Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Akui Keraton Agung Sejagat Fiktif, Totok Santosa Minta Maaf

Akui Keraton Agung Sejagat Fiktif, Totok Santosa Minta Maaf Raja Totok Minta Maaf Ke Publik. ©2020 Merdeka.com/Danny Adriadhi Utama

Merdeka.com - Mimpi Totok Santosa (42) menjadi Raja di Keraton Agung Sejagat sudah selesai. Setelah kepolisian menangkap dan menjebloskannya ke bui bersama Fanni Aminadia, sosok wanita disebut sebagai Ratu Keraton.

Ini pertama kalinya Totok berbicara ke publik di ruang Dirkrimum Polda Jateng. Dia tampak mengenakan kaos tahanan warna biru.

"Saya memohon maaf karena, satu kerena Kerajaan Agung Sejagat yang saya dirikan itu fiktif," katanya dengan nada suara pelan, Selasa (21/1).

Orang lain juga bertanya?

Dia juga menegaskan janji-janji yang pernah disampaikan pada pengikutnya adalah sama. Yakni fiktif. Totok juga memohon maaf telah menimbulkan keresahan di masyarakat.

"Ketiga, telah membuat resah masyarakat khususnya masyarakat Purworejo dan masyarakat pada umumnya. Terima kasih," katanya.

Terpisah kuasa hukum Totok menegaskan dengan adanya pengakuan itu sekaligus menegaskan keraton ini telah dibubarkan.

"Intinya ini permohonan maaf kepada masyarakat, otomatis keraton yang didirikan sudah bubar. Dengan begitu, mereka meminta publik tidak lagi membicarakan lagi KAS yang diakui hanya karangan belaka," kata Kuasa Hukum Totok Santoso, Muhammad Sofyan.

Permintaan maaf Totok juga mewakili Fanni. Kasus ini masih terus didalami Polda Jawa Tengah.

"Jadi semua keterangan yang disampaikan bagian dari kooperatif klien dalam menjalani proses hukum. Kasus akan terus berlanjut karena tindak pidananya bersifat delik umum," ujarnya.

Iuran Keraton untuk Beli Seragam

Terkait iuran pendaftaran menjadi pengikut keraton yang sempat diterima Totok, dia mengaku belum mendapatkan penjelasan lebih jauh dari kliennya. Hanya saja, Totok pernah bercerita uang itu dipergunakan untuk keperluan acara dan pernak-pernik kerajaan saja.

"Itu terlalu teknis. Sejauh ini, dari proses penyidikan, uang iuran itu tidak kemudian terakumulasi jumlahnya. Uang itu dipakai untuk membeli seragam dan mengikuti sejumlah event-event kerajaan," tutupnya.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Polisi Periksa Pemilik Ponpes Viral Perbolehkan Tukar Pasangan: Samsudin Sengaja buat Konten Fiktif
Polisi Periksa Pemilik Ponpes Viral Perbolehkan Tukar Pasangan: Samsudin Sengaja buat Konten Fiktif

Polisi Buka Suara soal Viral Aliran Sesat Boleh Tukar Pasangan: Itu Dilakukan Samsudin buat Tambah Subscriber

Baca Selengkapnya
Pernyataan Soal Capres Tes Mengaji Jadi Kontroversi, Kartika Putri Minta Maaf dan Mengaku Terima Dihujat Netizen
Pernyataan Soal Capres Tes Mengaji Jadi Kontroversi, Kartika Putri Minta Maaf dan Mengaku Terima Dihujat Netizen

Kartika Putri meminta maaf kepada publik soal pernyataannya tentang capres mengaji.

Baca Selengkapnya
Pernyataan tentang mengaji menimbulkan pro dan kontra, Kartika mengungkap permintaan maaf dan menerima kritik
Pernyataan tentang mengaji menimbulkan pro dan kontra, Kartika mengungkap permintaan maaf dan menerima kritik

Kartika Putri meminta maaf kepada publik soal pernyataannya tentang capres mengaji.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Deddy Sitorus PDIP Nilai Jokowi Minta Maaf Ke Rakyat Sandiwara
VIDEO: Deddy Sitorus PDIP Nilai Jokowi Minta Maaf Ke Rakyat Sandiwara "Jangan Omon-Omon Saja"

Jokowi meminta maaf kepada masyarakat Indonesia atas semua kesalahan selama sepuluh tahun menjabat sebagai presiden.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Putri Soeharto Minta Maaf Jika Sang Ayah Ada Salah Saat Jadi Presiden 32 Tahun
FOTO: Momen Putri Soeharto Minta Maaf Jika Sang Ayah Ada Salah Saat Jadi Presiden 32 Tahun

Permintaan maaf itu disampaikan Tutut dan Titiek ketika menghadiri silaturahmi kebangsaan yang diadakan Ketua MPR Bambang Soesatyo.

Baca Selengkapnya
Minta Maaf, Suswono Cabut Usulan Janda Kaya Nikahi Pemuda Nganggur
Minta Maaf, Suswono Cabut Usulan Janda Kaya Nikahi Pemuda Nganggur

Suswono menjelaskan, pernyataan tersebut dia sampaikan dalam konteks bercanda menanggapi celetukan salah satu warga dalam sebuah sosialisasi.

Baca Selengkapnya
Pernyataan Lengkap Permohonan Maaf Rocky Gerung Sudah Bikin Gaduh
Pernyataan Lengkap Permohonan Maaf Rocky Gerung Sudah Bikin Gaduh

Rocky mengaku dekat dengan anak Jokowi. Dan dia tidak mengkritik personal Jokowi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Maaf, PKB Beberkan Sederet Janji yang Belum Ditepati selama jadi Presiden
Jokowi Minta Maaf, PKB Beberkan Sederet Janji yang Belum Ditepati selama jadi Presiden

Wakil Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Jazilul Fawaid menilai permintaan maaf Presiden Jokowi di akhir masa jabatannya wajar saja

Baca Selengkapnya
Rocky Gerung Minta Maaf Telah Buat Gaduh
Rocky Gerung Minta Maaf Telah Buat Gaduh

cky merasa tetap banyak yang mendukung, memuji, dan bahkan menganggapnya telah memulai suatu tradisi memperlihatkan diskursus publik tak boleh dihalangi dendam.

Baca Selengkapnya
Pendeta Gilbert Diperiksa Terkait Kasus Penistaan Agama, Ini Penjelasan Polda Metro Jaya
Pendeta Gilbert Diperiksa Terkait Kasus Penistaan Agama, Ini Penjelasan Polda Metro Jaya

Keterangan Pendeta Gilbert telah dituangkan dalam BAP

Baca Selengkapnya
VIDEO: Hasto Respons Tajam Permintaan Maaf Jokowi
VIDEO: Hasto Respons Tajam Permintaan Maaf Jokowi "Harusnya Tanggung Jawab!"

Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto merespons permintaan maaf Presiden Jokowi jelang masa akhir jabatannya

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Maaf saat Sidang Tahunan, Djarot PDIP: Yang Penting Kebijakan Harus Dipertanggungjawabkan
Jokowi Minta Maaf saat Sidang Tahunan, Djarot PDIP: Yang Penting Kebijakan Harus Dipertanggungjawabkan

Menurutnya, hal penting yang harus dilakukan oleh Jokowi yakni mempertanggungjawabkan kebijakan.

Baca Selengkapnya