Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Simak Perbedaan Kartu ATM Berbasis Magnetic dengan Chip, Mana yang Lebih Aman?

Simak Perbedaan Kartu ATM Berbasis Magnetic dengan Chip, Mana yang Lebih Aman? peluncuran gerakan nasional non tunai. ©2017 merdeka.com/arie basuki

Merdeka.com - Pengguna kartu ATM magnetic stripe alias kartu model lama harus segera bersiap hijrah ke kartu model baru yang menggunakan chip. Hal tersebut sesuai dengan Surat Edaran Bank Indonesia (BI) No.17/52/DKSP tentang Implementasi Standar Nasional Teknologi Chip dan Penggunaan Personal Identification Number Online 6 (Enam) Digit untuk Kartu ATM dan/atau Kartu Debet yang diterbitkan tahun 2015 silam.

Tertulis, dalam poin II tentang Batas Waktu dan Tahapan Implementasi Standar Nasional Teknologi Chip dan PIN Online 6 Digit untuk Kartu ATM dan Debet, hingga 31 Desember 2021, kartu magnetic stripe harus diganti dengan kartu chip agar tetap bisa digunakan dengan maksimal.

"Penggunaan teknologi lainnya, yaitu teknologi magnetic stripe, masih diperbolehkan untuk Kartu ATM/Debet yang diterbitkan atas dasar rekening tabungan yang memiliki saldo paling banyak Rp5.000.000,00 berdasarkan perjanjian antara penerbit dan nasabah," demikian dikutip dari SE BI, Minggu (23/5).

Orang lain juga bertanya?

Lalu, apa sebenarnya perbedaan ATM teknologi magnetic dengan chip? Mana yang lebih Aman?

Mengutip laman Asosiasi Sistem Pembayaran Indonesia (ASPI), terdapat beberapa perbedaan ATM magnetic dengan chip termasuk fiturnya.

1. Penyimpanan Data

Kartu magnetic: Menyimpan data nomor kartu, expiry date, nama nasabah, dan lainnya disimpan pada magnetic stripe

Kartu chip: Menyimpan data yang disimpan dapat lebih banyak di dalam chip yang memiliki CPU, memory, sistem operasi, aplikasi dan fungsi kriptografi

2. Keamanan

Kartu magnetic: Data mudah digandakan

Kartu Chip: Data yang tersimpan pada chip tidak dapat digandakan

3. Verifikasi Kartu

Kartu magnetic: Terminal dan bank host tidak dapat memastikan keaslian kartu yang digunakan pada saat transaksi

Kartu Chip: Keaslian kartu dapat dipastikan dengan metode Offline CAM dan Online CAM

4. Efisiensi

Kartu magnetic: Satu kartu hanya menampung satu aplikasi

Kartu Chip: Satu kartu dapat berisi lebih dari satu aplikasi

5. Biaya

Kartu magnetic: Harga kartu lebih murah

Kartu Chip: Harga kartu lebih mahal. (mdk/idr)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Belajar dari Kasus Asri Welas, Ini Tips Aman Pakai Kartu Debit Agar Tak Dibobol
Belajar dari Kasus Asri Welas, Ini Tips Aman Pakai Kartu Debit Agar Tak Dibobol

Aktris Asri Welas bercerita sempat mengalami pembobolan kartu debit atau ATM, sehingga membuat tabungan terkuras dalam waktu singkat.

Baca Selengkapnya
Uang Palsu Hingga Uang Rusak Lolos di Mesin ATM, Begini Penjelasan Bank Indonesia
Uang Palsu Hingga Uang Rusak Lolos di Mesin ATM, Begini Penjelasan Bank Indonesia

Pengamat Perbankan dan Praktisi Sistem Pembayaran, Arianto Muditomo mengaku ragu kalau uang rusak tersebut diperoleh dari mesin ATM.

Baca Selengkapnya
Kini Ada Smart Card Jamin Keamanan Transaksi Perbankan, Dilengkapi Chip dan Fitur Mikroteks Anti Pemalsuan
Kini Ada Smart Card Jamin Keamanan Transaksi Perbankan, Dilengkapi Chip dan Fitur Mikroteks Anti Pemalsuan

Chip pada smart card mampu menyimpan dan mengelola data dengan aman.

Baca Selengkapnya
Bank Indonesia: Perbankan Harus Tanggung Jawab terhadap Uang Rusak di Mesin ATM
Bank Indonesia: Perbankan Harus Tanggung Jawab terhadap Uang Rusak di Mesin ATM

Hal tersebut menanggapi kegaduhan di jagad media terkait ditemukannya uang mutilasi dan uang rusak dari mesin ATM.

Baca Selengkapnya
BI Klaim Uang Rupiah Baru Mustahil dipalsukan, Ini Teknologi yang dipakai
BI Klaim Uang Rupiah Baru Mustahil dipalsukan, Ini Teknologi yang dipakai

Terdapat tiga aspek utama untuk mencegah pemalsuan.

Baca Selengkapnya
Tips Anti Kebobolan Saat Belanja di Luar Negeri Pakai Kartu Debit hingga Uang Tunai
Tips Anti Kebobolan Saat Belanja di Luar Negeri Pakai Kartu Debit hingga Uang Tunai

Umumnya, sebelum berangkat ke luar negeri, masyarakat menukarkan rupiah dengan mata uang negara yang akan dituju.

Baca Selengkapnya
Mengenal E-Materai, Tujuan, Fungsi dan Cara Belinya
Mengenal E-Materai, Tujuan, Fungsi dan Cara Belinya

Materai elektronik merupakan salah satu jenis materai yang berbentuk elektronik dengan ciri khusus dan mengandung unsur pengaman yang sesuai ketentuan berlaku.

Baca Selengkapnya
Pernah dengar Teknologi Blockchain? Ini Fungsinya di Industri Keuangan
Pernah dengar Teknologi Blockchain? Ini Fungsinya di Industri Keuangan

Blockchain memiliki potensi untuk mengubah cara berbagai transaksi dan penyimpanan data dilakukan.

Baca Selengkapnya
Pengembang S.id Segera Rilis Kartu Nama Digital TapTap, Ini Fitur-fitur Unggulannya
Pengembang S.id Segera Rilis Kartu Nama Digital TapTap, Ini Fitur-fitur Unggulannya

Pengembang S.id akan merilis kartu nama digital bernama TapTap di kuartal akhir 2023.

Baca Selengkapnya
Begini Gambaran ATM Dulu saat Belum Canggih, Ada Orang di Belakang Mesin yang Siap Berikan Uang
Begini Gambaran ATM Dulu saat Belum Canggih, Ada Orang di Belakang Mesin yang Siap Berikan Uang

Saat semuanya belum memiliki sistem yang canggih, ATM pun tetap ada orang di belakangnya.

Baca Selengkapnya
2 Pelaku Pencurian Modus Ganjal Mesin ATM Diciduk Usai Kuras Rp107 Juta
2 Pelaku Pencurian Modus Ganjal Mesin ATM Diciduk Usai Kuras Rp107 Juta

Penyidik Subdit Resmob Ditreskrimum Polda Metro Jaya masih terus mengembangkan kasus itu.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Ini Alasan Nama Ibu Kandung Jadi Lapisan Keamanan Rekening
Terungkap, Ini Alasan Nama Ibu Kandung Jadi Lapisan Keamanan Rekening

Penggunaan informasi pribadi seperti nama ibu kandung untuk pertanyaan keamanan umum terjadi di berbagai sektor.

Baca Selengkapnya