Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

18 Kutang 'wewe gombel' gegerkan warga Klaten

18 Kutang 'wewe gombel' gegerkan warga Klaten ilustrasi wewe gombel. ©scaryforkids.com

Merdeka.com - Delapan belas kutang atau BH yang diduga milik hantu wewe gombel atau kuntilanak ditemukan warga, tergantung di jemuran belakang rumah Yanti, warga Dusun Jiwo Kulon, Desa Trotok Kecamatan Wedi, Kamis pagi (25/09). Penemuan tersebut sontak membuat warga Klaten terkejut, lantaran pakaian dalam wanita tersebut berukuran besar dan tak ada yang memilikinya.

Informasi yang dihimpun menyebutkan, penemuan kutang misterius tersebut tak hanya terjadi sekali ini saja. Sebagian warga mempercayai jika barang-barang itu milik hantu wewe gombel atau kuntilanak yang menghuni tempat tersebut.

"Di sini tidak kali ini saja ada kejadian seperti ini. Dua tahun yang lalu ada juga, tapi jumlahnya 17. Ukuran juga besar. Dulu langsung kita bakar," ujar Aditya, warga setempat, Jumat (26/9).

Jatmiko warga lainnya mengungkapkan, munculnya kutang misterius tersebut tidak ada yang tahu. Tiba-tiba saja kutang sebanyak itu sudah ada di jemuran.

"Dulu pernah ada warga yang melihat seorang perempuan berambut panjang dengan kuku yang panjang di tempat itu," katanya.

Jatmiko menyebut, di tempat itu, ada sebuah mitos yang menyebutkan jika tempat jemuran itu merupakan kerajaan para lelembut. Kabar penemuan kutang yang diduga milik makhluk halus tersebut langsung beredar keluar Desa Trotok. Dalam dua hari ini warga masih ramai memperbincangkan.

Kapolsek Wedi,AKP Suginoto saat dikonfirmasi membenarkan adanya peristiwa tersebut. Agar tak menjadi permasalahan yang luas, pihaknya langsung mengamankan barang-barang tersebut.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Mitos Gunung Slamet yang Kini Sedang Bergejolak, Letusannya Diramalkan Bikin Pulau Jawa Terbelah
5 Mitos Gunung Slamet yang Kini Sedang Bergejolak, Letusannya Diramalkan Bikin Pulau Jawa Terbelah

Gunung Slamet memiliki mitos yang berkembang di tengah masyarakat sekitar maupun para pendaki

Baca Selengkapnya
5 Mitos Gunung Slamet, Pendaki Wajib Tahu
5 Mitos Gunung Slamet, Pendaki Wajib Tahu

Gunung Slamet dikaitkan dengan berbagai mitos gaib dan unik.

Baca Selengkapnya
Menyimpan Banyak Misteri, Ini Deretan Mitos Gunung Merbabu yang Bikin Merinding
Menyimpan Banyak Misteri, Ini Deretan Mitos Gunung Merbabu yang Bikin Merinding

Konon Gunung Merbabu banyak dihuni makhluk halus dan menjadi pusat dari sebuah kerajaan gaib

Baca Selengkapnya
Sejumlah Aroma Ini Kerap Dihubungkan dengan Kedatangan Makhluk Halus, Bagaimana Faktanya?
Sejumlah Aroma Ini Kerap Dihubungkan dengan Kedatangan Makhluk Halus, Bagaimana Faktanya?

Sejumlah aroma yang familiar di sekitar kita kerap dihubungkan dengan kedatangan makhluk halus.

Baca Selengkapnya
3 Contoh Mitos yang Berkembang di Indonesia, Banyak Dipercaya
3 Contoh Mitos yang Berkembang di Indonesia, Banyak Dipercaya

Di era modern seperti saat ini, mitos ternyata masih memiliki tempat di tengah masyarakat Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kisah di Balik Batu Betarup yang Melegenda di Sambas, Konon Bentuk Kutukan Warga Miskin yang Tak Diundang Pesta
Kisah di Balik Batu Betarup yang Melegenda di Sambas, Konon Bentuk Kutukan Warga Miskin yang Tak Diundang Pesta

Sekilas bentuk batu mirip atap tenda hajatan yang memanjang. Kabarnya, bentuk ini dikaitkan dengan kejadian pemilik pesta pernikahan yang mendapat kutukan.

Baca Selengkapnya
Mitos Gunung Arjuno, Bahaya Masuk Pasar Setan dan Banyaknya Suara Gamelan
Mitos Gunung Arjuno, Bahaya Masuk Pasar Setan dan Banyaknya Suara Gamelan

Gunung Arjuno tidak hanya dikenal sebagai destinasi wisata alam yang menakjubkan, tetapi memiliki reputasi sebagai gunung . Simak lengkapnya!

Baca Selengkapnya
Kampung di Kebumen Ini Disebut Paling Ditakuti Para Pejabat, Cerita Warga Bikin Merinding
Kampung di Kebumen Ini Disebut Paling Ditakuti Para Pejabat, Cerita Warga Bikin Merinding

Konon apabila ada pejabat yang datang ke sana, ia akan langsung turun pangkat atau dipindahtugaskan.

Baca Selengkapnya
Dikenal sebagai Umpatan, Ini Fakta Menarik Sontoloyo yang Ternyata Sebutan Penggembala Bebek
Dikenal sebagai Umpatan, Ini Fakta Menarik Sontoloyo yang Ternyata Sebutan Penggembala Bebek

Begini kira-kira kisah Sontoloyo yang mulanya penggembala bebek hingga menjadi kata makian

Baca Selengkapnya
Mitos di Jawa Timur yang Umum Berkembang, Simak Ulasannya
Mitos di Jawa Timur yang Umum Berkembang, Simak Ulasannya

Dibalut dalam cerita-cerita yang melegenda, setiap mitos membawa pesona dan misteri yang tak terlupakan.

Baca Selengkapnya
Mitos Tawangmangu Grojogan Sewu, Adanya Roh Leluhur hingga Putusnya Hubungan
Mitos Tawangmangu Grojogan Sewu, Adanya Roh Leluhur hingga Putusnya Hubungan

Mitos yang dikaitkan pada objek wisata memang memberikan daya tarik tersendiri.

Baca Selengkapnya
Pasangan Kekasih Konon Tak Boleh Berkunjung ke Candi Termegah di Jatim, Ini Kisah di Baliknya
Pasangan Kekasih Konon Tak Boleh Berkunjung ke Candi Termegah di Jatim, Ini Kisah di Baliknya

Di sisi lain, ada kepercayaan bahwa orang yang berkunjung ke sini bisa mendapatkan keberkahan

Baca Selengkapnya