Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

912 WNA yang Mengungsi di Riau Jalani Vaksinasi Covid

912 WNA yang Mengungsi di Riau Jalani Vaksinasi Covid Tanaga kesehatan disuntik vaksin Covid-19 dosis kedua. ©Liputan6.com/Johan Tallo

Merdeka.com - Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru dan International Organization for Migration (IOM), polisi dan Kanwil Kemenkum HAM Riau melaksanakan kegiatan vaksinasi Covid-19 terhadap 912 Refugee (pengungsi luar negeri). Sebanyak 912 orang pengungsi dari luar negeri di Riau menjalani vaksin Covid-19.

Kepala Kanwil Kemenkum HAM Riau, Pujo Harinto, bersama Kepala Divisi Keimigrasian, Muhammad Tito Andrianto, memantau langsung jalannya pelaksanaan pemberian vaksin Covid-19 yang dilaksanakan di Community House Wisma Indah Sari Pekanbaru dan Wisma Siak Pekanbaru.

"Pemberian vaksin kepada 912 orang refugee ini kita harapkan dapat mencegah penyebaran wabah Covid-19. Sehingga dapat menekan angka penderita yang akhir-akhir ini meningkat drastis. Pengungsi ini juga merupakan saudara-saudara kita yang harus kita bantu dan lindungi bersama-sama," kata Pujo, di Pekanbaru Senin (7/6).

Orang lain juga bertanya?

Pujo serta Tito meninjau sarana community house dan juga kondisi para pengungsi. Kakanwil juga berpesan kepada para pengungsi agar tetap menjaga kebersihan diri dan lingkungan serta menerapkan protokol kesehatan.

"Pada masa pandemi Covid-19, pengungsi menjadi salah satu kelompok yang paling rentan mengingat banyak faktor yang mempengaruhinya," kata dia.

Berdasarkan data Dinas Kesehatan Pemprov Riau, pencapaian vaksinasi Covid-19 Provinsi Riau sejak awal hingga saat ini, rinciannya tenaga kesehatan 32.923 orang untuk dosis pertama, lalu dosisi kedua 30.699.

Sedangkan vaksinasi Covid-19 bagi lansia dosis pertama sebesar 31.349 dan dosis kedua sebesar 17.871. Kemudian vaksinasi Covid-19 bagi pelayan publik dosis pertama sebesar 349.750 dan vaksinasi dosis kedua sebesar 148.408.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bapak Ini Tiba-Tiba Menangis di Depan Petinggi Polri Bikin Jenderal Bintang 3 Terenyuh
Bapak Ini Tiba-Tiba Menangis di Depan Petinggi Polri Bikin Jenderal Bintang 3 Terenyuh

Wakapolri Komjen Agus membagikan lebih kurang 10.000 paket sembako kepada masyarakat Kota Pekanbaru.

Baca Selengkapnya
135 Pengungsi Rohingya di Kantor Gubernur Aceh, Akhirnya Ditampung ke Camp Pramuka
135 Pengungsi Rohingya di Kantor Gubernur Aceh, Akhirnya Ditampung ke Camp Pramuka

Pengungsi Rohingya terdiri dari 15 anak laki-laki, 20 anak perempuan, 35 laki-laki dewasa, dan 65 perempuan dewasa

Baca Selengkapnya
Banjir Inhu Belum Surut dan Warga Terserang Penyakit, Rombongan Kapolres Naik Perahu Beri Bantuan
Banjir Inhu Belum Surut dan Warga Terserang Penyakit, Rombongan Kapolres Naik Perahu Beri Bantuan

Banjir masih menerjang sejumlah wilayah di Provinsi Riau, termasuk di Kabupaten Inhu

Baca Selengkapnya
Kapolda Irjen Andi Rian Keliling Sulsel, Bagikan Sembako & Pastikan Distribusi Logistik Pemilu Aman
Kapolda Irjen Andi Rian Keliling Sulsel, Bagikan Sembako & Pastikan Distribusi Logistik Pemilu Aman

Kabid Humas Polda Sulsel, Kombes Komang Suartana, mengatakan bantuan sosial yang diberikan kepada warga sebagai bentuk kepedulian institusi Polri

Baca Selengkapnya
Pengungsi di Jakarta Selatan Ditampung di Posko Depan Kantor UNHCR, Polisi dan TNI Gantian Berjaga Pagi hingga Malam
Pengungsi di Jakarta Selatan Ditampung di Posko Depan Kantor UNHCR, Polisi dan TNI Gantian Berjaga Pagi hingga Malam

Pengungsi ditertibkan itu tinggal di tenda yang dikhawatirkan membahayakan diri mereka, menimbulkan penyakit, dan mengganggu ketertiban.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Mabes TNI Soal Babinsa Mendata Warga Cilincing usai Dikunjungi Capres Prabowo
Penjelasan Mabes TNI Soal Babinsa Mendata Warga Cilincing usai Dikunjungi Capres Prabowo

Nining yang mengaku sempat didatangi dua orang yang membawa kamera dan menyebutkan sebagai keperluan syuting.

Baca Selengkapnya
Gembiranya Warga Kampung Nelayan Muara Angke Dapat Rumah dari Prabowo
Gembiranya Warga Kampung Nelayan Muara Angke Dapat Rumah dari Prabowo

Bantuan tersebut upaya meningkatkan kesejahteraan warga setempat yang kerap terdampak bencana banjir rob dan abrasi.

Baca Selengkapnya
Polresta Pekanbaru Perhatikan Kesehatan Polisi Penjaga Gudang KPU
Polresta Pekanbaru Perhatikan Kesehatan Polisi Penjaga Gudang KPU

Ketua KPU Kota Pekanbaru, Dr. Yusrizal, mengapresiasi kegiatan yang dilakukan oleh Polresta Pekanbaru.

Baca Selengkapnya
UNHCR Ungkap Asal Pengungsi yang Bangun Tenda di Depan Kantornya
UNHCR Ungkap Asal Pengungsi yang Bangun Tenda di Depan Kantornya

Pemkot Jaksel menertibkan pengungsi di kawasan Komisariat UNHCR ke Direktorat Jenderal Imigrasi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Resmikan Sumber Air di Kuningan, Prabowo Pesan ke Masyarakat: Dirawat dan Dijaga
VIDEO: Resmikan Sumber Air di Kuningan, Prabowo Pesan ke Masyarakat: Dirawat dan Dijaga

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto meresmikan lima titik sumber air bersih di Desa Pamupukan, Kecamatan Ciniru, Kabupaten Kuningan, Rabu, (20/12).

Baca Selengkapnya
Heru Budi soal Pembongkaran Tenda Pencari Suaka: Kita Kembalikan ke Pengungsian yang Layak
Heru Budi soal Pembongkaran Tenda Pencari Suaka: Kita Kembalikan ke Pengungsian yang Layak

Heru juga ingin agar UNHCR memperhatikan kehidupan para pengungsi tersebut.

Baca Selengkapnya
Menkes Klaim Vaksin Covid-19 Buatan Dalam Negeri Relatif Lebih Aman
Menkes Klaim Vaksin Covid-19 Buatan Dalam Negeri Relatif Lebih Aman

Namun kalau untuk yang komorbid, kata Menkes, risiko tetap ada karena virusnya tidak hilang.

Baca Selengkapnya