersebut, BTN mencatatkan laba bersih sekitar Rp983,8 miliar atau naik sekitar 5,15 persen YoY.

Baca Selengkapnya
Bank Mandiri Salurkan Kredit Rp1.532 Triliun di Kuartal II-2024
Bank Mandiri Salurkan Kredit Rp1.532 Triliun di Kuartal II-2024

Penyaluran kredit tersebut turut mendorong perolehan aset Bank Mandiri yang menembus Rp2.258 triliun secara konsolidasi di akhir Juni 2024.

Baca Selengkapnya
Bank Mandiri Kantongi Laba Bersih Rp42 Triliun di Kuartal III-2024
Bank Mandiri Kantongi Laba Bersih Rp42 Triliun di Kuartal III-2024

Pencapaian tersebut turut ditopang realisasi penyaluran kredit, yang secara konsolidasi tumbuh 20,8 persen (YoY) menjadi Rp1.590 triliun.

Baca Selengkapnya
Kredit Perbankan Tembus Rp7.507 Triliun, Paling Banyak Disalurkan BUMN
Kredit Perbankan Tembus Rp7.507 Triliun, Paling Banyak Disalurkan BUMN

Berdasarkan jenis penggunaan, kredit investasi tumbuh tertinggi.

Baca Selengkapnya
Dengan Fundamental Kuat dan Kinerja Positif, BRI Yakin Bisa Tumbuh Berkualitas
Dengan Fundamental Kuat dan Kinerja Positif, BRI Yakin Bisa Tumbuh Berkualitas

BRI optimis bisa tumbuh berkualitas dengan berbekal fundamental kuat serta kinerja positif selama ini.

Baca Selengkapnya