Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

AHY Minta Politisi Tidak Pakai Isu SARA untuk Keuntungan Politik

AHY Minta Politisi Tidak Pakai Isu SARA untuk Keuntungan Politik AHY di Yogyakarta. ©2019 Merdeka.com/Purnomo Edi

Merdeka.com - Komandan Komando Tugas Bersama (Kogasma) Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) angkat bicara terkait penolakan warga beda keyakinan yang ingin tinggal di Padukuhan Karet, Desa Pleret, Kecamatan Pleret, Kabupaten Bantul.

Menurut AHY, negara harus hadir menjamin seluruh warga negara untuk bisa hidup aman, nyaman dan tenang.

"Tidak boleh ada satupun yang dirugikan secara konstitusional. Termasuk karena hanya karena perbedaan agama, suku, ras dan etnis. Sekali lagi kita harus kedepankan kehidupan yang toleran, harmonis, bersatu dalam perbedaan," ujar AHY di Grha Sarina Vidi, Jalan Magelang, Kabupaten Sleman, Kamis (4/4).

Orang lain juga bertanya?

AHY menyebut Indonesia merupakan negara majemuk. Sehingga jangan sampai terjadi pertentangan antara satu orang dengan orang lainnya karena masalah perbedaan identitas.

Putra sulung SBY ini berpesan agar para politisi harus mampu menjadi contoh bagi masyarakat. Para politisi, lanjut AHY untuk tak menggunakan isu perbedaan identitas untuk masalah politik.

"Para politisi juga harus menjadi contoh. Jangan mudah sekali menggunakan isu perbedaan identitas untuk mendapatkan keuntungan politik," saran AHY.

AHY menambahkan bahwa masyarakat seharusnya bisa hidup saling menghargai perbedaan. AHY pun meminta agar negara harus hadir dan tidak membiarkan warga negara Indonesia mengalami keterusikan karena perbedaan identitas.

"Saya menyerukan kepada semuanya mari sama-sama kita hidup bertenggang rasa, bertoleransi, sama-sama menghargai perbedaan, saling menghormati satu sama lain. Negara harus hadir menjamin seluruh warga negara hidup aman, nyaman, tenang di pekarangannya sendiri. Jangan sampai warga negara kita ada yang terusik karena perbedaan identitas," tegas AHY.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Celetuk AHY Sindir Partai Sebelah Belum Usung Cagub Karena Tak Jadi Kader
VIDEO: Celetuk AHY Sindir Partai Sebelah Belum Usung Cagub Karena Tak Jadi Kader "Siapa Sih Itu?"

Menurut AHY, semua partai politik punya kebijakannya masing-masing

Baca Selengkapnya
AHY Singgung Syarat 20 Persen untuk Calon Kepala Daerah
AHY Singgung Syarat 20 Persen untuk Calon Kepala Daerah

Akibat, calon yang tidak cukup mendapatkan dukungan partai politik tak bisa ikut berkontestasi. Dan ini dampak, sistem pilkada yang telah disepakati.

Baca Selengkapnya
VIDEO:  NGAMUK! Demokrat Marah-Marah ke Luhut Usai Sebut AHY Kampungan
VIDEO: NGAMUK! Demokrat Marah-Marah ke Luhut Usai Sebut AHY Kampungan

Partai Demokrat sedang dibuat meradang akibat ulah Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan.

Baca Selengkapnya
AHY Sindir Anies: Kata Maaf Dijadikan Obat Murah Untuk Pengingkaran
AHY Sindir Anies: Kata Maaf Dijadikan Obat Murah Untuk Pengingkaran

"Kata maaf dijadikan obat yang murah untuk pengingkaran atas sebuah komitmen," kata AHY.

Baca Selengkapnya
AHY Ungkap Jati Diri Demokrat: Partai 'Wong Cilik'
AHY Ungkap Jati Diri Demokrat: Partai 'Wong Cilik'

AHY Ungkap Jati Diri Demokrat: Partai 'Wong Cilik'

Baca Selengkapnya
Demokrat Hampir 10 Tahun jadi Oposisi, Kritik AHY: Pembangunan di Indonesia Belum Merata
Demokrat Hampir 10 Tahun jadi Oposisi, Kritik AHY: Pembangunan di Indonesia Belum Merata

AHY menegaskan ingin fokus memenangkan Partai Demokrat dan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka di Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
VIDEO: AHY Anggap Tak Ada Urgensi Hak Angket Pilpres 2024, Mending Parpol Rekonsiliasi
VIDEO: AHY Anggap Tak Ada Urgensi Hak Angket Pilpres 2024, Mending Parpol Rekonsiliasi

Agus Harimurti Yudhoyono, menyatakan partainya tidak mendukung wacana hak angket terkait dugaan kecurangan pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
AHY Kampanye di Tangerang: Demokrat Saat Ini sedang Berjuang
AHY Kampanye di Tangerang: Demokrat Saat Ini sedang Berjuang

AHY menegaskan saat ini masyarakat juga masih merasakan sejumlah ketimpangan di berbagai bidang

Baca Selengkapnya
AHY Bantah Ditawari Jokowi Jadi Menko Polhukam
AHY Bantah Ditawari Jokowi Jadi Menko Polhukam

Setiap tugas yang diberikan oleh negara harus dijaga dan dijalankan dengan sebaik-baiknya.

Baca Selengkapnya
AHY Ungkap Kader Demokrat Marah Bukan Karena Ketumnya Tak jadi Cawapres, Penyebabnya Karena Ini
AHY Ungkap Kader Demokrat Marah Bukan Karena Ketumnya Tak jadi Cawapres, Penyebabnya Karena Ini

AHY mengaku ikhlas dan siap untuk menyongsong peluang masa depan yang lebih baik lagi.

Baca Selengkapnya
FOTO: Hari Pertama Masa Kampanye, AHY Blusukan Sapa Warga Condet
FOTO: Hari Pertama Masa Kampanye, AHY Blusukan Sapa Warga Condet

Ketum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono memulai masa kampanye Pemilu 2024 dengan blusukan ke kawasan Condet.

Baca Selengkapnya
AHY Sarankan Parpol Lebih Baik Rekonsiliasi daripada Gulirkan Hak Angket
AHY Sarankan Parpol Lebih Baik Rekonsiliasi daripada Gulirkan Hak Angket

Menurut AHY, pertempuran politik menyisakan orang kecewa dan marah

Baca Selengkapnya