Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Orang Kaya di Indonesia Punya Supermarket

4 Orang Kaya di Indonesia Punya Supermarket carrefour. AFP PHOTO THOMAS SAMSON

Merdeka.com - Di kota-kota besar, banyak berdiri kokoh supermarket atau pasar swalayan. Pemiliknya orang-orang kaya Indonesia. Mereka membuka bisnis tersebut lantaran hasilnya sangat menjanjikan.

Karena seperti diketahui, adanya supermarket memudahkan masyarakat untuk belanja segala kebutuhan sehari-hari. Sehingga setiap harinya supermarket selalu ramai pengunjung. Bisnis supermarket sangat pesat dengan terus bertambahnya cabang-cabang pasar swalayan tersebut.

Lalu siapakah pemilik supermarket yang ada di kota-kota besar?

Chairul Tanjung Punya Carrefour

Carrefour merupakan sebuah kelompok supermarket internasional, berkantor pusat di Prancis. Supermarket ini juga hadir di setiap kota besar di Indonesia. Saat ini menjadi salah satu supermarket atau pasar swalayan besar di tanah air dengan memiliki 84 gerai.

Carrefour diakuisisi oleh salah satu orang terkaya di Indonesia yakni Chairul Tanjung (CT). Berdasarkan majalah Forbes, CT memiliki total kekayaan USD 4 miliar atau sekitar Rp 56 triliun pada 2019.

James Riady Punya Hypermart

Supermarket Hypermart adalah milik pengusaha sukses Indonesia yaitu James Riady. Hypermart telah mempunyai 100 gerai yang tersebar di Indonesia.

Supermarket ini berada di bawah bendera PT Matahari Putra Prima Tbk milik Lippo Group. Selain Hypermart, James Riady juga mendirikan supermarket lainnya seperti Foodmart. Untuk diketahui, James Riady merupakan putra dari salah satu pengusaha terkaya di Indonesia, Mochtar Riady. Mochtar Riady pada tahun 2019 mempunyai total kekayaan USD 2,3 miliar atau sekitar Rp 32 triliun versi Forbes.

Keluarga Bob Sadino Punya Kem Chicks

Kem Chicks merupakan supermarket lokal milik pengusaha kaya dari keluarga Bob Sadino. Kem Chicks pertama kali dibuka di daerah Kemang di bawah PT Boga Caturrata. Selain di Kemang, Kem Chick juga membuka cabang di Pacific Place Jakarta.

Meski Bob Sadino telah tiada, namun bisnisnya ini tetap sukses. Selain Kem Chicks, Bob Sadino juga mendirikan perusahaan bergerak di bidang ekspor sayuran dan buah-buahan yaitu PT Kem Farm.

Muhammad Saleh Kurnia Miliki Hero

Hero merupakan salah satu supermarket yang memiliki banyak cabang di Indonesia. Hero perusahaan ritel modern pertama di Indonesia, didirikan tanggal 23 Agustus 1971 oleh almarhum Muhammad Saleh Kurnia di Jalan Falatehan, Jakarta.

Hero juga satu group dengan beberapa ritel seperti Guardian, IKEA dan starmart. (mdk/has)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sering Dipandang Sebelah Mata, 4 Petani Ini Hidup Sukses dengan Omzet Ratusan Juta
Sering Dipandang Sebelah Mata, 4 Petani Ini Hidup Sukses dengan Omzet Ratusan Juta

Banyak faktor yang menyebabkan rendahnya minat masyarakat untuk menjadi petani.

Baca Selengkapnya
Cerita Kia Sukses Usai Bertemu Pujaan Hati: Berawal dari Kasir, Kini Punya Pabrik dan Indomaret
Cerita Kia Sukses Usai Bertemu Pujaan Hati: Berawal dari Kasir, Kini Punya Pabrik dan Indomaret

Setelah perjuangan dan proses yang panjang, mereka berhasil memiliki Minimarket sendiri.

Baca Selengkapnya
11 Selebriti Indonesia Ini Punya Bisnis Di Luar Negeri, Mulai dari Raffi Ahmad hingga Chef Arnold
11 Selebriti Indonesia Ini Punya Bisnis Di Luar Negeri, Mulai dari Raffi Ahmad hingga Chef Arnold

Dunia entertainment yang tidak stabil membuat 11 artis ini berinisiatif membuka berbagai macam bisnis, mulai dari kuliner, aksesoris dan lain sebagainya.

