5.285 Kasus Baru Covid-19, Jawa Barat dan Jakarta Tertinggi
Merdeka.com - Pemerintah melaporkan terdapat 5.285 kasus baru virus corona (Covid-19) di Indonesia, Rabu (5/5). Dengan adanya penambahan kasus tersebut, total kasus virus corona di tanah air mencapai 1.691.658.
Penambahan kasus baru itu didapat dari pemeriksaan terhadap 79.318 spesimen dalam 24 jam terakhir. Berdasarkan data Kementerian Kesehatan, penambahan kasus positif tertinggi ditemukan di Jawa Barat sebanyak 995.
Kemudian, DKI Jakarta menyumbang 845 kasus baru Covid-19. Di luar Pulau Jawa, penambahan kasus positif Covid-19 terjadi di Riau dengan 570 kasus dan Sumatera Barat 263 kasus.
-
Kenapa kasus Covid-19 naik? Kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.
-
Kapan kasus Covid-19 meningkat? Kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.
-
Dimana kasus HIV terbanyak di Jawa Tengah? Dari ribuan kasus temuan HIV di Jateng itu, kasus terbanyak berada di Kota Semarang yang mencapai 331 kasus dengan penderita temuan paling banyak pada laki-laki.
-
Mengapa kasus DBD di Jakarta meningkat? Lebih lanjut, Ngabila menjelaskan adanya peningkatan kasus DBD di Tanah Air terjadi karena efek dari kemarau ekstrem panjang atau El Nino pada Juli hingga November 2023.
-
Apa penyebab peningkatan kasus DBD di Jakarta? Angka kasus DBD di DKI Jakarta mengalami peningkatan sebanyak 1.102 orang dari sebelumnya hanya 627 kasus pada 19 Februari 2024.
-
Apa dampak pandemi Covid-19? Pandemi Covid-19 mengubah tatanan kesehatan dan ekonomi di Indonesia dan dunia. Penanganan khusus untuk menjaga keseimbangan dampak kesehatan akibat Covid-19 serta memulihkan ekonomi harus dijalankan.
Berikut rincian penambahan 5.284 kasus positif corona di Indonesia yang ditemukan di 34 provinsi:
1. Aceh: Tambah Tambah 91 kasus baru Covid-19
2. Sumatera Utara: Tambah 71 kasus baru Covid-19
3. Sumatera Barat: Tambah 263 kasus baru Covid-19
4. Riau: Tambah 570 kasus baru Covid-19
5. Jambi: Tambah 102 kasus baru Covid-19
6. Sumatera Selatan: Tambah 129 kasus baru Covid-19
7. Bengkulu: Tambah 35 kasus baru Covid-19
8. Lampung: Tambah 77 kasus baru Covid-19
9. Bangka Belitung: Tambah 125 kasus baru Covid-19
10. Kepulauan Riau: Tambah 94 baru Covid-19
11. DKI Jakarta: Tambah 845 kasus baru Covid-19
12. Jawa Barat: Tambah 995 kasus baru Covid-19
13. Jawa Tengah: Tambah 530 kasus baru Covid-19
14. D.I Yogyakarta: Tambah 232 kasus baru Covid-19
15. Jawa Timur: Tambah 271 kasus baru Covid-19
16. Banten: Tambah 73 kasus baru Covid-19
17. Bali: Tambah 128 kasus baru Covid-19
18. Nusa Tenggara Barat: Tambah 26 kasus baru Covid-19
19. Nusa Tenggara Timur: Tambah 55 kasus baru Covid-19
20. Kalimantan Barat: Tambah 116 kasus baru Covid-19
21. Kalimantan Tengah: Tambah 91 kasus baru Covid-19
22. Kalimantan Selatan: Tambah 108 kasus Covid-19
23. Kalimantan Timur: Tambah 137 kasus baru Covid-19
24. Kalimantan Utara: Tambah 3 kasus baru Covid-19
25. Sulawesi Utara: Tambah 2 kasus baru Covid-19
26. Sulawesi Tengah: Tambah 29 kasus baru Covid-19
27. Sulawesi Selatan: Tambah 6 kasus baru Covid-19
28. Sulawesi Tenggara: Tambah 10 kasus baru Covid-19
29. Gorontalo: Tambah 4 kasus baru Covid-19
30. Sulawesi Barat: Tambah 1 kasus baru Covid-19
31. Maluku: Tambah 18 kasus baru Covid-19
32. Maluku Utara: Tambah 7 kasus baru Covid-19
33. Papua: Tambah 18 kasus baru Covid-19
34. Papua Barat: Tambah 23 kasus baru Covid-19
Reporter: Lisza EgehamSumber : Liputan6.com
(mdk/rhm)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Jawa Tengah (Jateng) mengungkapkan kenaikan kasus Covid-19 di wilayahnya.
Baca SelengkapnyaDinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta mengungkapkan tiga penyebab kenaikan kasus Covid-19.
Baca SelengkapnyaAni menambahkan untuk fasilitas kesehatan (faskes) di DKI Jakarta sangat mencukupi dan hingga saat ini semua dalam keadaan siaga 24 jam.
Baca SelengkapnyaTjandra mengatakan, data WHO menunjukkan, ada kenaikan 255 persen perawatan Covid-19 di rumah sakit Indonesia.
Baca SelengkapnyaDua kasus kematian baru dari pasien Covid-19 pada Desember 2023.
Baca SelengkapnyaPenemuan kasus yang dihimpun per tanggal 6-23 Desember 2023 sebanyak 5 kasus.
Baca SelengkapnyaSejumlah negara melaporkan kembali naiknya kasus virus Covid-19 sejak akhir November 2023.
Baca SelengkapnyaTemuan kasus Covid-19 kembali memantik kekhawatiran. Di Bali, ditemukan 43 kasus sejak awal Desember 2024.
Baca SelengkapnyaTren kenaikan kasus mingguan Covid-19 nasional per 9 Desember 2023 dilaporkan menyentuh angka 554 kasus positif.
Baca SelengkapnyaKementerian Kesehatan mencatat, hingga minggu ke-15 tahun 2024, terdapat 475 orang meninggal karena DBD.
Baca SelengkapnyaTjandra Yoga Aditama mengatakan, tren peningkatan laju kasus Covid-19 di Indonesia dan sejumlah negara lain masih perlu diwaspadai.
Baca SelengkapnyaPeningkatan kasus Covid-19 terlihat di Depok, Jawa Barat, dan sejumlah wilayah lainnya.
Baca Selengkapnya