Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Aksi Kamisan terakhir di era SBY

Aksi Kamisan terakhir di era SBY aksi Kamisan di depan Istana. ©2014 Merdeka.com/Putri Artika

Merdeka.com - Di akhir masa pemerintahan SBY, aksi Kamisan yang dilakukan para aktivis Hak Asasi Manusia (HAM) dan para keluarga korban tetap berlangsung. Aksi Kamisan ke-370 ini dilakukan secara sederhana.

Para keluarga korban dan aktivis membentuk lingkaran dan doa bersama. Sumiarsih, ibu keluarga korban tampak mengikuti aksi Kamisan yang terakhir di era SBY ini.

Sumiarsih mengenakan baju hitam bertulisan "Aksi Kamisan" hadir dan membawa payung hitam. Menurut Sumiarsih tidak ada yang spesial di hari aksi Kamisan yang terakhir di era SBY ini.

"Tidak ada, aksi Kamisan hari ini dilakukan seperti biasa, meski di hari-hari lain kami pernah melakukan yang berbeda," ujarnya di depan Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (16/10).

Sumiarsih juga mengirimkan surat kepada SBY berisi pertanggungjawaban janjinya untuk menyelesaikan kasus pelanggaran HAM. Hingga saat ini, kata Sumiarsih, SBY belum melaksanakan janjinya tersebut.

Sumiarsih berharap pada pemerintahan yang baru Jokowi-JK, janji yang diucapkan saat debat capres ditepati mereka. "Saya lihat dan dengar berkali-kali Pak Jokowi bilang waktu di debat Capres kan juga disinggung soal pelanggaran HAM, saat itu berjanji akan menyelesaikannya," ujarnya.

Meski demikian, Sumiarsih memiliki kekhawatiran sendiri jika Jokowi memilih Jaksa Agung. Sumiarsih berharap Jokowi memilih Jaksa Agung yang dapat fokus dan konsisten terhadap kasus-kasus pelanggaran HAM.

"Saya yakin Pak Jokowi akan menangani kasus-kasus pelanggaran HAM. Akan tetapi semoga saja Pak Jokowi tidak salah pilih dalam memilih Jaksa Agung, karena selama ini kan berkas-berkas kasus pelanggaran HAM masih ada," ujarnya. (mdk/has)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Isak Tangis Pelajar se-Jabodetabek Warnai Aksi Solidaritas untuk Korban Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Depok
FOTO: Isak Tangis Pelajar se-Jabodetabek Warnai Aksi Solidaritas untuk Korban Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Depok

Aksi tersebut diwarnai isak tangis pelajar yang hadir. Dengan membawa foto korban dan spanduk, mereka mengenang para korban kecelakaan bus maut tersebut.

Baca Selengkapnya
FOTO: Unjuk Rasa Aktivis HAM Berdiam Diri dan Menutup Mata Memperingati 17 Tahun Aksi Kamisan di Istana Negara
FOTO: Unjuk Rasa Aktivis HAM Berdiam Diri dan Menutup Mata Memperingati 17 Tahun Aksi Kamisan di Istana Negara

Aksi Kamisan yang bertema "Orang silih berganti, aksi Kamisan tetap berdiri" itu genap berlangsung selama 17 tahun.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Aksi Kamisan ke-806, Aktivis Tagih Janji Jokowi Tuntaskan Pelanggaran HAM Berat
FOTO: Momen Aksi Kamisan ke-806, Aktivis Tagih Janji Jokowi Tuntaskan Pelanggaran HAM Berat

Aktivis kembali menggelar Aksi Kamisan di seberang Istana untuk menuntut penuntasan kasus pelanggaran HAM berat masa lalu.

Baca Selengkapnya
FOTO: Memperingati Tragedi 12 Mei 1998, Laskar Trisakti 08 Ziarah Makam Pejuang Reformasi
FOTO: Memperingati Tragedi 12 Mei 1998, Laskar Trisakti 08 Ziarah Makam Pejuang Reformasi

Diketahui, setiap 12 Mei diperingati sebagai Hari Peringatan Tragedi Trisakti.

Baca Selengkapnya
FOTO: Peziarah Kirim Doa hingga Tabur Bunga di TPU Karet Bivak Jakarta usai Salat Ied IdulFitri
FOTO: Peziarah Kirim Doa hingga Tabur Bunga di TPU Karet Bivak Jakarta usai Salat Ied IdulFitri

Usai Salat Idul Fitri 1445 Hijriah, TPU Karet Bivak dibanjiri warga yang melakukan ziarah.

Baca Selengkapnya
FOTO: Aksi Kamisan ke-804, Masyarakat Sipil Beri Petisi untuk Penguasa di Istana
FOTO: Aksi Kamisan ke-804, Masyarakat Sipil Beri Petisi untuk Penguasa di Istana

Aksi Kamisan pada awal Februari ini diikuti Forum Alumni Universitas Indonesia, para keluarga korban pelanggaran HAM berat serta para mantan aktivis 98.

Baca Selengkapnya
Simpatisan AMIN Dikabarkan Ada yang Meninggal saat Ikut Kampanye Akbar di JIS
Simpatisan AMIN Dikabarkan Ada yang Meninggal saat Ikut Kampanye Akbar di JIS

Anies Baswedan menyatakan terkait kabar meninggalnya simpatisan yang sedang ikut berkampanye akbar di JIS akan disampaikannya dalam waktu dekat.

Baca Selengkapnya
Setahun Pasca Tragedi Kanjuruhan, Tangis Keluarga Korban Pecah Tuntut Para Pelaku Dihukum Berat
Setahun Pasca Tragedi Kanjuruhan, Tangis Keluarga Korban Pecah Tuntut Para Pelaku Dihukum Berat

Setahun lalu, 1 Oktober 2022 peristiwa berdarah yang menewaskan ratusan orang terjadi di Stadion Kanjuruhan Malang. Hingga kini, korban belum dapat keadilan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Hari Pejalan Kaki Nasional, Aktivis Gelar Aksi Mengenang Tragedi Kecelakaan Maut di Tugu Tani
FOTO: Hari Pejalan Kaki Nasional, Aktivis Gelar Aksi Mengenang Tragedi Kecelakaan Maut di Tugu Tani

Peringatan Hari Pejalan Kaki Nasional ini sekaligus mengenang kejadian nahas kecelakaan maut di Tugu Tani 12 tahun yang lalu.

Baca Selengkapnya
Viral Momen Orang Tua Gantikan Wisuda Anaknya yang Jadi Korban Erupsi Gunung Marapi, Penuh Haru
Viral Momen Orang Tua Gantikan Wisuda Anaknya yang Jadi Korban Erupsi Gunung Marapi, Penuh Haru

Masing-masing dari mereka membawa foto anaknya saat hadir di acara wisuda tersebut.

Baca Selengkapnya
Mengenal Upacara Obong-Obong, Tradisi Orang Kalang di Kendal Warisan Para Leluhur
Mengenal Upacara Obong-Obong, Tradisi Orang Kalang di Kendal Warisan Para Leluhur

Mereka masih mempertahankan tradisi ini karena banyak pesan moral yang terkandung di dalamnya.

Baca Selengkapnya