Baca Selengkapnya
Hanya Jualan Empon-Empon, Pria Tulungagung Ini Cuan Capai Rp 40 Juta/Hari dan Bisa Beli 2 Mobil Cash
Hanya Jualan Empon-Empon, Pria Tulungagung Ini Cuan Capai Rp 40 Juta/Hari dan Bisa Beli 2 Mobil Cash

Suparno, warga Tulungagung Jawa Timur ini tak menyerah saat bisnisnya gagal. Ia beralih jualan empon-empon. Hasilnya, baru setahun ia bisa beli mobil cash.

Baca Selengkapnya
Cuma Modal Rp50.000, Pasturi di Sukoharjo Sukses Punya 3 Pabrik Bawang Goreng
Cuma Modal Rp50.000, Pasturi di Sukoharjo Sukses Punya 3 Pabrik Bawang Goreng

Kisah sukses pedagang sayur yang banting setir menjadi pengusaha bawang goreng di Sukoharjo. Kini Sumardi dan Anik sukses dan telah memiliki 3 pabrik sendiri.

Baca Selengkapnya
Capai Omzet hingga Rp50 Juta per Hari, Kisah Pasutri Bangun Usaha Sembako di Lahan Sempit Ini Curi Perhatian
Capai Omzet hingga Rp50 Juta per Hari, Kisah Pasutri Bangun Usaha Sembako di Lahan Sempit Ini Curi Perhatian

Dengan tekad kuat dan semangat pantang menyerah, mereka berhasil membangun usahanya hingga capai opmzet puluhan juta per harinya.

Baca Selengkapnya
Awalnya Terjual 5 Porsi Kini Laku 3 Ton dalam Seminggu, Intip Kisah Inspiratif Pengusaha Pisang Geprek yang Viral
Awalnya Terjual 5 Porsi Kini Laku 3 Ton dalam Seminggu, Intip Kisah Inspiratif Pengusaha Pisang Geprek yang Viral

Berawal dari modal yang sangat kecil, kini ia memperoleh omzet hingga jutaan rupiah per minggunya.

Baca Selengkapnya
Dulu Karyawan Minimarket, Pasutri Ini Kini Punya Bisnis Kosmetik dengan Omzet Miliaran
Dulu Karyawan Minimarket, Pasutri Ini Kini Punya Bisnis Kosmetik dengan Omzet Miliaran

Sempat merasa terpuruk karena keluar dari pekerjaan sebelumnya, ia kini justru meraup omzet hingga miliaran rupiah dari bisnis skincare.

Baca Selengkapnya
Pria di Cirebon Nekat Keluar dari Gaji Tinggi dan Pilih Jualan Onde-Onde,  Kini Raup Untung hingga Rp2 Juta Sehari
Pria di Cirebon Nekat Keluar dari Gaji Tinggi dan Pilih Jualan Onde-Onde, Kini Raup Untung hingga Rp2 Juta Sehari

Ada rahasia khusus yang ia bocorkan bagaimana usahanya bisa sukses. Paling awal, ia menyebut jika salat jadi salah satu pembuka pintu rezekinya.

Baca Selengkapnya
8 Pedangdut Sukses Kelola Bisnis Sendiri, Ada Taman Bermain Hingga Swalayan
8 Pedangdut Sukses Kelola Bisnis Sendiri, Ada Taman Bermain Hingga Swalayan

Sukses di dunia entertainment, sederet artis memutuskan untuk membuka bisnisnya sendiri. Ada kafe, karaoke, hingga swalayan.

Baca Selengkapnya
Kisah Pria Mantan Karyawan Pabrik Sukses Bisnis Keripik, Modal Awal Rp50 Ribu Kini Raih Omzet Rp60 Juta per Bulan
Kisah Pria Mantan Karyawan Pabrik Sukses Bisnis Keripik, Modal Awal Rp50 Ribu Kini Raih Omzet Rp60 Juta per Bulan

Dari pengakuannya, pria ini berhasil membangun bisnis makanan ringan dengan modal Rp50 ribu saja.

Baca Selengkapnya
Kisah Wanita Lulusan Sarjana Tak Gengsi Jualan Ayam Potong di Gerobak Motor, 'Yang Penting Jadi Bos di Usaha Sendiri'
Kisah Wanita Lulusan Sarjana Tak Gengsi Jualan Ayam Potong di Gerobak Motor, 'Yang Penting Jadi Bos di Usaha Sendiri'

Meski lulusan sarjana, wanita dan sang suaminya tak malu untuk berbinis ayam potong di gerobak.

Baca Selengkapnya