AMPG laporkan Doli dan Yorrys atas ucapan soal penyakit Setnov
Merdeka.com - Kepala Bidang Penggalangan Pelajar dan Mahasiswa, Angkatan Muda Partai Golkar (AMPG), Guntur Setiawan melaporkan Ahmad Doli Kurnia dan Yorrys Raweyai ke Bareskrim Polri, Jakarta Pusat. Guntur melaporkan keduanya terkait pernyataan Doli dan Yorrys dalam pemberitaan di media massa beberapa waktu lalu.
"Yang jelas kami sudah laporkan kepada penyidik bahwa apa yg sudah mereka berdua lakukan kepada Setya Novanto dalam pemberitaan di Detikcom dan Tribun," kata Guntur usai melakukan pelaporan di kantor Bareskrim Polri di gedung Kementerian Kelautan dan Perikanan, Gambir, Jakarta Pusat, Senin (2/10).
Peryataan Doli dan Yorrys yang dimaksudkan oleh Guntur itu terkait penyakit yang diderita oleh Ketua Umum Partai Golongan Rakyat (Golkar) Setya Novanto, yang saat ini masih dirawat di Rumah Sakit Premier Jatinegara, Jakarta Timur.
-
Kenapa relawan Jokowi laporkan Rocky Gerung? Relawan Joko Widodo, melaporkan pengamat politik, Rocky Gerung atas dugaan kata-kata hujatan dan penghinaan terhadap Jokowi.
-
Siapa Ketua Umum Partai Golkar? Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto bersilaturahmi dengan pimpinan ormas Hasta Karya atau pendiri, ormas yang didirikan, dan organisasi sayap partai berlambang pohon beringin, Minggu (6/8/2023).
-
Siapa yang melaporkan Ganjar ke KPK? Laporan yang dilayangkan Indonesia Police Watch (IPW) atas dugaan gratifikasi Rp100 miliar dengan terlapor mantan Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo harus dipisahkan dari politik.
-
Siapa yang melaporkan dugaan korupsi? Aktivis koalisi masyarakat sipil dari Reformasi Kepolisian melaporkan dugaan adanya korupsi pada institusi Polri.
-
Siapa yang melaporkan Roy Suryo? Sebelumnya, Pilar 08 yang merupakan salah satu organisasi relawan pasangan calon nomor urut dua Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka melaporkan Roy Suryo dengan nomor LP/B/3/I/2023/SPKT/Bareskrim Polri, 2 Januari 2024.
-
Siapa yang diadukan ke DKPP? Dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 19-PKE-DKPP/I/2024, Nus Wakerkwa mengadukan Ketua KPU Hasyim Asy’ari berserta anggota KPU Mochammad Afifuddin dan Parsadaan Harahap.
"Persoalan sepertinya bang Yorrys meragukan kesehatan Novanto itu karena membicarakan alat. Seharusnya yang bicara tentang kesehatan itu kewajiban seorang dokter, bukan seorang Yorrys," ujarnya.
Selain itu, Guntur mempermasalahkan pernyataan Doli yang menyebut adanya pengaturan dalam sidang praperadilan terhadap Ketua Dewan Pimpinan Rakyat (DPR) RI, Setya Novanto. Justru seharusnya Doly bisa menghormati dan menerima proses hukum yang sudah berjalan itu.
"(Doli) Tidak pantas bicara di media tentang ada sebuah skema atau aturan yang dilakukan tim yang untuk mengatur praperadilan sehingga Doly mendapat info yg menang adalah Novanto," tandasnya.
Keduanya (Doli dan Yorrys) itu dilaporkan oleh Guntur dengan nomor LP/ 1004/ X/ 2017/ Bareskrim. Dan mereka pun juga dilaporkan dengan pasal 310 jo pasal 335 KUHP dan UU ITE.
(mdk/bal)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
13 Laporan terkait Rocky Gerung Diduga Hina Jokowi Ditarik ke Bareskrim, Ini Alasannya
Baca SelengkapnyaBeberapa pernyataan Rocky yang menjadi catatan Johannes, diantaranya soal penundaan pemilu.
Baca SelengkapnyaPolisi mengatakan kasus ini telah dalam proses penyelidikan.
Baca SelengkapnyaRocky Gerung dan Refly Harun dilaporkan dengan UU ITE.
Baca SelengkapnyaAda tiga laporan dugaan penghinaan terhadap Presiden Joko Widodo dengan terlapor Rocky Gerung yang dilimpahkan Polda Metro Jaya ke Bareskrim Polri.
Baca SelengkapnyaDalam laporanya, Lisman turut menyeret nama Refly Harun sebagai pemilik akun. Menurut dia, akibat rekaman video yang disebarkan Refly Harun memunculkan gaduh.
Baca SelengkapnyaBareskrim Polri menaikkan kasus penyebaran berita bohong alias hoaks yang menjerat Rocky Gerung ke tahap penyidikan.
Baca SelengkapnyaMuannas yang juga calon anggota legislatif PSI itu mengaku khawatir masyarakat atas pernyataan Mantan Menteri Olahraga tersebut.
Baca SelengkapnyaPolda Metro Jaya sudah melakukan pemeriksaan saksi dan pelapor.
Baca SelengkapnyaRocky Gerung dilaporkan oleh Komunikasi Santri Indonesia (FOKSI) ke Polda Metro Jaya
Baca SelengkapnyaRocky Gerung dilaporkan ke polisi buntut ucapannya Gibran Rakabuming Raka saat menjadi Wali Kota Solo sering diberi setoran uang dari menteri setiap akhir pekan
Baca SelengkapnyaLisman mengatakan, seluruh relawan Joko Widodo murka mendengar pernyatan Rocky Gerung.
Baca Selengkapnya