Aksi arogan pengelola bule usir wisatawan lokal di Pulau Cubadak
Merdeka.com - Aksi arogan orang asing yang mengelola pulau Cubadak, ditunjukkan saat wisatawan lokal berusaha mengambil gambar lingkungan pulau yang berada di kabupaten Pesisir Selatan, provinsi Sumatera Barat tersebut. Dengan nada suara yang tinggi, seorang bule perempuan mengusir fotografer dan memintanya meninggalkan pulau tersebut.
Kejadian tersebut terekam dalam video yang dibuat oleh channel Watchdoc Documentary Maker yang kemudian diunggah ke Youtube. Dalam video berjudul 'Ondeh Mandeh' tersebut, bule tersebut juga memarahi warga lokal, Darpius yang menjadi tour guide.
"Untuk promosi yang saya tidak minta, dan saya tidak setuju, tidak. Jangan. Pergi sekarang," ujar sang Bule kepada Darpius sambil berlalu.
-
Apa itu Pungutan Wisatawan Asing di Bali? Pungutan Wisatawan Asing (PWA) atau Tourism Levy telah mulai diberlakukan di Bali sejak bulan Februari 2024. Bank Pembangunan Daerah (BPD) Bali memegang peranan penting sebagai bank penampung dana dari pungutan tersebut.
-
Apa tujuan utama dari pungutan wisatawan asing di Bali? 'Masalah-masalah yang kita hadapi sekarang seperti soal sampah dan kemacetan harus bisa segera diatasi,' katanya saat membuka Tatanan Baru Pariwisata Bali dengan tema 'Pungutan Wisman untuk Pariwisata Bali yang Berkualitas' di Kampus Universitas Udayana (Unud), Bali, Selasa (23/1).
-
Kenapa Benua Hilang menarik wisatawan? Sebuah benua yang ‘hilang’ kini telah ditemukan dan berubah menjadi tempat wisata bagi para turis setiap tahunnya."Lupakan Atlantis. Tanpa kita sadari, banyak wisatawan menghabiskan liburan mereka setiap tahun di benua yang hilang Greater Adria," terang seorang Profesor Tektonik Global dan Paleogeografi di Universitas Utrecht Belanda, Douwe van Hinsbergen, dikutip dari Indy100, Jumat (8/9).
-
Mengapa Pariaman menjadi rebutan bangsa asing? Tahun 1686, orang-orang Pariaman mulai melakukan kontak dengan orang Inggris. Sejak saat itu, wilayah ini menjadi rebutan bangsa asing untuk melakukan perdagangan.
-
Kenapa pungutan wisatawan asing diharapkan bisa meningkatkan kualitas pariwisata di Bali? 'Masalah-masalah yang kita hadapi sekarang seperti soal sampah dan kemacetan harus bisa segera diatasi,' katanya saat membuka Tatanan Baru Pariwisata Bali dengan tema 'Pungutan Wisman untuk Pariwisata Bali yang Berkualitas' di Kampus Universitas Udayana (Unud), Bali, Selasa (23/1).
-
Bagaimana Prawirotaman jadi tempat turis asing? Seiring perkembangan zaman, penginapan di Kampung Prawirotaman semakin banyak. Tempat itupun berkembang menjadi sentra berkumpulnya para turis asing. Apalagi sekarang banyak muncul kafe, restoran, hingga bar yang memfasilitasi kehidupan malam para turis.
Darpius yang merupakan warga Mendeh, mengatakan, pengelola pulau Cubadak yang baru tidak seramah pengelola yang lama. "Pemilik lama lebih ramah. Silakan diekspos saja, yang sekarang memang kurang ramah," ujarnya.
"Kalau dulu, dengan mister Nani, tidak. Dengan pengelola baru ini dia agak sedikit kurang familiar dan dia merasa ini milik dia sekarang."
Selain sikap arogan yang ditunjukkan bule wanita tersebut, rasa kurang bersahabat juga ditunjukkan warga asing lain, salah satunya saat kapal yang membawa wisatawan lokal mendarat di dermaga pulau Cubadak. Seorang bule pria yang sedang melabuhkan kapalnya meminta fotografer untuk tidak mengambil gambar.
"Hei Pak, jangan foto-foto begitu. Minta izin dulu," seperti terekam dalam menit ke 11.
Darpius menyayangkan aksi arogan bule yang mengelola pulau Cubadak. Seharusnya mereka tahu adat dan tata krama penduduk lokal.
Sejak diunggah ke Youtube pada 16 Oktober 2014, Selasa (21/10), video berdurasi 21 menit 37 detik tersebut telah ditonton lebih dari 22 ribu kali. Beragam komentar pun mengalir terhadap aksi arogan bule-bule tersebut.
(mdk/tts)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Luhut mengancam jika masih ada turis asing yang tidak mengikuti aturan main pemerintah maka akan dideportasi.
Baca SelengkapnyaMenteri Sandiaga bakal melakukan kerja sama dengan Ditjen Imigrasi untuk melakukan pencekalan.
Baca SelengkapnyaMemang para bule di Bali kerap bertingkah absurd. Simak yuk!
Baca SelengkapnyaImigrasi memiliki kewenangan untuk menindak mereka yang dinyatakan melanggar aturan di Indonesia, termasuk soal berkendara.
Baca SelengkapnyaKabid Humas Polda Bali, Kombes Pol Jansen Avitus Panjaitan mengatakan sebenarnya video tersebut adalah video lama dan kejadiannya sekitar satu tahun yang lalu.
Baca SelengkapnyaMenteri Sandiaga akan mendeportasi turis asing yang berulah atau bekerja secara ilegal dari Indonesia.
Baca SelengkapnyaLuhut mengaku tak akan rugi jika kehilangan 5.000 turis bermasalah di Bali.
Baca SelengkapnyaMengacu catatan Kemenkumham Bali, pada periode Januari hingga 23 Juni 2023 tercatat 163 WNA telah dideportasi.
Baca SelengkapnyaSeorang pria WN Rusia, LK (51) ditangkap petugas Kantor Imigrasi Kelas II TPI Singaraja, Bali, karena kerap bikin onar dan meresahkan masyarakat.
Baca SelengkapnyaGubernur Bali I Wayan Koster membenarkan kejadian tersebut. Dia menjelaskan, dua wisatawan asing yang dipalak berasal dari Sri Lanka.
Baca SelengkapnyaHal ini kemudian menjadi tantangan tersendiri bagi imigrasi untuk mengidentifikasi lokasi, waktu maupun pelaku kejadian.
Baca SelengkapnyaViral Dua Bule Pakai Baju Seksi Promosi Situs Porno, Pemprov Bali Ungkap Sanksi yang Bisa Dijatuhkan
Baca Selengkapnya